Anda di halaman 1dari 3

KEGIATAN POKOK :1.

Menyusun rencana kegiatan program PTM2.


Melaksanaan pemeriksaan PTM didalam gedung maupun diluar gedung3.
Melaksanakan deteksi dini PTM (Posbindu)4.
Melaksanakan penyuluhan pada PTM pada masyarakat5.
Pencatatan dan pelaporan

URAIAN TUGAS NAMA : ASMARA


DEWI,Am.KepJABATAN : PENANGGUNG JAWAB PROGRAM PTMI.

URAIAN TUGAS

TUGAS POKOK :1.

Menyusun kegiatan program kerja.2.


Melakukan pemeriksaan dan deteksi dini.3.
Survelens penyakit tidak menular di masyarakat.4.
Membuat catatan dan laporan kegiatan di bidang tugas nya,dan pertanggung jawaban kepada
atasan.5.
Evaluasi kegiatan program kerja.B.

TUGAS INTEGRITAS :a.


Perawat pelaksana. b.
pelaksana poli umum.II.

TANGGUNG JAWAB :a.

Menyusun rencana kegiatan pelayanan PTM berdasarkan data program puskesmas. b.


Memberikan penyuluhan PTM pada masyarakat.c.
Pendampingan pada pasien PTM.d.
Mengevaluasi hasil kegiatan pelayanan PTM secara keseluruhan.III.

WEWENANG :a.

Menggunakan alat posbindu kit. b.


Melakukan rujukan pasien ke fasilitas kesehatan.IV.
PERSYARATAN JABATAN :SK Kepala UPT. Puskesmas Idi Rayeuk penetapan
sebagai Penanggung Jawab program PTM .

URAIAN TUGAS NAMA : ASMARA


DEWI,Amd.KepJABATAN : PERAWAT PELAKSANAI.

URAIAN TUGAS :A.

TUGAS POKOK :1.


Melaksanakan Pengkajian keperawatan dasar pada keluarga.2.
Melaksanakan pengkajian keperawatan dasar pada kelompok.3.
Melaksanakan analisa data untuk merumuskan diagnosa keperawatan analisasederhana pada
individu.4.
Merencanakan tindakan keperawatan sederhana pada keluarga.5.
Melaksanakan keperawatan dasar katagori II.B.
TUGAS INTEGRITAS :1.

pelaksana poli umum.2.

Penanggung jawab program PTM.II.

TANGGUNG JAWAB :a.


Kesesuaian Pelaksanaan Tugas Terhadap SPO. b.

Kelengkapan dan kerahasiaan data dan rekam medis pasien.c.

Kebersihan peralatan dan perlengkapan kerja.d.

Kesesuaian pelaksanaan tugas terhadap penugasan pimpinan.III.

WEWENANG :a.

Menilai kelengkapan data/informasi /bahan kerja yang di terima b.

Menggunakan perangkat kerja yang tersedia.IV.

PERSYARATAN JABATAN :a.


HJ.JUITA TALIBE, SKM. MSI

SK FUNGSIONAL. b.

STR.c.

SIK P.

URAIAN TUGAS NAMA : ASMARA


DEWI,Amd.KepJABATAN : PELAKSANA POLI UMUMI.

URAIAN TUGASA.

TUGAS POKOK :1.

Membuat pencatatan dan pelaporan kunjungan per hari.2.

Merekap jumlah pasien berobat dan pasien rujukan per hari.3.


Menjumlahkan kunjungan pasien setiap hari berdasarkan jenis kelamin.4.

Menjumlahkan kunjungan pasien setiap hari berdasarkan umur.5.

Menjumlahkan kunjunagn pasien berobat dan pasien rujukan setiap hari berdasarkan kartu
berobat ( askes,jamkesmas,bpjs dan jka )6.

Merekap pelaporan 10 penyakit terbanyak setiap bulan.B.

TUGAS INTEGRITAS :1.

Perawat pelaksana.2.

Penanggung jawab program PTM.II.

TANGGUNG JAWAB :a.

Kesesuain pelaksanaan tugas terhadap SPO. b.

Pencatatan secara lengkap dan benar data kunjungan pasien berobat dan rujukan.c.

Pemeliharaan buku register pencatatan dan pelaporan kegiatan pelayanan.d.

Kesesuain pelaksanaan tugas terhadap penugasan pimpinan.III.

WEWENANG :a.

Pencatatan data pasien setiap hari. b.

Menggunakan alat kerja yang tersedia.c.

Berkolaborasi dengan pelaksana poli umum lainnya.IV.

PERSYARATAN JABATAN :SK Kepala UPT. Puskesmas Idi Rayeuk penetapan sebagai
Pelaksana Poli Umum.

Anda mungkin juga menyukai