Anda di halaman 1dari 2

PENGADILAN NEGERI KEDIRI Nomor SOP : W14.U4/39/HK.

02/2016/
Jl. DR. Sahardjo No. 20 Kota Kediri PN.Kd
Telp. : (0354) 771607 Tanggal Pembuatan : 11 Desember 2015
Tanggal revisi : 31 Desember 2015
Tanggal Efektif : 01 Januari 2016
Disahkan Oleh : Ketua Pengadilan
Negeri Kediri

SOP PENERIMAAN PERMINTAAN BANTUAN PANGGILAN / PEMBERITAHUAN DELEGASI MASUK


Dasar Hukum : Kualifikasi Pelaksana :
1. Undang-undang Nomor 49 Tahun 2009; 1. SI - llmu Hukum
2. HIR (Herziene Inlandsch Reglement); 2. S2-llmu Hukum
3. Keputusan Ketua Mahkamah Agung R.I.
No. 032/KMA/SK/IV/2012;
4. Peraturan Mahkamah Agung R.I. No. 03 Tahun 2012; Peralatan / Perlengkapan :
5. Surat Edaran Ketua Mahkamah Agung R.I No. 3 Tahun 1998; 1. AlatTulisKantor (ATK)
6. Pedoman Teknis Administrasi dan Teknis Peradilan Perdata 2. Komputer/Laptop
Umum; 3. Printer
7. Rapat Koordinasi Ketua Pengadilan Negeri dan 4. Buku Ekspedisi
Panitera/Sekretaris beserta Ketua Pengadilan Tinggi Surabaya
se-wilayah hukum Pengadilan Tinggi Surabaya pada hari Kamis
tanggal 10 Desember 2015;
Pencatatan dan Pendataan:
1. Buku bantu penerimaan permintaan bantuan
panggilan / pemberitahuan delegasi
Keterkaitan :
1. SOP Penanganan Register Eksekusi Perkara Perdata;
2. SOP Penanganan Register Buku Jurnal Keuangan Perkara Perdata

Sanksi/Peringatan :
Jika SOP ini tidak dilaksanakan maka upaya pembaharuan
peradilan akan terhambat. Asas peradailan yang cepat, murah dan
sederhana tidak akan tercapai.
Apabila SOP ini tidak dilaksanakan dikarenakan kelalaian yang
disebabkan oleh kesengajaan maka PP No. 53 Tahun 2010
dinyatakan berlaku.

No. Aktivitas Pelaksana Mutu Baku


Majelis Jurusita / Panitera / Koordinator Persyaratan / Waktu Output
Hakim / Jurusita Wakil Perlengkapan
Petugas Pengganti Panitera
Meja III

1 Menerima Surat - Buku 1 hari Diterimanya


Permohonan Register surat
Bantuan Delegasi Surat Masuk permohonan
- Buku bantuan delegasi
Ekspedisi
- ATK

2 Cek - Buku 1 hari Tersedianya surat


Kelengkapan Register permohonan
dan Surat Masuk bantuan delegasi
mendisposisik - ATK yang telah
an surat didisposisi
3 Menunjuk Jurusita / - Buku Register Tersedianya surat
Jurusita Pengganti - Buku ekspedisi tugas
Pelaksana relaas - ATK melaksanakan
1 hari permohonan
bantuan delegasi

4 Membuat relaas - Komputer 1 hari Tersedianya


panggilan, - ATK relaas panggilan
memberitahukan yang mem-
kepada para pihak beritahukan
dan memberikan telah dijalankan
salinan relaas dan dan tersedianya
surat pengantar surat pengantar
relaas yang telah pengiriman hasil
dilaksanakan kepada relaas yang telah
kaordinator dijalankan.
5 Koordinator melakukan - Buku Register 1 hari Tersedianya
scanning,update - Komputer scanning,update
data,pencatatan - ATK data,pencatatan
register dan - Scan register dan print
menyerahkan print out out permintaan
permintaan bantuan bantuan yang
yang telah dilaksanakan telah
kepada PN Pengirim. dilaksanakan
kepada
Pengadilan
Negeri pengirim

Keterangan :
- Keterlambatan sesuai dengan mutu baku waktu yang telah ditentukan harus dibuatkan laporan terhadap kendala yang dialami
beserta alasannya kepada Ketua Pengadilan Negeri.
- Mutu baku waktu 1 hari adalah sama dengan 1 x 24 jam.

Mengetahui
Ketua Pengadilan Negeri Kediri

Purnomo Amin Tjahjo, SH., MH.


NIP. 19620731 198803 1005

Anda mungkin juga menyukai