Anda di halaman 1dari 12

BAB IV

HASIL
4.1 Analisis Univariant
4.1.1. Karakteristik Responden
Hasil analisis ini disajikan melalui bentuk tabel dan diagram yang diambil dari
data karakteristik responden yang terdiri dari 5 orang dalam lima keluarga binaan di
RT 006/RW 002, Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Kelurahan Tegal
Angus, Kecamatan Teluk Naga, Kabupaten Tanggerang, Provinsi Banten yakni:
Keluarga Tn. Syafuan, Tn. Santa, Tn. Ahmad dahlan, Tn. M. Idris, Tn.Imat
Tabel 4.1. Distribusi Frekuensi Usia Pada Lima Keluarga Binaan di RT 006/RW
002, Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Februari 2017
Usia Frekuensi
< 17 Tahun 0
0
18 – 30 Tahun
5
30 – 40 Tahun 0
> 40 Tahun
Total 5

Berdasarkan Tabel 4.1 terlihat bahwa usia responden semua berkisar antara
30-40 tahun.

Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi Jenis Kelamin Responden di Keluarga Binaan,


RT 006/RW 002, Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Februari 2017.

80
Jenis Kelamin Frekuensi
Laki – Laki 5
0
Perempuan
Total 5

Berdasarkan Tabel 4.2 terlihat bahwa jenis kelamin yang paling


banyak adalah laki laki 5 orang.

Tabel 4.3 Distribusi Frekuensi Tingkat Pendidikan Responden di Keluarga


Binaan, RT 006/RW 002, Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Februari
2017.
Tingkat Pendidikan Frekuensi
Tidak Sekolah 0
2
SD
0
SMP 3
SMA
Total 5

Berdasarkan Tabel 4.3 terlihat bahwa tingkat pendidikan pada keluraga


binaan yang paling banyak adalah SMA.

81
PEKERJAAN

20.00%

40.00%

40.00%

BURUH KARYAWAN LAIN-LAIN

Diagram 4.1 Distribusi Pekerjaan Responden di Keluarga Binaan, di RT 006/RW


002, Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Februari 2017.
Berdasarkan diagram 4.4 terlihat bahwa jenis pekerjaan pada keluarga binaan
yang paling banyak adalah buruh 40%, karyawan 40%, lain lain 20%.

4.2 Analisis Univariat


Hasil analisis data ditampilkan dalam bentuk tabel berdasarkan variabel –
variabel dalam kuesioner yang dijawab 5 responden pada bulan Februari 2017.
Tabel 4.4 Distribusi responden mengenai pengetahuan perilaku berhenti merokok di
RT 006/RW 002, Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Kelurahan Tegal

82
Angus, Kecamatan Teluk Naga, Kabupaten Tanggerang, Provinsi Banten, Februari
2017
Pengetahuan Perilaku
Jumlah Responden Persentase (%)
Berhenti Merokok
Baik 4 80%
20%
Buruk 1

Total 5 100%

Berdasarkan tabel 4.4 didapatkan responden terbanyak dalam


pengetahuan perilaku berhenti merokok adalah baik

Tabel 4.5 Distribusi responden mengenai sikap perilaku berhenti merokok di RT


006/RW 002, Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Kelurahan Tegal Angus,
Kecamatan Teluk Naga, Kabupaten Tanggerang, Provinsi Banten, Februari 2017
Sikap Perilaku Berhenti
Jumlah Responden Persentase (%)
merokok
Baik 4 80%
Buruk 1 20%

Total 5 100%

Berdasarkan tabel 4.5 didapatkan responden terbanyak mengenai sikap


perilaku berhenti merokok adalah baik
Tabel 4.6 Distribusi responden mengenai status tingkat pendidikan pada Lima
Keluarga Binaan di RT 006/RW 002, Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Februari
2017.
Tingkat Pendidikan Jumlah Responden Persentase (%)
Tinggi 3 60%
Menengah 0 0%
Rendah 2 40%

Total 5 100%

83
Berdasarkan tabel 4.6 didapatkan responden terbanyak tingkat
pendidikan yang mempengaruhi perilaku berhenti merokok adalah tinggi.

