Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL

LATIHAN KEPEMIMPINAN

SMKN 1 UKUI
KABUPATEN PELALAWAN
2017/2018
PROPOSAL KEGIATAN
LATIHAN KEPEMIMPINAN

I. Latar Belakang

Manusia adalah mahluk sosial yang selalu membutuhkan perhatian, teman dan kasih
sayang dari sesamanya. Setiap diri terikat dengan berbagai bentuk ikatan dan hubungan,
diantaranya hubungan emosional, sosial, ekonomi dan hubungan kemanusiaan lainnya. Maka
demi mencapai kebutuhan tersebut adalah fitrah untuk selalu berusaha berbuat baik terhadap
sesamanya. Islam sangat memahami hal tersebut, oleh sebab itu silaturahmi harus
dilaksanakan dengan baik.Sesungguhnya silaturahmi merupakan amal shalih yang penuh
berkah, dan memberikan kepada pelakunya kebaikan di dunia dan akhirat,
menjadikannya diberkahi di manapun ia berada, Allah SWT memberikan berkah kepadanya
di setiap kondisi dan perbuatannya, baik yang segera maupun yang tertunda.

Sama halnya dengan keluarga besar SMK N 1 UKUI pada semester ini perlu diadakannya
acara Latihan dasar kepemimpinan untuk menjaga tali silaturahmi. Agar menjadi fitrah
kembali dan menambah keharmonisan hubungan antara sesama osis maka perlu diadakannya
acara ini.

Selain itu latihan dasar kepemimpinan ini bertujuan untuk menyambung tali persaudaraan
antar sesama osis dan melatih mental dan jiwa kepemimpinan osis agar dapat menjadi contoh
yang baik untuk siswa siswi SMKN 1 UKUI.

Serta memberikan kesempatan bagi osis untuk menyampaikan saran atau masukan agar
osis Tp 2017-2018 dapat menjadi lebih baik lagi.

II. Tujuan

Dalam rangka latihan dasar kepemimpinan osis yang dilaksanakan oleh pengurus
organisasi siswa intra sekolah{osis} yang bertujuan :

1. Meningkatkan ketaqwa terhadap yang maha ESA


2. Meningkatkan hubungan silaturami
3. Mempererat hubungan persaudaraan sesama osis
4. Meningkatkan mental dan jiwa kepemimpinan osis

III. Kegiatan
WAKTU DAN TEMPAT PELAKSNAAN

Acara Latihan Kepemimpinan Osis ini, akan kami laksanakan pada :

Hari :

Tanggal :

Waktu :

Tempat :

SUSUNAN ACARA

1. Pembukaan
2. Pasang Tenda
3. Sholat magrib berjamaah
4. Makan bersama
5. Siraman Rohani ( pak rangga )
6. Sholat isya berjamaah
7. Motifasi Kepemimpinan ( pak agung)
8. Game dan Kebersamaan ( pak sudir )
9. Renungan malam
10. Pulau kapok
11. Sholat subuh
12. Senam sehat
13. Sarapan pagi
14. penutupan
15. sayonara

SUSUNAN PANITIA ACARA LATIHAN KEPEMIMPINAN

OSIS SMKN 1 UKUI.

Ketua : ALI KURNIAWAN

Wakil ketua : IKHWAN MULYA KADARI


Sekretaris 1 : SEKAR AMELIA MARANI

Sekretaris 2 : KRISTINA ZEGA

Bendahara : NUR ASIYAH

1. Seksi Konsumsi : 1. Salni

2. Nuraini

3. Ginanjar melina

4. Dinda saputri

5. Lismi

6. Sumiat

7. Rano

8. Rafiq

9. Sandra fatmawat

2. Seksi Perlengkapan : 1. Agus saputra

2. Mayrizal

3. Risky wijaya

4. Zaidon

5. Muhamad nurhuda

6. Riko novrizal

7. Ahmad syafi’i

8. Kustriandi

9. Juang ramadhan
10. Frans setawan

11. Fiki sitepu

12. kelana yus a

13. reza satria

14. Mahendra

15. ahmad jais

16. A. malik

3. Seksi kebersihan : 1. Eka miswarni

2. Fitri andriani

3. Delina

4. Lala anggita

5. Kristna zega

7. Riris

8. Risa rismawat

9. Fitri rahmayant

4. Seksi Dokumentasi : 1. Ekalita

ANGGARAN DANA

PEMASUKAN

 Iuran osis Rp. 20.000 / orang


 Bantuan dari sekolaah Rp.

PEGELUARAN
 Konsumsi Rp. 250.000.00
 Pembicara Rp. 350.000,00
 Babinsa Rp. 300.000,00
 Perlengkapan Rp. 100.000.00
 kebutuhan tidak terduga Rp. 100.000.00 +
RP. 1.150.000.00

PENUTUP

Demikianlah proposal kami buat untuk syarat memeriahkan acara Latihan


Kepemimpinan Osis. Jika ada kata-kata kami yang salah di sengaja maupun tidak di
sengaja kami mohon maaf.

Atas perhatian dan partisipasi bapak/ibu kami ucapkan Terima Kasih.


Kepala SMKN 1 UKUI Pembina Osis

NOVA DAMAYANTI.S.pd.M.Pd AGUNG SETIAWAN. S.Pd


NIP.19801113 200604 2 025

Ketua osis Sekretaris

ALI KURNIAWAN SEKAR AMELIA MARANI

Anda mungkin juga menyukai