Anda di halaman 1dari 3

Tanggal Pengkajian : 10/01/2018 Ruang/Kelas : Melati/III

Tanggal Masuk RS : 09/01/2018 Nomor RM : 252735


Jam Masuk RS : 10.00 WIB Diagnosa : Neonatus petern gemelli
Hipotermi BBLR

IDENTITAS BAYI

 Nama : Bayi E II
 TTL : Temanggung, 09 Januari 2018
 Umur : 2 Hari
 Jenis Kelamin : Laki-laki
 Agama : Islam

IDENTITAS IBU

 Nama :E
 TTL : Temanggung, 07 Desember 1985
 Umur : 32 Tahun
 Alamat : Jl. Rajawali RT 07 RW 02 Butuh
 Agama : Islam
 Suku : Jawa

IDENTITAS AYAH

 Nama :M
 Umur : 43 Tahun
 Alamat : Jl. Rajawali RT 07 RW 02 Butuh
 Agama : Islam
 Suku : Jawa

DATA ALERGI

 Ibu klien mengatakan tidak alergi obat ataupun makanan, dan untuk bayi alergi belum
diketahui

DATA PASIEN MASUK RAWAT INAP

 Pasien masuk dari : VK


 Datang dengan : Brankar Bayi
 Kondisi saat masuk : Klien tidur
 Rawat Sebelumnya : Tidak Ada
 Alasan Masuk RS :
Indikasi Gemelli Hipotermi BBLR
 Riwayat Penyakit Saat Ini :
Neonatus petern gemelli hipotermi neonatus
 Keluhan Utama :
Berat badan kurang dari 2500 gram dan suhu mendekati 35°c
 Riwayat Kesehatan Dahulu :
Klien lahir kembar

PENGKAJIAN NYERI

 Dari hasil pengkajian menggunakan NEONATAL INFANT PAIN SCALE (NIPS)


didapatkan skor nyeri pada bayi sebesar 0 (Tidak perlu intervensi)
 Hasil pengkajian menggunakan Wong Baker FACES Pain Rating Scale : 0 (No Hurt)

PENGKAJIAN RESIKO JATUH

 Skor Humpty Fall Scale : 13 (Resiko Jatuh Tinggi)

PENGKAJIAN RIWAYAT KELUARGA DAN GENOGRAM

1. Riwayat Kesehatan Keluarga


 Ibu klien mengatakan memiliki tumor di payudara, tumor sudah diangkat pada
tahun 2008, sekarang tumornya muncul kembali.
2. Pola Asuh Anak
 Pengasuh : Ibu, Ayah dan Saudara
 Orang terdekat dengan bayi : Ibu
 Pembawaan umum pengasuh : Periang
 Tempramen pengasuh : Ramah
 Perilaku unik pengasuh : Tidak ada
3. Kebutuhan Edukasi Keluarga
Penerima edukasi : Ibu
Bahasa sehari-hari : Jawa, Bahasa Indonesia lancar
Budaya : Klien mengatakan ingin kedua anaknya pulang bersama
Perlu penerjemah : Tidak
Bahasa isyarat : Tidak
Cara belajar disukai : Demonstrasi
Tingkat pendidikan : SMA
Hambatan : Klien masih merasa ngilu paska melahirkan
Kebutuhan edukasi : Bayi dengan BBLR, KMC dan Pijat Oksitoksin
Kesediaan : Klien mengatakan bersedia menerima edukasi
4. Riwayat sosial
5. Genogram
RIWAYAT KEHAMILAN DAN KELAHIRAN

1. Prenatal
a. Jumlah kunjungan : Rutin melakukan kunjungan posyandu
b. Bidan / Dokter : Bidan
c. Penkes yang didapat : Nutrisi kehamilan
d. HPHT :-
e. Kenaikan BB selama kehamilan : -
f. Komplikasi obat : Tidak ada
g. Obat-obat yang didapat : Vitamin
h. Riwayat hospitalisasi : USG
i. Golongan darah ibu :A
j. Golongan darah ayah :B
2. Natal
a. Tempat melahirkan : RSUD Temanggung
b. Awal persalinan : Tidak diketahui
c. Komplikasi persalinan : Tidak ada
d. Terapi yang diberikan : Tidak diketahui
e. Tipe persainan : Persalinan normal
f. Penolong persalinan : Dokter dan bidan
g. Usia gestasi : 9 bulan
3. Postnatal
a. Usaha nafas : Spontan / Tanpa bantuan
b. Kebutuhan resusitasi : Tidak ada
c. Obat-obatan yang diberikan pada ibu : Tidak diketahui
d. Obat-obatan yang diberikan pada bayi : Injeksi phyto IM, tetes mata genta
e. Interaksi ibu dan bayi : Baik
f. Trauma lahir : Tidak ada
g. Narkosis : Tidak ada
h. Keluarnya urin :+
i. Keluarnya feses :+
j. Status imunisasi : HBO

ANTROPOMETRI

 Berat Badan : 2160 gram


 Panjang / Tinggi badan : 46 cm
 Lingkar Kepala : 32 cm
 Lingkar Perut : 27 cm
 Linngkar Dada : 30 cm
 Lingkar Lengan Atas : 9 cm

Anda mungkin juga menyukai