Anda di halaman 1dari 2

Tujuan Pelaksanaan PSG

1. Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian professional dengan tingkat


pengetahuan, keterampilan dan etos kerja yang sesuai dengan lapangan kerja.
2. Memperkokoh keterkaitan dan kesesuaian (link dan match) antara sekolah dengan
dunia usaha / industri.
3. Meningkatkan efisien proses pendidikan dan pelatihan guna menghasilkan tenaga
kerja yang berkualitas.
4. Memberikan pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai
proses pendidikan.
Cara Memberi Nomor Klasifikasi, Stempel, Menyampul Buku, Memasang Kertas
Asturo Dan Memasang Label Buku
3.1 Cara Memberi Nomor Klasifikasi
1. Ambil buku DDC (Dewey Decimal Clacification) sesuai judul bukunya
Contohnya : Buku Memasak
2. Jika sudah dapat nomor klasifikasi di dalam buku DDC tulis dibuku yang sesuai
nomor Label.
3.2 Cara Memberi Stempel
1. Buku halaman pertama, beri stempel
2. Lalu buka halaman pertengahan, beri stempel
3. Setelah itu buka halaman terakhir, beri stempel. Selesai
3.3 Cara Menyampul Buku
1. Ambil Sampul lalu di ukur buku beri lebih sedikit lalu gunting
2. Lalu dilipat kedalam ( Pada ujung/pinggir buku)
3. Setelah itu di LEM degan isolasi
4. Selesai.

Anda mungkin juga menyukai