Anda di halaman 1dari 2

OBJEKTIF

Pemeriksaan Laboratorium
Parameter Hepatitis B ( )
Hb 10,1 g/dl
Ht 30,3 %
Leukosit 25.000/uL
Trombosit 158.000/uL
MCV/MCH 90,4/30,7
Hitung jenis 0,2/0,3/86/8,2/9,1 LED 54
PT/kontrol 15,2/6,2 (normal wanita 9.5-11.3 detik)
APTT/kontrol 40,1/33
Ureum 53 mg/dL
Kreatinin 3,0 mg/dL
Glukosa darah sewaktu 155 mg/dL
SGOT 115 u/L (normal 8-20 U/L)
SGPT 41 u/L (normal 5-35u/L. Pasien terindikasi Hepatitis B, karena ALT serum (SGPT) >
40 IU/L)
HbsAg dan anti HCV reaktif
AFP 22,2
Bilirubin total 0,79 mg/dl (normal 0.3–1.0)
Bilirubin direk 0,47 mg/dl
Bilirubin indirek 0,22 mg/dl
Albumin 2,22 mg/dl (normal 3.8-5.0 g/dL)
Globulin 3,9 mg/dl
Na l37 meq/L
K 3,8 meq/L
Cl 99 meq/L
Procalcitonin 16,45
HBV DNA serum 5,7± 1,2 LGE/mL (pasien terindikasi Hepatitis B, karena HBV DNA serum
> 3.7 LGE/mL)
USG abdomen didapatkan kesan massa tumor hepar lobus kanan, diameter 4,1 cm, asites (+)
dan splenomegali (+).
CT-scan abdomen 3 fase : sirosis dengan massa (ukuran 8,7 x 4,2 x 3,8cm) segmen 6
yang menyangat kontras pada fase arteri dan hipodense dari jaringan sekita pada fase
vena sugestif hepatoma dan fatty liver (+)

Parameter KHS
Dalam jurnal tersebut, disebutkan bahwa sekuele infeksi HBV berupa hepatitis B kronis, sirosis
kompensata, dekompensasi hepatis, dan Karsinoma Hepatoselular (KHS). Beberapa studi
menunjukkan bahwa nekroinflamasi jangka panjang dan replikasi virus sangat mempengaruhi
kecepatan progresivitas penyakit menjadi sirosis dan KHS. Dari hasil penelitian dalam jurnal,
parameter yang digunakan untuk melihat progresivitas KHS dengan faktor prognostik yang
baik untuk angka kesintasan yaitu melalui nilai child pugh.
Parameter nilai Child-Pugh pada pasien gangguan fungsi hati: (Bauer, 2008).
Gejala 1 poin 2 poin 3 poin Satuan

Bilirubin (total) <2.0 2.0-3.0 >3.0 mg/dl

Serum albumin >3.5 2.8-3.5 <2.8 g/l


Prothrombin Time <4 4-6 >6 Detik
Ascites Tidak ada Ringan Berat
Ensefalopati Tingkat III-IV
Tidak ada Tingkat I-II (sedang)
hepatik (Berat)

Klasifikasi nilai Child-Pugh pada pasien gangguan fungsi hati (Dipiro,2005).

Point Kelas Kemampuan bertahan satu tahun Kemampuan bertahan dua tahun
<7 A 100% 85%
7-9 B 81% 57%
10-15 C 45% 35%

Anda mungkin juga menyukai