Anda di halaman 1dari 1

Universitas Sriwijaya

Laporan Kerja Praktek Unit Operasi PT. PUSRI - IV

BAB V
PENUTUP

5.1. Kesimpulan
Dari evaluasi yang telah dilakukan, maka dapat ditarik kesimpulan
bahwa:
1) Pada tekanan dan temperatur operasi yang lebih tinggi, walaupun
telah melewati life time-nya, performa katalis pada ammonia
converter masih cukup stabil dan tergolong aman dengan rendahnya
pressure drop yang dicapai per harinya.
2) Ditinjau dari perubahan temperatur dan konversi antar bed, bed 1 dan
bed 2 masih memiliki kinerja yang cukup optimal, namun terdapat
sedikit penurunan daya kinerja pada bed 3, sehingga dapat dilakukan
kontrol terhadap bed tersebut.
3) Dari hasil perhitungan neraca panas, seiring dengan menaiknya
tekanan operasi, kebutuhan energi dan heat loss pada ammonia
converter terbilang lebih tinggi dari standar desain, sehingga hal ini
perlu dilakukan peninjauan lebih lanjut.
5.2. Saran
Diperlukan evaluasi lebih lanjut mengenai kebutuhan energi pada unit
ammonia converter 105-D untuk menjaga efisiensi energi dan bagaimana
keterkaitannya untuk tetap mencapai kondisi optimal pada unit ammonia di PT.
Pusri IV.

113

Anda mungkin juga menyukai