Anda di halaman 1dari 1

VESIKOLITHIASIS ( BATU BULI / BATU KANDUNG KEMIH )

Pengertian

Vesikolitiasis adalah batu menghalangi aliran air kemih akibat penutupan leher kandung kemih, maka
aliran mula-mula lancar secara tiba-tiba akan berhenti & menetes disertai dgn rasa nyeri (Sjamsuhidajat
& Wim de Jong, 1998:1027).

Pernyataan lain menyebutkan bahwa vesikolitiasis ; batu kandung kemih adalah keadaan tidak normal di
kandung kemih, batu seperti ini mengandung komponen kristal & matriks organik (Sjabani dalam
Soeparman, 2001:377).

Vesikolitiasis adalah batu ada di vesika urinaria ketika terdapat defisiensi substansi tertentu, seperti
kalsium oksalat, kalsium fosfat, & asam urat meningkat atau ketika terdapat defisiensi subtansi tertentu,
seperti sitrat secara normal mencegah terjadinya kristalisasi dalam urin (Smeltzer, 2002:1460).

Visikolithiasis adalah batu yang terdapat dalam vesikourinaria atau kandung kemih. (M.A.Henoarson)

Visikolithiasis adalah batu kecil yang berasal dari ginjal dapat turun kevesikourinaria lalu menjadi besar
disana, kadang-kadang batu timbul langsung didalam kandung kemih.

(G. Oswari).

Batu perkemihan dapat timbul pada berbagai tingkat dari sistem perkemihan (ginjal, ureter, kandung
kemih), tetapi yang paling sering ditemukan ada di dalam ginjal (Long, 1996:322).

Vesikolitiasis merupakan batu yang menghalangi aliran air kemih akibat penutupan leher kandung kemih,
maka aliran yang mula-mula lancar secara tiba-tiba akan berhenti dan menetes disertai dengan rasa
nyeri ( Sjamsuhidajat dan Wim de Jong, 1998:1027).

Vesikolitiasis adalah batu yang ada di vesika urinaria ketika terdapat defisiensi substansi tertentu, seperti
kalsium oksalat, kalsium fosfat, dan asam urat meningkat atau ketika terdapat defisiensi subtansi
tertentu, seperti sitrat yang secara normal mencegah terjadinya kristalisasi dalam urin (Smeltzer,
2002:1460).

2.1.2 Anatomi Fisiologi

Anda mungkin juga menyukai