Tabel 4.7 Distribusi responden mengenai status ekonomi pada Lima Keluarga Binaan di RT
006/RW 002, Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Februari 2017
Status Ekonomi Jumlah Responden Persentase (%)
Rendah 3 60%
Cukup 2 40%

Total 5 100%

Berdasarkan tabel 4.4 didapatkan responden terbanyak mengenai status


ekonomi yang mempengaruhi perilaku berhenti merokok adalah rendah.

Tabel 4.8 Distribusi frekuensi responden tentang sarana dan prasarana kesehatan
yang menunjang terbentuknya perilaku berhenti merokok Lima Keluarga Binaan di
RT 006/RW 002, Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Februari 2017.
Sarana dan Prasarana Jumlah Responden Persentase (%)
Tidak Mendukung 4 80%
Mendukung 1 20%

Total 5 100%

Berdasarkan tabel 4.8 didapatkan responden terbanyak mengenai sarana dan prasana
yang mempengaruhi perilaku berhenti merokok adalah rendah

Tabel 4.9 Distribusi frekuensi responden informasi kesehatan yang menunjang


terbentuknya perilaku berhenti merokok Lima Keluarga Binaan di RT 006/RW 002,
Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Februari 2017
Informasi Kesehatan Jumlah Responden Persentase (%)

84
Tidak Ada 5 100% %
Ada 0 0

Total 5 100%

Berdasarkan tabel 4.9 didapatkan responden terbanyak mengenai informasi kesehatan


yang mempengaruhi perilaku berhenti merokok adalah tidak ada

Tabel 4.10 Distribusi frekuensi responden tentang petugas kesehatan yang menunjang
terbentuknya perilaku berhenti merokok Lima Keluarga Binaan di RT 006/RW 002,
Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Februari 2017
Petugas Kesehatan Jumlah Responden Persentase (%)
Tidak Ada 5 100%
Ada 0 0

Total 5 100%

Berdasarkan tabel 4.10 didapatkan responden terbanyak mengenai petugas kesehatan


yang mempengaruhi perilaku berhenti merokok adalah tidak ada

Tabel 4.11 Distribusi responden mengenai perilaku Lima Keluarga Binaan di RT 006/RW
002, Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Februari 2017
Perilaku berhenti Jumlah Responden Persentase (%)
merokok
Buruk 5 100%
Baik 0
0%

Total 5 100%

Berdasarkan tabel 4.11 didapatkan responden terbanyak mengenai perilaku


berhenti merokok adalah buruk

85
4.3 Rencana Intervensi Pemecahan Masalah
Setelah dilakukan analisis data hasil penelitian, untuk menentukan rencana
intervensi pemecahan masalah digunakan diagram fishbone. Tujuan pembuatan
diagram fishbone yaitu untuk mengetahui penyebab masalah sampai dengan akar-
akar penyebab masalah sehingga dapat ditentukan rencana intervensi pemecahan
masalah dari setiap akar penyebab masalah tersebut. Adapun diagram fishbone
dapat dilihat sebagai berikut:
Sesuai dengan diagram fishbone tersebut, akar-akar penyebab masalah yang
ditemukan dapat dilihat melalui Tabel 4.12, kemudian setelah ditemukan akar
penyebab masalah dapat ditentukan alternatif pemecahan masalah dan rencana
intervensi.

86
Tabel 4.12 FishBone

87
88
Tabel 4.13 Tabel Alternatif Pemecahan Masalah dan Rencana Intervensi Pada Keluarga Binaan di RT
003/RW 005, Kampung Kebon Jamblang, Desa Pangkalan, Kelurahan Tegal Angus, Kecamatan Teluk
Naga, Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten, Februari 2017.
Alternatif
No. Akar Penyebab Masalah Rencana Intervensi
Pemecahan Masalah
Kurangnya kepedulian  Penyulhan mengenai manfa berhenti
masyarkat terhadap
1. Memberikan motivasi merokok
kesehatan

 Melakukan kebrsihan lingkungan


(gotong royog)
Malas Melakukan kegitan yg
2.  Kegiatan-kegiatan postif seperti olah
positif
raga, membaca, atau melakukan
kegiatan lain yang di senangi.

