Anda di halaman 1dari 4

TURBIN AIR

1. Pengertian turbin air : Turbin air adalah alat untuk merubah energi potensial air menjadi
energi puntir (torsi). Energi puntir ini kemudian dirubah menjadi energi listrik dengan
generator.
2. Jenis jenis turbin air : - turbin reaksi
-turbin impul
3. TURBIN REAKSI
. Francis
· Kaplan, Propeller, Bulb, Tube, Straflo
· Tyson
· Kincir air
4. TURBIN IMPULS
Pelton
· Turgo
· Michell-Banki (juga dikenal sebagai turbin crossflow atau ossberger).

5. TURBIN PELTON
Turbin pelton Bekerja dengan prinsip impuls, dan karena aliran air yang keluar dari
nosel, tekanannya adalah sama dengan tekanan atmosfer, maka disebut turbin tekanan
sama. Semua energi (head dan tekanan) masuk ke sudu jalan turbin dirubah menjadi
energi mekanik sebagai gaya tangensial F yang bekerja pada sudu roda jalan.
6. Komponen-komponen turbin yang penting adalh sebagai berikut :
 Sudu pengarah, biasanya bisa diatur untuk mengontrol kapasitas aliran
yang masuk turbin
 Roda jalan atau runner turbin, pada bagian ini terjadi peralihan ari
energi potensial fluida menjadi energi mekanik
 Poros turbin, pada poros turbin terdapat runner dan ditumpu dengan
 bantalan radial dan bantalan axial
 Rumah turbin, biasanya berbentuk keong atau spiral, berfungsi untuk
mengarahkan aliran masuk sudu pengarah
 Pipa hisap, mengalirkan air yang keluar turbin ke saluran luar
7. Turbin impuls aliran ossberger atau turbin crossflow adalah
alternatif turbin jenis impuls yang bisa beroperasi pada head rendah.
Aliran air dilewatkan melalui sudu sudu jalan yang berbentuk
silinder,kemudian aliran air dari dalam silinder keluar melului sudu-sudu. Jadi
perubahan energi aliran air menjadi energi mekanik putar terjadi dua kali yaitu
pada waktu air masuk silinder dan air keluar silinder. Energi yang diperoleh
dari tahap kedua adalah 20%nya dari tahap pertama.
8. TURBIN FRANCAIS
Turbin francis adalah termasuk turbin Reaksi. Kontruksi turbin terdiri
dari sudu pengarah dan sudu jalan, yang semuanya terendam didalam aliran
air. Air pertama masuk pada terusan berbentuk rumah keong. Perubahan
energi seluruhnya terjadi pada sudu pengarah dan sudu gerak. Aliran air masuk
ke sudu pengarah dengan kecepatan semakin naik dan tekanan yang semakin
turun, pada roda jalan kecapatan akan naik lagi dan tekanan turun sampai
dibawah 1atm. Untuk menghindari kavitasi, tekanan harus dinaikan sampai 1
atm dengan cara pemasangan pipa isap. Pengaturan daya dilakukan dengan
mengatur posisi pembukaan sudu pengarah, sehingga kapasitas air yang masuk
ke roda turbin bisa diperbesar atau diperkecil.
9. TURBIN KAPLAN
Turbin kaplan cara kerjanya menggunakan prinsip reaksi. Turbin ini
mempunyai roda jalan yang mirip dengan baling-baling pesawat terbang. Roda
jalan pada kaplan berfungsi untuk mendapatkan gaya F yaitu gaya putar yang
bisa menghasilkan torsi pada poros turbin. Roda jalan kaplan bisa diputar
posisinya untuk menyesuaikan kondisi beban turbin

Anda mungkin juga menyukai

  • Lapsus ISK
    Lapsus ISK
    Dokumen28 halaman
    Lapsus ISK
    Arfank D'Liverpood Lian
    Belum ada peringkat
  • Grafik
    Grafik
    Dokumen2 halaman
    Grafik
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Hernia Inguinalis Lateral
    Hernia Inguinalis Lateral
    Dokumen11 halaman
    Hernia Inguinalis Lateral
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Refleksi Kasus Hernia Inguinalis Lateral
    Refleksi Kasus Hernia Inguinalis Lateral
    Dokumen31 halaman
    Refleksi Kasus Hernia Inguinalis Lateral
    heloretno_817406663
    Belum ada peringkat
  • Kisi 2
    Kisi 2
    Dokumen12 halaman
    Kisi 2
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Evaluasi PR PPK Ver Aceng
    Evaluasi PR PPK Ver Aceng
    Dokumen11 halaman
    Evaluasi PR PPK Ver Aceng
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Pengesahan Taufil
    Pengesahan Taufil
    Dokumen1 halaman
    Pengesahan Taufil
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Mini CX RSB
    Mini CX RSB
    Dokumen20 halaman
    Mini CX RSB
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Pengesahan Taufil
    Pengesahan Taufil
    Dokumen4 halaman
    Pengesahan Taufil
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Pli 1
    Pli 1
    Dokumen30 halaman
    Pli 1
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • REAKSI RATB
    REAKSI RATB
    Dokumen14 halaman
    REAKSI RATB
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Seminar Indigofera
    Seminar Indigofera
    Dokumen25 halaman
    Seminar Indigofera
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Tugas Makalah Matahari
    Tugas Makalah Matahari
    Dokumen12 halaman
    Tugas Makalah Matahari
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • JUDUL
    JUDUL
    Dokumen29 halaman
    JUDUL
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen1 halaman
    Cover
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Lembar Pengesahan
    Lembar Pengesahan
    Dokumen1 halaman
    Lembar Pengesahan
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Evaluasi Preheater PTA
    Evaluasi Preheater PTA
    Dokumen11 halaman
    Evaluasi Preheater PTA
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Abses Fix
    Abses Fix
    Dokumen24 halaman
    Abses Fix
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Konversi Nuklir Menjadi Listrik
    Konversi Nuklir Menjadi Listrik
    Dokumen46 halaman
    Konversi Nuklir Menjadi Listrik
    May Salvi Rosa D
    Belum ada peringkat
  • ABSES PENYAKITAN
    ABSES PENYAKITAN
    Dokumen29 halaman
    ABSES PENYAKITAN
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Ujian Akhir Bedah
    Ujian Akhir Bedah
    Dokumen7 halaman
    Ujian Akhir Bedah
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • PT CAP Praktek
    PT CAP Praktek
    Dokumen6 halaman
    PT CAP Praktek
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • ABSES PENYAKITAN
    ABSES PENYAKITAN
    Dokumen29 halaman
    ABSES PENYAKITAN
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Motor Listrik
    Motor Listrik
    Dokumen4 halaman
    Motor Listrik
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Refkas Bedah
    Refkas Bedah
    Dokumen38 halaman
    Refkas Bedah
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Proses PTA
    Proses PTA
    Dokumen1 halaman
    Proses PTA
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Presentasi KP UPN 2018
    Presentasi KP UPN 2018
    Dokumen6 halaman
    Presentasi KP UPN 2018
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • STATUS PASIEN CA Mamae DR Pur
    STATUS PASIEN CA Mamae DR Pur
    Dokumen9 halaman
    STATUS PASIEN CA Mamae DR Pur
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat
  • Generator
    Generator
    Dokumen3 halaman
    Generator
    Krisna Eka Yudha
    Belum ada peringkat