Anda di halaman 1dari 9

CARA MEMBUAT BOOT UEFI FLASDISK MENGGUNAKAN RUFUS

UNTUK WINDOWS 10 DAN DLC BOOT


DLC BOOT

CARA BOOTING UEFI DENGAN FLASDISK - Assalamu'alaikum selamat pagi gan, semoga anda hari ini dalam
keadaan sehat.Pagi ini saya akan membuat cara bagaimana agar bisa boot UEFI menggunakan flasdisk. Sekarang
rata-rata laptop atau notebook produksi terbaru sudah menggunakan BIOS Support UEFI.
Jika anda menggunakan flasdisk yang booting belum di setting UEFI maka dapat dipastikan tidak akan bisa
digunakan. Berikut cara yang sangat mudah untuk settingnya.
1. Langkah pertama download terlebih dahulu Software Rufus (seraching di google kata kunci download rufus)
2. Kemudian buka rufus

3. Siapkan 1 buah flasdisk kapasitas paling tidak 4 gb

4. Hubungkan ke usb, maka akan terbaca oleh rufus (tampilan seperti gambar dibawah)

Keterangan Gambar diatas :


 Dilihat dari gambar diatas ada 3 lingkaran lonjong yang harus sama persis jika ingin membuat booting flasdisk UEFI
(Tidak boleh beda)
 Khusus untuk Partiton scheme dan target system harus GPT partition scheme for UEFI sedangkan file system
harus menggunakan format (FAT32)
 Kemudian lihat lingkarang yang ditunjuk anak panah, melalui button itulah anda mengarahkan file .iso dimana disimpan.
 Pilih Open kemudian start

Silahkan tunggu proses sampai selesai (waktu sekitar 10 menit).


Untuk Cara Membuat Windows 10 UEFI juga bisa menggunakan cara diatas, proses nya sama persis ikuti sampai
selesai. Begitu juga untuk membuat bootable windows 8.1 ataupu DLC Boot.
Alat Tempur Yang Digunakan
 DLC BOOT TERBARU V3.2 (search di google)
 FLASDISK MINIMAL 2 GB/DVD KOSONG
Langkah -Langkah Cloning Windows 10 Menggunakan DLC
BOOT
 Setting Flasdisk anda menggunakan rufus. Caranya silahkan baca artikel yang sudah saya tulis sebelumnya disini CARA
MEMBUAT BOOT UEFI FLASDISK MENGGUNAKAN RUFUS UNTUK WINDOWS 10 DAN DLC BOOT. Dan jika
anda memilih menggunakan dvd silahkan burning(bakar) terlebih dahulu dlc boot ke dvd menggunakan nero atau software yang
lain.
 Kemudian jika setting di flashdisk atau dvd sudah anda selesaikan sekarang atur bios agar bisa booting firstnya
menggunakan salah satunya.
 Jika sudah booting dan masuk ke dekstop maka tampilan dlc boot terbaru v3.2 akan seperti gambar dibawah ini

Untuk langkah selanjutnya sudah saya siapkan diartikel sebelumnya. silahkan anda baca disini CARA CEPAT
INSTALL WINDOWS 10 DENGAN DLC BOOT.

Didalam artikel itu sudah saya cantumkan cara buat bootable (booting) dan sekaligus cara membuat recovery
windows 10 dengan bantuan dlcboot.
CARA CEPAT INSTALL WINDOWS 10 DENGAN GHOST UNIVERSAL - Sebenernya cara ghost windows 10 itu
sangat cepat loh gan kalo sudah ngerti caranya.

Salah satu caranya yaitu menggunakan dan memanfaatkan kesaktian dari program atau software DLC BOOT
buatan orang hebat.

Dengan beberapa langkah saja anda sudah bisa menginstall windows 10 dengan sangat cepat. Jika anda sudah
pernah melakukan ghost windows 7 caranya tidak jauh beda dengan yang sekarang.

Windows 7 di cloning menggunakan Norton ghost, sedangkan untuk windows 10 sudah tidak support dengan norton
ghost, sekarang menggunakan Acronis True Image. Bisa juga digunakan untuk ghost windows 8.1

Kehebatan Acronis True Image ini sudah saya buktikan berkali-kali hampir setiap harinya, dengan Acronis true
image bisa install windows 10 atau bios yang support UEFI dengan cepat.
Untuk menggunakan software/program ini anda hanya bisa mendapatkannya di DLC BOOT. Lebih canggihnya bisa
menggunakan versi terbaru yaitu dlcboot2016.