Tidak ada Biaya  Menyarankan puskesmas untuk


Memberikan saran ke
Operasional untuk memberikan biaya operasional
3. puskesmas untuk
melakukan penyuluhan kepada tenaga kesehatan yang mau
menyediakan dana
melakukan penyuluhan
 Memberikan penyuluhan mengenai
Kurangnya media informasi Memberikan informasi yang
cara-caraberhenti merokok
4. mengenai berhenti merokok dapat dimengerti secara
 Membuat poster berhenti merokok
mudah

Tradisi dalam keluarga lebih Memberikan informasi


mementingkan untuk  Penyuluhan mengenai pentingnya
5. tentang pentingnya
mencari nafkah pendidikan
pendidikan

Tidak ada kemauan


responden untuk mencari Memberikan pengertian  Melakukan penyuluhan bahaya
6.
tahu mengenai bahaya merokok merokok

Ketidakpedulian terhadap Memberikan pengertian


 Melakukan penyuluhan mengenai
kesehatan keluarga dan diri mengenai pentingnya
7. pentingnya kesehatan pada smeua
sendiri menjaga kesehatan diri
keluarga binaan
sendiri dan keluarga

4.4 Intervensi Pemecahan Masalah yang Terpilih

89
Intervensi terpilih yang dapat dilakukan adalah sebagai berikut:
 Membuka pandangan tentang pentingnya berhenti merokok dan bahaya dari
merokok
 Memberikan penyuluhan mengenai cara-cara berhenti merokok
 Memberikan poster dan leaflet tentang cara-cara untuk berhenti merokok
Terpilihnya intervensi tersebut dikarenakan penyuluhan merupakan salah satu
cara yang cukup efektif dan efisien untuk mengubah perilaku masyarakat tentang
membentuk perilaku berhenyi merokok. Pemberian poster dalam bahya merokok
membantu masyarakat dalam berhenti merokok agar terbentuknya pola fikir bahya
yang akan mereka hadapi bila masih tetap merokok
Penyuluhan diselenggarakan pada hari Kamis tanggal 9 Maret 2017 mengenai
berhenti merokok. Menggunakan komunikasi secara massgroup dengan jumlah
peserta sebanyak 5 orang dari 5 keluarga binaan di RT 006/RW 002, Kampung Kebon
Jamblang, Desa Pangkalan .
Kami mempresentasikan materi penyuluhan dalam bentuk poster serta leaflet
mengenai cara apa saja yang dapat dilakukan untuk berhenti merokok , kami juga
membuka sesi tanya jawab dan juga membuat seperti test sebelum dan sesudah.
Peserta penyuluhan terlihat antusias dan memperhatikan selama kegiatan penyuluhan
berlangsung.

Menetapkan Kegiatan Operasional

1. Konsep acara
 Persiapan
1. Menentukan waktu pelaksanaan penyuluhan
2. Mempersiapkan konsep acara dan media yang akan digunakan
3. Menghubungi pemilik teras
4. Menghubungi seluruh kepala keluarga binaan untuk mengajak seluruh
anggota keluarga untuk berkumpul di tempat, pada waktu yang sudah
ditentukan
 Pelaksanaan
1. Penyuluhan dilaksanakan pada pukul 10..00 WIB di tempat yang
sudah ditentukan

90
2. Peserta penyuluhan dipersilakan untuk berkumpul pada waktu dan
jam yang telah ditentukan
3. Teknik pelaksanaan acara dilaksanakan secara bersama dengan
anggota keluarga binaan sebagai peserta penyuluhan.
4. Acara penyuluhan dilaksanakan menggunakan media informasi
dalam bentuk poster, leaflet, serta video
5. Acara berakhir pada pukul 12:30 WIB.
2. Waktu dan Tempat
Acara penyuluhan dilaksanakan pada hari Kamis, tanggal 9 Maret
2017 di ruangan teras rumah salah satu keluarga binaan di Kampung Kebon
Jamblang, Desa Pangkalan dan berlangsung pukul 10:00–12:30 WIB

91

Anda mungkin juga menyukai