Anda di halaman 1dari 9

MAKALAH APLIKASI KOMPUTER

DISUSUN OLEH
NAMA : SARUL LUKAS S
NPM : 163210770
KELAS : IIA
TEKNIK PERMINYAKAN
KATA PENGANTAR

Segala puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT hingga saat ini masih memberikan
nafas kehidupan dan anugerah akal, sehingga saya dapat menyelesaikan pembuatan makalah
ini dengan judul “Pengaruh Keberadaan Komputer Dalam kehidupan Mansusia di Pandang dari
Aspek Agama Islam ” tepat pada waktunya. Terimakasih pula kepada semua pihak yang telah
ikut membantu hingga dapat disusunnya makalahini.

Makalah sederhana ini dibuat untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Pendidikan
Aplikasi Komputer. Dalam makalah ini membahas tentang Pengaruh Keberadaan Komputer
Dalam kehidupan Mansusia di Pandang dari Aspek Agama Islam. Akhirnya saya sampaikan
terima kasih atas perhatiannya terhadap makalah ini, dan penulis berharap semoga makalah ini
bermanfaat bagi diri saya sendiri dan khususnya pembaca pada umumnya.

Akhirnya, tidak ada manusia yang luput dari kesalahan dan kekurangan. Dengan segala
kerendahan hati, saran-saran dan kritik yang sifatnya membangun sangat saya harapkan dari
para pembaca guna peningkatan kualitas makalah ini dan makalah-makalah lainnya pada waktu
mendatang.

Pekanbaru, 15 Febuari 2016


DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ……………………………………………………………………………………………………………….2

DAFTAR IS …………………………………………………………………………………………………………………………….3

BAB I PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG……………………………………………………………………………………………….4
B. RUMUSAN MASALAH………………………………………………………………………………………….4
C. TUJUAN……………………………………………………………………………………………………………….4

BAB II PEMBAHASAN

A. Pengaruh Positif (+) computer dalam Kehidupan Manusia dari Aspek Agama Islam
……………………………………………………………………………………………………………………………5
B. Pengaruh Negatif (-) computer dalam Kehidupan Manusia dari Aspek Agama Islam
…………………………………………………………………………………………………………………………..7

BAB III PENUTUP

A. SIMPULAN…………………………………………………………………………………………………………..9
B. SARAN…………………………………………………………………………………………………………………9

DAFTAR RUJUKAN………………………………………………………………………………………………………………….10

!
BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Komputer adalah suatu teknologi yang digunakan untuk mengolah data,
termasuk memproses, mendapatkan, menyusun, menyimpan, memanipulasi data dalam
berbagai cara untuk menghasilkan informasi yang berkualitas, yaitu informasi yang
relevan, akurat dan tepat waktu, yang digunakan untuk keperluan pribadi, bisnis, dan
pemerintahan dan merupakan informasi yang strategis untuk pengambilan
keputusan.Komputer juga digunakanuntuk mengolah data, sistem jaringan untuk
menghubungkan satu komputer dengan komputer yang lainnya sesuai dengan
kebutuhan, dan teknologi telekomunikasi digunakan agar data dapat disebar dan
diakses secara global.Penerapan komputer telah begitu pesat. Banyak hal yang
menguntungkan pengguna namun juga sering membawa dampak tidak menyenangkan.
B. Rumusan Masalah
1. Apa saja pengaruh postif keberadaan computer bagi kehidupan manusia
2. Apa saha pengaruh negative keberadaan computer bagi kehidupan manusia

C. Tujuan
Berdasarkan rumusan masalah tersebut , maka tujuan penulisan makalah ini adalah,
1. Menjelaskan pengaruh positif keberadaan computer bagi kehidupan manusia
2. Menjelaskan pengaruh negatif keberadaan komputer bagi kehidupan manusia
BAB II

PEMBAHASAN

A.Pengaruh Positif (+) keberadaan computer dalam Kehidupan Manusia


dari Aspek Agama Islam

Pengaruh keberadaan computer dalam kehidupan manusia memiliki banyak pengaruh


positif salah satunya :

a.Komputer mempermudah pekerjaan

Pada saat zaman dahulu orang mengetik menggunkan mesin ketik , namun mesin ketik itu
sangat banyak kekurangan nya seperti ketika ada kesalah maka kertas tersebut akan di sobek
dan di ketik ulang dan juga kertas yg sudah di ketik tidak dapat di edit lagi sementara dengan
munggakan computer kita dapat mengetik mengedit dan menyimpannya serta dapat di edit
berulang ulang.

b.Komputer membantu proses pendidikan

Komputer digunakan untuk membantu proses belajar seperti computer yg terhubung dengan
internet kita dapat menggunakanya untuk mengagkses pendidikan di internet , computer
digunakan oleh sekolah sekolah untuk mengajar murid muridnya di kelas , dan juga computer
banyaj di gunakan di sekolah-sekolah tinggi contohnya 1.Di sekolah penerbangan computer
digunakan untuk membantu siswa dalam menerbangkan pesawat melalui flight simulator 2.Di
sekolah Pelayaran computer juga di gunakan untuk membantu para siswa nya dalam proses
beajar seperti mengguanakan system computer dalam menjalankan kapal melalui mode
simulator.