Langkah Awal Yang Harus Anda Lakukan adalah :


1. Install windows 10 seperti biasa sampai selesai
2. Kemudian silahkan anda menginstall semua aplikasi yang kira sangat dibutuhkan dan tentunya penting
3. Abaikan aplikasi yang kurang bermanfaat, utamakan yang dipakai setiap hari
4. Jangan dulu lakukan install drivernya
5. Dengan tidak menginstall driver bertujuan agar bisa digunakan untuk cloning atau ghost laptop/netbook lain
6. Jika sudah selesai siap-siap masuk ke DLC Boot.
Langkah selanjutnya agar bisa masuk ke DLC BOOT anda harus mendownload nya terlebih dahulu
Utamakan download DLC Boot yang versi terbarunya ya gan.

Kemudian siapkan satu (1 buah Flashdisk) untuk digunakan setting bootingnya.


atau bisa menggunakan 1 keping DVD untuk Booting DLC. cara membuatnya khusus yang menggunakan dvd
cukup download file iso Dlcboot2016. atau jika anda sudah punya silahkan langsung burning terlebih dahulu.

Nah sekarang jika anda menggunakan flasdisk untuk bootable DLC boot.

Baca Juga : CARA MEMBUAT BOOT UEFI FLASDISK MENGGUNAKAN RUFUS UNTUK WINDOWS 10 DAN
DLC BOOT
Cara Membuat Bootable DLC BOOT di Flasdisk Support Bios
LEGACY
 Download Software rufus dan dibuka
 Lihat gambar rufus dibawah ini, dan samakan persis dengan rufus yang sekarang anda buka. yang paling penting adalah
pada Partition scheme and taget system type itu harus sama.

 Perhatikan lingkaran merah yang sudah saya buat, silahkan dipilih, dan arahkan file iso dari dlc boot 2016 yang sudah
anda download sebelumnya. jia sudah pilih Open.
 Sebelum anda pilih start pastikan lagi formatnya harus sama dengan gambar diatas.
Proses berjalan memakan waktu sekitar kurang lebih 10 sampai 15 menit.

Langkah selanjutnya jika sudah selesai membuat dlc boot, sekarang silahkan setting dibios agar bisa booting
diflasdisk.

Jika sudah lihat tampilan dilc boot dibawah ini, pilih mini windows 10 64Bit
Cara ini bertujuan untuk membuat Ghost windows 10 Universal agar bisa digunakan untuk pc/laptop lain yang akan
di install.

 Selanjutnya pilih Acronis True Image 2016


 Pilih Backup Kemudian Disk and Partition Backup
 (Partition to back up) Langsung pilih next
 Pada (Target backup archive) pilih Browse => arahkan ke Drive D atau E yang penting buka Local disk C
 Kasih nama bebas, yang penting mudah di ingat dan ditemukan dan OK
 Pilih Next dan Pilih Proceed
Berikut Videonya

Kemudian Cara Recovery Windows 10 Universal, Caranya hampir sama


Yang membedakan kalo diatas backup yang ini pilih recovery

Berikut Langkah-langhkahnya :

Sebelum memulai silahkan buka partition wizard

Delete dari Partition C: sampai atas, sampai seperti contoh gambar dibawah ini
Kemudian Apply(save)
Intinya Driver untuk penyimpanan data jangan dihapus gan,, bahaya hehe

 Oke sekarang boleh Buka Acronis True Image 2016


 Pilih Recovery => Disk and Partition Recovery
 Pada Select a backup from which to recover => maksudnya silahkan arahkan ke file .tib yang sudah anda buat
sebelumnya=>pilih Browse
 Jika sudah ketemu klik pada file recovery dan OK
 Pilih Next
 (Choose recovery method) => pilih Recover whole disks and partitions
 Pilih Next
 (Select the items to recover) => ceklist Disk 1 (NTFS, EFI System Partition, MBR and Track 0)
 Pilih Next
 (Specify recover settgs of Partition) => pilih New Location
 Kemudian pilih Unallocated => Accept
 Pilih Next
 Specify recover settings of Partition C => pilih New Location lagi
 Kemudian pilih Unallocated lagi => Pilih Accept
 Selanjutnya Pilih Next
 Pilih Next
 Pilih Proceed

Berikut ini contoh Videonya gan :

Agar bisa digunakan untuk ghost laptop lain disarankan untuk mengcopy file .tib yang sudah dibuat tadi ke dalam
flasdisk atau hardisk eksternal. dan selalu siapkan flashdisk dlcboot agar selalu siap jika ingin install ulang windows
10.

Demikian Cara Cepat Install Windows 10 Dengan Dlc Boot. Semoga artikel ini dapat bermanfaat buat anda
semua. Dan Terimakasih sudah berkunjung diblog sederhana ini.

Anda mungkin juga menyukai