Anda di halaman 1dari 1

Diskusi Kasus

Pertanyaan :

1. Tadi disebutkan pencegahan dilakukan tappering off. Itu alasannya kenapa?


Jawab:
Dilakukan tappering off tujuannya agar penyakit tersebut tidak mengalami
eksaserbasi dan terjadi sindrom putus obat.
2. Bagaimana prinsip terapi pemakaian kortikosteroid agar bisa terhindar dari efek
samping?
Jawab:
Prinsip terapi pemakaian kortikosteroid perlu mempertimbangkan keparahan
penyakit, lama terapi, dan potensi obat yang digunakan. Hal-hal berikut yang perlu
diperhatikan, antara lain:

a) Dosis efektif harus diterapkan dengan trial and error dan dievaluasi
b) Dosis tunggal besar umumnya tidak berbahaya
c) Penggunaan beberapa hari tanpa adanya kontraindikasi spesifik
d) Bila pengobatan sampai 2 pekan insidens efek samping dan efek letal potensial
akan bertambah
e) Pemberian obat kortikosteroid mulai dari potensi yang rendah dan sesuai indikasi
penyakit.
f) Penghentian tiba-tiba pada terapi pada terapi jangka panjang dengan dosis besar
dapat meningkatkan risiko insufisiensi adrenal dan ancaman jiwa pasien.

Anda mungkin juga menyukai