c.Komputer pembantu sarana informasi


 Informasi pendidikan, Tempat-tempat Pendidikan
 Informasi Hiburan, mencari tempat-tempat Hiburan
 Informasi Travel, mencari dan memesan tiket transprotasi
 Informasi Produk, mencari produk yang kita inginkan.
 Informasi Pekerjaan, menjari lowongan kerja.
 Informasi Berita, mencari kejadian atau berita dalam dan luar negeri
 Informasi Cuaca, mengetahui keadaan cuaca saat ini
 Informasi Lalulintas, mengetahui situasi lalulintas
 Informasi Kesehatan, mencari tips kesehatan serta tempat2 untuk pengobatan.
 Informasi Politik
 Informasi Perdagangan
 Informasi Usaha, mencari peluang untuk membuka usaha

d.Komputer memberikan sarana hiburan


Pada saat dulu masyarakat hanya mengguanakan televise, radio, jalan-jalan dsb sebagai sarana
hiburannya namun di zaman modern ini dengan adanya kompuer orang dapat menikmati sarana
hiburan dengan segala fasilitas yg ada di computer contohnya;
-Mendenar lagu-lagu atau musik melalui CD/DVD atau melalui Internet
-Menonton Vidoe lewat kaset CD/DVD atau melalui Internet
-Bermain Game, dengan aplikasi game yang kita Install sendiri atau Game online dengan
Internet.
-Berhubungan dengan teman melalui fasilitas Chating, atau Webcam

e.Komputer mempengaruhi dan menjadi media baru dalam komunikasi manusia


Pada saat sebelum adanya computer orang hanya berkomunikasi dengan surat, telephone
namun dengan adanya computer orang dapat berkomunikasi dengan kompleks dan lengkap
karena dalam computer sangat banyak fitur fitur yg disediakan untuk berkomunikasi bahkan
dengan bertatap muka contohnya :
-kita dapat berbicara langsung dengan teman atau saudara kita yang jauh
-kita juga dapat berbicara dengan saling bertatap muka dengan webcam
-kita dapat mengirim file-file dengan saudara saudara kita yg jauh
-kita dapat saling bertukar gambar foto bahkan video dengan orang orang di luar negri
sekalipun
f.Komputer membantu pemrograman dan pengontrolan alat
saat sekarang ini bnyak perusahaan hotel pemerintahan yg memanfaat kan computer sebagai
alat control dan pemrograman contoh nya:
-komputer digunakan untuk mengakses cctv yg di gunakan oleh polisi
-komputer di gunakan untuk menggerkan pesawat otomatis mili tentara
-komputer di gunakan untuk memprogram system traffic light
-komputer digunakan untuk mengontrol system jaringan

B.Pengaruh Negatif (-) keberadaan computer dalam Kehidupan Manusia


dari Aspek Agama Islam

1.Menimbukan Kejahatan

Komputer banyak disalahgunakan oleh masyarakat dan malah menimbulkan banyak kejahatan
contohnya :

a.Komputer di gunakan sebagai media penipuan

Hal ini sudah sangat merajalela di internet dan salahsatu pengaksesanya mengunakan computer
contohnya adalah penipuan berkedok undian berhadiah dan iklan iklan/program kaya secara
instan . Hal ini sangat melenceng dari ajaran islam yg dimana islam melarangnya di al quran

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam pernah melewati setumpuk makanan, lalu beliau
memasukkan tanganya ke dalamnya ,kemudian tangan beliau menyentuh sesuatu yang basah
,maka pun beliau bertanya, “Apa ini wahai pemilik makanan ?” Sang pemiliknya menjawab ,
“Makanan tersebut terkena air hujan wahai Rasulullah.”Beliau bersapda,”Mengapa kamu tidak
meletakanya di bagian makanan agar manusia dapat melihatnya? Ketahuilah,barang siapa
menipu maka dia bukan dari golongan kami”. (HR.Muslim no.102).
b.Komputer digunakan sebgai media perjudiaan

Pada saat dulu orang hanya bisa berjudi secara langsung ke lokasi perjudianya namun pada era
sekarang ini orang bisa mengkases judi hanya dengan mengunakan kompuer dan internet
dengan hanya duduk di rumah dan dengan taruhan yg di transfer melalui kartu kredit , akibatnya
merajalela perjudian dan hal ini sangat sulit di control karna sifanya yg melalui dunia maya ,
hal ini juga salah dalam islam yg terdapat di al quran

Hai orang orang yang beriman sesungguhnya arak,judi,berhala, dan mengundi nasib adalah
perbuatan yang keji termasuk perbuatan syaitan.Maka jauhilah perbuatan perbuatan itu agar
kamu mendapat keberuntungan. Sesungguhnya syaitan itu bermaksud menimbulkan
permusuhan dan kebencian diantara kamu lantaran arak dan berjudi itu , menghalangi kamu
dari mengingat Allah dan shalat;maka berhentilah kamu (Q.S;Al-Maidah:90-91)

c.Komputer digunakan untuk mengakses video porno

Banyak orang sekarang ini yg mengunakan computer untuk tujuan yg baik lagi , dan parahnya
computer digunakan untuk mengakses video porno

2.Membuat manusia menjadi anti social

Dengan lengkapnya fasilitas yg ada di computer membuat manusia menjadi anti social karena
manusia menjadi hanya focus pada computer nya saja ,tidak lagi memperdulikan orang lain
dan sekitanya . contohnya orang yg memiliki fasilitas game lengkap di computer nya ia akan
rela bermain computer hingga berjam jam tanpa bersosialisasi dengan orang di sekitarnya .

Anda mungkin juga menyukai