Anda di halaman 1dari 1

Soal perkembangan

1. Sebutkan dan jelaskan 2 senyuman pada bayi untuk mengkomunikasikan emosi?


2. Sebutkan system aturan bahasa!
3. Apa yang dimaksud dengan transedensi peran gender?
4. Pada usia 4-5 tahun peningkatan kemampuan dalam merefleksi emosi adalah?
5. Apa yang dimaksud dengan integrasi diri pada masa remaja?
6. Bagaimana perbedaan kognitif laki-laki dan perempuan?
7. Sebutkan penyebab bayi cacat lahir!
8. Apa yang dimaksud dengan bilingualism?
9. Pengukuran dengan nbas, 24-36 jam setelah kelahiran yaitu pengukuran untuk?
10. Jelaskan perkembangan motoric pandangan system dinamik dengan salah satu tokohnya!
11. Perkembangan motoric halus pada masa kanak-kanak!
12. Pengertian self centered dalam pengambilan perspektif?

Jawaban

1. a. senyuman refleksif= senyuman yang tidak disebabkan oleh stimulus eksternal, muncul pada
masa 1 bulan awal sesudah kelahiran, biasanya pada saat tidur. B. senyuman social= senyuman
yang muncul karena stimulus eksternal, biasanya adalah wajah yang dilihat oleh bayi yang masih
muda.
2. Fonologi, morfologi, sintaktis, semantik, pragmatic
3. Kompetensi individu ditentukan karena pengasuhan bukan maskulin, feminism atau androgini
4. Belajar memahami dan mengontrol emosi, Belajar mengekspresikan emosi tertentu dan
menutupi emosi yang lain
5. Integritas diri adalah suatu konsep yang menunjuk konsistensi antara tindakan dengan nilai dan prinsip
dalam diri.
6.
7. Berat badan ibu, malnutrisi, konsumsi obat-obatan, penyakit yag diderita ibu, stress dan
kecemasan berlebih pada ibu
8. Penggunaan2 bahasa dalam komunikasa, anak-anak lebih mudah menguasai 2 bahasa
ketimbang orang dewasa
9. Untuk mengukur perkembangan saraf, reflex dan reaksi bayi terhadap orang
10. Arthur gesel: perkembangan motoric dalam aturan yang tetap adalah kematangan, Ester thelen
yaitu perkembangan motoric karena hasil persepsi sehingga menimbulkan aksi
11. Mengambil objek kecil dengan ibu jari dan telunjuk, menyusun balok-balok kecil, mengancing
baju, mengikat tali sepatu, menulis.
12. Self centered adalah sebuah pengambilan perspektif berdasarkan ego sendiri, self centered ini
ada pada anak kecil dimana dia tidak bisa membedakan perspektif mereka dan perspektif orang
lain.

Anda mungkin juga menyukai