Anda di halaman 1dari 3

INVENTARISASI, PENGELOLAAN, PENYIMPANAN

& PENGGUNAAN BAHAN BERACUN BERBAHAYA


No. Dokumen :
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit : 02 Mei 2015
Halaman : 1
PUSKESMAS Dr. H. Andy Aprianto
BONDONGAN NIP. 19750921.200604.1.010

( ..................................... )

1 PENGERTIAN Bahan berbahaya dan beracun atau disingkat dengan B3


adalah bahan yang karena sifat dan atau konsentrasinya
dan jumlahnya, baik secara langsung maupun tidak
langsung dapat mencemarkan dan atau merusak
lingkungan hidup, kesehatan, kelangsungan hidup
manusia serta makhluk hidup lainnya
2 TUJUAN untuk meminimalkan risiko yang membahayakan bagi
petugas dan pengunjung puskesmas maupun lingkungan
sekitarnya
3 KEBIJAKAN 1. Permenkes No. 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas
2. Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2001
tentang pengelolaan bahan berbahaya dan beracun

4 REFERENSI Buku Panduan Kesling Dinas Kesehatan Kota Bogor

5 PROSEDUR/
LANGKAH 2 1. Inventarisir bahan beracun dan berbahaya dari
setiap kegiatan dalam ruangan puskesmas,
kemudian identifikasi berdasarkan jenisnya.

2. Pengelolaan atau penatalaksanaan dan


penyimpanan bahan beracun dan berbahaya
a. Pengadaan B3 dilakukan berdasarkan kebutuhan
sesuai kegiatan di setiap ruangan
b. Penyimpanan B3 :
- Bahan mudah terbakar seperti alcohol ,
ditempatkan pada area yg jauh dari panas
- Bahan kimia ditempatkan di lemari khusus
- Bahan-bahan berbahaya yang tidak memiliki
resiko terbakar ditempatkan dilemari
penyimpanan biasa
c. Penatalaksanaan tumpahan dengan peralatan
dan prosedur perlindungan yang sesuai : tangan,
tissue/ koran untuk mengambil tumpahan,
disemprotkan desinfektan lalu di lap.
- Tumpahan mercuri dengan menggunakan
KESLING INVENTARISASI, PENGELOLAAN, Dr. H. Andy Aprianto
PENYIMPANAN & PENGGUNAAN BAHAN
BERACUN BERBAHAYA
No. Dokumen : NIP. 19750921. 200604. 1.010
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 02 Mei 2015
Halaman : 2 dari 3

spill kit mercuri: sarung tangan, masker, gaun


dan topi; spuit 10 cc, serbuk belerang, spon,
kuas, zip lock
- Tumpahan citotocic dengan
menggunakan: sarung tangan , masker N95,
gaun, topi, google, sepatu boot; cairan
deterjen.

6 DIAGRAM
ALIR

7 UNIT Ruang BP umum, Ruang BP Gigi, R. KIA, R. Laboratorium,


TERKAIT R. Obat, R. Gudang Obat, Dapur

Puskesmas Bondongan Kota Bogor Hal 2


KESLING INVENTARISASI, PENGELOLAAN, Dr. H. Andy Aprianto
PENYIMPANAN & PENGGUNAAN BAHAN
BERACUN BERBAHAYA
No. Dokumen : NIP. 19750921. 200604. 1.010
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 02 Mei 2015
Halaman : 3 dari 3

8. REKAMAN HISTORIS :

No Halaman Yang dirubah Perubahan Diberlakukan Tgl.

Puskesmas Bondongan Kota Bogor Hal 3

Anda mungkin juga menyukai