Anda di halaman 1dari 6

 contoh soal Analogi verbal

1. garpu makan = pisau = ?


a. menyayat b. tajam c. persahabatan d. berbahaya

jawabannya : a. menyayat

2. dapur panas = lemari es = ?


a. kemarau b. angin c. dingin d. listrik

jawabanya : c. dingin

3. malam gelap = siang = ?


a. minggu b. terang c. bulan d. pendek

jawabannya : b. terang

4. menangis sedih = tertawa = ?


a. ramai b. suka cita c. puteri d. berkelakar

jawabanya : b. suka cita

5. lari lelah = mandi = ?


a. sumur b. air c. basah d. segar

jawabanya : d. segar

6. manusia makan = mobil = ?


a. api b.bensin c. gas d. oli

jawabanya : b. bensin

7. hidung mencium = mata = ?


a. biru b. kuping c. melihat d. harum

jawabanya : c. melihat

8. minum dahaga = makan = ?


a. enak b. lapar c. sayuran d. lambat

jawabanya : b. lapar

9. maret april = juli = ?


a. bulan b. juli c. agustus d. panas

jawabanya : c. agustus

10. harimau binatang = mawar = ?


a. bau b. daun c. duri d. bunga
jawabanya : d. bunga

11. kebaya wanita = bulu = ?


a. rambut b.burung c. mode d. cantik

jawabanya : b. burung

12. bulan tahun = hari = ?


a. maret b. juni c. libur d. minggu

jawabanya : D. minggu

13. tambang batubara = sungai = ?


a. tenang b.buih c. karang d. air

jawabanya : d. air

14. kota walikota = tentara = ?


a. marine b. prajurit c. jendral d. sukarelawan

jawabanya : c. jendral

15. intan perrmata = sangkur = ?


a. tambah b. senjata c. perhiasan d. tajam

jawabanya : b. senjata

16. orang berjalan = ular = ?


a. licin b. berbahaya c. merayap d. jalan

jawabanya : C. merayap

17. topi kepala = sepatu = ?


a. pincang b. kaki c. longgar d. berjalan.

jawabanya : b. kaki

18. murid guru = kanak-kanak = ?


a. ayah-bunda b. boneka c. pemuda d. nakal

jawabanya : a. ayah-bunda

19. burung udara = ikan = ?


a. sisik b. biru c. lezat d. air.

jawabanya : d. air

20. lobak sayuran = bandeng = ?


a. gurih b. laut c. ikan d. besar
jawabanya : c. ikan

 contoh soal logika verbal

1. jika seorang yang banyak utangnya menarik undian sebesar 10 juta rupiah, maka ia harus ;
a. mengadakan pesta besar untuk orang orang yang memberikan hutang
b. segera membeli sebuah mobil
c. segera melunasi semua hutangnya

jawabanya : c. segera melunasi semua hutangnya

2. pada beberapa perayaan kita harus memasang sebuah bendera karena ;


a. kita hendak menunjukan kegembiraan kita
b. kita hendak mencegah supaya bendera itu tidak dimakan ngengat
c. karena semua orang memasang bendera.

jawabanya : a. kita hendak menunjukan kegembiraan kita

3. binatang binatang di daerah kutub mempunyai bulu bulu yang tebal karena ;
a. dari padanya dapat dibuat mantel dengan kwalitet yang paling tinggi
b. jika tidak, mereka tidak akan tahan hawa yang dingin itu.
c. kulit yang tipis menjadi basah

jawabanya : b. jika tidak, mereka tidak akan tahan hawa yang dingin itu.

4. mengapa es mengapung diatas limun


a. karena limun mengandung gula
b. karena es itu lebih ringan dibanding gula
c. karena berat jenis es lebih ringan dibanding limun,

jawabanya : c. karena berat jenis es lebih ringan dibanding limun

5. kuda adalah hewan yang berguna ;


a. karena mereka dapat mengerjakan pekerjaan pekerjaan yang berat untuk kita.
b. karena kuda tampaknya gagah
c. karena mereka makannnya rumput.

jawabanya : a. karena mereka dapat mengerjakan pekerjaan pekerjaan yang berat untuk
kita.

6. mengapa susu lebih bermanfaat untuk kesehatan jika dibandingkan dengan air ;
a. karena dalam susu terdapat lebih banyak zat zat yang berguna.
b. karena susu lebih enak
c. karena air lebih lekas menyejukan

jawabanya : a. karena dalam susu terdapat lebih banyak zat zat yang berguna.

7. mengapa kita lebih menghargai orang yang lebih banyak bekerja sedikit bicara dari pada
sebaliknya ;
a. karena orang tidak boleh bicara ketika kerja
b. karena bekerja lebih penting dari pada bicara
c. karena bicara itu tidak hormat

jawabanya : a. karena orang tidak boleh bicara ketika kerja

8. mengapa topi topi dibuat dari vilt?


a. supaya tidak mudah terbang tertiup angin
b. karena vilt terbuat dari rambut
c. karena vilt ringan dan kuat

jawabanya : a. supaya tidak mudah terbang tertiup angin

9. mengapa ada beberapa orang yang merasa takut jika berpergian dengan menggunakan
pesawat terbang?
a. karena perjalanan dengan pesawat terbang lebih mahal
b. karena merasa takut akan terjadinya kecelakaan pada pesawat terbang
c. karena pesawat terbang membutuhkan bensin lebih banyak dibanding mobil

jawabanya : b. karena merasa takut akan terjadinya kecelakaan pada pesawat terbang

10. jika bulan letaknya lebih dekat dengan bumi , maka


a. tak akan ada gerhana bulan
b. waktu beredar bulan lebih pendek
c. orang tak akan melihat bintang bintang

jawabanya : b. waktu beredar bulan lebih pendek

 contoh soal deret angka

1. 2 6 10 14 18 22 ... ...
jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 26 30 *caranya (+4)

2. 5 10 13 26 29 58 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 61 122 *caranya ( rumus pertama kelipatan
yang kedua nya + 3 )

3. 5 4 10 9 15 14 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 20 19 *caranya ( -1 + 6 )

4. 1 4 9 16 25 36 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 49 64 *caranya (rumusan + 2 )

5. 15 14 13 12 11 10 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 9 8 *caranya ( -1 )

6. 97 98 99 100 101 102 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 103 104 *caranya ( + 1 )

7. 4 12 36 108 324 972 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 2916 8748 *caranya (rumusan+3x lipat )

8. 2 4 8 16 32 64 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah ,128 256 *caranya (rumusan + 2 x lipat )

9. 36 28 24 22 21 13 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 9 7 *caranya ( -8-4-2-1 )

10. 12 1 9 1 6 1 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 3 1

11. 180 171 153 126 90 45 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , -9 -72 *caranya ( rumusan bernilai - ditambah
9)
12. 16 18 13 15 10 8 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 13 11

13. 7 10 13 16 19 22 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 25 28 *caranya ( +3 )

14. 8 14 20 24 28 32 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 34 36

15. 47 50 53 56 59 62 ... ...

jawabanya : isi dari titik titik diatas ialah , 65 68 *caranya (+3)

Anda mungkin juga menyukai