Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN GRESIK

DINAS KESEHATAN KABUPATEN


UPT PUSKESMAS NELAYAN
KECAMATAN GRESIK

Jl. Gubernur Suryo no 33 Telp 031-3983036 Gresik

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS NELAYAN


TENTANG
IDENTIFIKASI KEBUTUHAN HARAPAN MASYARAKAT
NOMOR: 445/02/437. 52.02/ 2015

Menimbang : a. bahwa puskesmas sebagai unit pelayanan terpadu


yang memberikan pelayanan dengan jenis pelayanan
kebutuhan dan harapan masyarakat yang sesuai
visi,Misi,Motto serta tata nilai puskesmas.
b. bahwa kebutuhan masyarakat dan harapan program
dapat diperoleh secara pasif, yaitu masyarakat atau
sasaran program menyampaikan langsung dengan
kehendak sendiri kepada kepala puskesmas,
penanggung jawab program, atau pelaksana
program, ataupun secara aktif dilakukan oleh
puskesmas.

Mengingat : 1. Undang – Undang Republik Indonesia Nomer 25


Tahun 2009 tentang Pelayanan publik;
2. Undang – undang Republik Indonesia Nomer 36 tahun
2009 tentang Kesehatan;
3. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun
2014 tentang pemerintahan Daerah sebagaimana telah
diubah kedua kalinya dengan Undang 0 Undang Republik
Indonesia Nomor 9 Tahun 2015;
4. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun
2014 tentang Tenaga Kesehatan;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
6. Peraturan Bupati Kabupaten Gresik Nomor 37 Tahun
2008 tentang Rincian Tugas, Fungsi dan Tatakerja Dinas
Kesehatan;
7. Peraturan Bupati Kabupaten Gresik Nomor 37 Tahun
2012 tentang Tata Naskah Dinas di lingkungan
Pemerintah Kabupaten Gresik;

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
PERTAMA : Menentukan tata cara untuk memperoleh identifikasi
Kebutuhan masyarakat atau sasaran Program
dengan menyediakan media komunikasi untuk
mengidentifikasi kebutuhan melalui survey, pertemuan
dengan tokoh masyarakat maupun Forum komunikasi
dengan masyarakat.
KEDUA : Tindak lanjut identifikasi kebutuhan masyarakat
dilakukan secara rasional Sesuai hasil survey dengan
kemampuan puskesmas Masyarakat sesuai dengan
kemampuan
KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal 01 Juni 2015
Ditetapkan di Gresik
Pada tanggal 01 Juni 2015
Kepala UPT Puskesmas Nelayan

Pekik Pita Maharti


TEMBUSAN:
Keputusan ini disampaikan kepada Yth:
1. Koordinator UKM
2. Koordinator/Pelaksana Program UKM
LAMPIRAN PELAKSANAAN KEGIATAN IDENTIFIKASI KEBUTUHAN MASYARAKAT

( SMD )

Penanggungjawab program dasar Puskesmas :

1. Penanggung jawab program Kes Ling : Bp. Subeki. S.kep.ns

2. Penanggung jawab program Prom Kes : M. Ubaidillah

3. Penanggung jawab program P2P : M. Ubaidillah

4. Penanggung jawab program Gizi : Husnul Halimah, Amd. Gz

5. Penanggungjawab program KIA-KB : Asmaul Husnah, SST

Koordinator kegiatan di Kelurahan-Kelurahan wilayah Puskesmas Nelayan (Bidan

Desa)

1. Kelurahan Tlogopojok : Yuniartiningsih, S.ST

2. Kelurahan Sukodono : Asmaul Husnah, S.ST

3. Kelurahan Lumpur : Sherly D, Amd.Keb

4. Kelurahan Karangturi : Nisbaningsih, S.ST

Pelaksana kegiatan Survey dilapangan adalah Kader Kesehatan


PELAKSANAAN SURVEY MAWAS DIRI

NO Kelurahan POS 1 POS 2 POS 3 POS 4 POS 5 POS 6 POS 7


1 Tlogopojok 1. Muzianah 1. Tri Astuti 1. Yuli 1. Maemuna 1. 1. 1.Elis
Mutmainah Nuha
2. Astutik 2. Fadilah 2. Tatik 2. Miatun 2. 2.Umroh
Hanim
3. Fatonah 3. Nur Kham 3.Wuri
yanti
4. Nur Hayati
2 Sukodono 1.Iis Sholikatus
2.Puspita
3.Nikmah

3 Lumpur 1.Lailatus S 1.Umroni 1.Sari 1.Siti 1.Lilik


Mashuroh
2.Siti Azizah 2.Linda 2.Mufarida 2.Masruroh
3.Lilik N 3.Atik 3.Dewi Alia
4.Wahyu F 4.Sri H 4.Siti
Rahmawati

4 Karangturi 1.Ernawati 1.Heni Usmawati 1.Sri Tilawarni 1.Supiyah 1.Anik


Sugiarti
2.Nur Hidayati 2.Marcumah 2.Nurul 2.Cholifah
Hidayati
3.Nur
Hayati

Anda mungkin juga menyukai