Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT SARILA

HUSADA PROSEDUR PENGOPERASIAN PESAWAT


PANORAMIK

No. Dokumen No. Revisi Halaman


Jl. Veteran No. 41 – 43 1 1/2
Telp.(0271) 891538,
891194
Fax : 8824230
Ditetapkan,
Tanggal terbit Direktur
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
Drg. Evelina Yuliani, MPH

PENGERTIAN Panoramik disebut juga Orthopantomografi adalah pemeriksaan radiologis


dari gigi beserta rahangnya yang berbentuk melengkung sehingga
membentuk gambaran yang lurus pada film dengan menggunakan prinsip
tomografi.
Memberikan petunjuk pengoperasian pesawat Panoramik dengan benar dan
TUJUAN tepat.

Upaya pelayanan masyarakat lebih optimal yang memerlukan pemeriksaan


KEBIJAKAN Panoramik, TMJ, Chepalometri.

1. Naikkan saklar on dari panel listrik dan tekan ON pada saklarnya.


PROSEDUR
2. Tekan tombol ON pada pesawat.
3. Kemudian tekan RESET untuk pemeriksaan Panoramic dan TMJ.
4. Perhatikan filter yang akan digunakan.
5. Atur KV, Sec sesuai dengan obyek.
6. Atur Indicator untuk menempatkan posisi obyek.
7. Pastikan tempat gigi dalam keadaan bersih.
RUMAH SAKIT
SARILA HUSADA PROSEDUR PENGOPERASIAN PESAWAT USG

No. Dokumen No. Revisi Halaman


1 1/2

Jln. Veteran No 41-43


Sragen
8. Pesawat siap digunakan.
9. Tekan tombol OFF untuk mematikan pesawat.
10. Tekan tombol OFF pada saklar dan turunkan OFF pada panel listrik.

UNIT TERKAIT Radiologi

Anda mungkin juga menyukai