Pencapaian pembelajaran Kognitif Soal Penskoran Dasar Soal Jawaban Kompetensi 3.2 3.2.1 Menjelaskan Menjelaskan 1 Berdasarkan tabel, unusur-unsur yang paling mudah melepas C2 1 Menganalisis tentang tentang electron adalah … pengaruh kestabilan kestabilan unsur ikatan kimia unsur dan dan struktur Unsur Konfigurasi Elektron terhadap sifat struktur Lewis P 2 8 1 senyawa Lewis Q 2 8 2 anorganik R 2 8 18 8 1 S 28 8 2 T 2 8 8 3 Menjelaskan 2 C2 Diantara kumpulan senyawa berikut yang mempunyi ikatan ion B 1 proses adalah: pembentukan A. H2O, CO2, CH4 ikatan ion B. NaCl, KI, CaCl2 C. HBr, NaBr, Br2 D. HI, H2O, NaCl E. H2O, NaCl, CO2 Menjelaskan 3 C2 Kumpulan senyawa berikut yang semuanya mengandung A 1 proses ikatan kovalen adalah: pembentukan A. H2O, CO2, CH4 ikatan kovalen B. NaCl, KI, CaCl2 C. HBr, NaBr, Br2 D. HI, H2O, NaCl E. NaCl, H2O, NaBr Menjelaskan 4 C2 D 1 Perhatikan senyawa dibawah ini! proses pembentukan 1. SO3 4. H2SO4 ikatan kovalen 2. CHCl3 5. C2H4 koordinasi 3. NH4+ 6. NH3BF3 Diantara senyawa berikut yang memiliki ikatan kovalen koordinasi adalah: A. 1, 2 dan 3 B. 1, 3, dan 5 C. 2, 3 dan 4 D. 3, 4 dan 6 E. 4, 5 dan 6 Menjelaskan 5 C2 Keelektronegatifan unsur-unsur F, Cl, Br, dan I masing-masing D 1 perbedaan adalah: 4; 3; 2,8 dan 2,5. Senyawa manakah berikut ini yang senyawa polar paling bersifat polar: dan nonpolar A. F2 D. FBr B. ICl E. I2 C. IBr Menjelaskan 6 C4 Perhatikan sifat senyawa berikut! C 1 perbedaan sifat 1. Memiliki titik leleh yang tinggi senyawa ion dan kovalen 2. Sulit larut dalam air 3. Mudah menguap 4. Tidak dapat larut dalam pelarut organik Yang merupakan sifat senyawa HNO3 adalah… A. 1 dan 2 B. 2 dan 3 C. 1 dan 3 D. 3 dan 4 E. 4 Menjelaskan 7 C2 Berikut ini merupakan sifat logam yang berkaitan dengan A 1 tentang Ikatan ikatan yang terjadi pada logam, yaitu …. Logam A. Daya hantar listrik dan panas dari logam yang sangat baik. B. Massa jenis logam sangat besar dan keras C. Logam mudah melepaskan elektron valensinya D. Mudah membentuk ikatan ion dengan unsur nonlogam E. Titik didih dan titik lebur logam sangat tinggi
Menjelaskan 8 C4 Interaksi di bawah ini yang menunjukkan gaya D 1
proses antarmolekul adalah…. terbentuknya A. Gaya elektrostatik antara Na+ dan Cl- dalam senyawa gaya NaCl London/dipol B. Ikatan antara Hidrogendan Nitrogen dalam senyawa sesaat NH3 C. Ikatan antara Hidrogen dan Oksigen dalam senyawa H2O D. Gaya elektrostatik antara CCl4 dalam CCl4 E. Ikatan yang terjadi pada senyawa HCl 9 C2 Ikatan yang terdapat dalam molekul (antara atom N B 1 dengan atom H) dan antarmolekul NH3 adalah …. a. Kovalen koordinasi dan gaya dipol-dipol b. Kovalen dan ikatan hydrogen c. Kovalen dan van der waals d. Kovalen dan gaya london e. Ion dan gaya dispersi 10 C5 Berikut ini adalah beberapa contoh materi: A 1 1. NH3 (g) 2. CH4 (g) 3. HCl (g) 4. Cl2 (g) Urutan titik didih dari yang paling tinggi sampai yang paling rendah dari senyawa kovalen diatas adalah . . . . a. NH3>HCl>Cl2>CH4 b. NH3>CH4>Br2>HCl c. CH4> Br2>HCl> NH3 d. CH4>HCl>NH3>Br2 e. HCl>NH3>Br2>HCl 3.2..4 Menjelaskan 11 C3 Elektron valensi suatu molekul mempunyai 4 domain elektron 5 teori domain yang terdiri dari 2 pasang elektron terikat dan 2 pasang elektron (VSEPR) elektron bebas. Bagaimanakah bentuk molekulnya?
3.2.5 Menjelaskan 12 C5 Perhatikan dan lengkapilah tabel berikut 20
pengaruh ikatan Senyawa Td ( 0C) Gaya antar molekul yang terhadap sifat terlibat senyawa HF 19 H2 -253 anorganik HCl -85 H2S -60 HBr -66 a. Tuliskan jenis gaya antarmolekul yang terjadi dalam senyawa-senyawa tersebut b. Berdasarkan data titik didih tersebut, urutkan kekuatan gaya antarmolekul di atas dari yang terkecil sampai terbesar! 4.2.1 Menganalisis 13 C4 Perhatikan data berikut ini. 15 pengaruh ikatan terhadap sifat senyawa Titik Massa molekul Sifat anorganik Senyawa Didih Relatif (Mr) Senyawa (0C) CH3COCH3 58 Polar -94,8 (aseton) CH3CH2CH2CH3 58 nonpolar -138,4 Mengapa titik didih aseton lebih tinggi daripada butana padahal memiliki massa molekul relatif yang sama? SKOR TOTAL