Anda di halaman 1dari 1

STRATEGI KOMUNIKASI DENGAN

MASYARAKAT TENTANG KEMUDAHAN AKSES


No. Dokumen : A/I/SOP/2016/590
No. Revisi : 0
SOP
Tanggal terbit : 05 Januari 2016
Halaman : 1/1

Pemerintah UPT
Kabupaten dr. H. Edi Susanto Puskesmas
Cirebon DTP Plumbon
NIP. 19780424 200604 1 017

1. Pengertian Strategi Komunikasi merupakan alat atau sarana yang digunakan


memadukan, menyelaraskan dan menyerasikan berbagai
kepentingan dan kegiatan yang saling berkaitan dalam rangka
mencapai tujuan dan sasaran bersama.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah strategi komunikasi
dengan masyarkat tentang kemudahan akses.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas DTP Plumbon Nomor
A/I/SK/2016/591 Tentang Strategi komunikasi dengan masyarkat
untuk kemudahan akses di UPT Puskesmas DTP Plumbon.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat.
5. Prosedur 1. Petugas menyiapkan sarana untuk menyalurkan keluhan
masyarakat
2. Petugas informasi membuka kotak saran, sms, telepon, email
setiap bulan sekali.
3. Petugas membaca keluhan, saran, kritik yang disampaikan
masyarakat melalui kotak saran, sms, telepon dan email.
4. Petugas mencatat semua isi saran yang telah masuk pada buku
rekap saran
5. Kepala puskesmas menindaklanjuti laporan dari petugas
6. Kepala puskesmas koordinasi dengan petugas untuk mengadakan
rapat bersama staf
6.Unit Terkait 1. Admen
2. Informasi
3. UKM

7. Rekaman Historis Perubahan


Tgl. Mulai
No Yang Dirubah Isi Perubahan
Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai