Anda di halaman 1dari 5

Nama :

NIM :

Petunjuk !
1. Jawab dengan tanda silang di tabel pilihan jawaban yang terdapat di tabel
pada halaman terakhir.
2. Apabila jawaban akan diganti berikan tanda sama dengan dan kembali berikan
tanda silang pada jawaban yang dipilih.
3. Tidak boleh kerja sama, terima kasih, selamat mengerjakan.

SOAL
1. Sistem pernafasan bagian atas terdiri dari antara lain
a. Faring
b. Trakea
c. Bronkus
d. Paru-paru
e. Bronkiolus
2. Berikut merupakan tahap oksigenasi secara berurutan yakni
a. Difusi,ventilasi, perfusi
b. Difusi,perfusi, ventilasi
c. Ventilasi, perfusi, difusi
d. Perfusi, ventilasi, transport aktif
e. Transport aktif, ventilasi, perfusi
3. Kondisi yang mempengaaruhi kebutuhan oksigenasi seperti faktor alergi,
ketinggian, dan suhu merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi
kebutuhan oksigen yakni
a. Hormonal
b. Istirahat dan tidur
c. Faktor lingkungan
d. Faktor perkembangan
e. Alergi pada saluran napas
4. Seorang wanita berusia 23 tahun datang ke RS X dengan keluhan sesak napas
di tandai RR= 25x/m. Perawat langsung mempersiapan untuk pemberian
oksigen. Apa alat yang di harus di persiapkan dalam pemberian oksigen pada
pasien, kecuali….
a. Spuit
b. Flowmeter
c. Humidifier
d. Tabung oksigen
e. Nasal kateter, kanul atau masker.
5. Seorang laki-laki berusia 43 tahun datang ke RS B dengan keluhan sesak
napas di tandai RR= 26x/m. Perawat langsung mempersiapan untuk
pemberian oksigen. Apa tujuan perawat memberikan oksigen pada pasien
tersebut adalah….
a. Mengurangi tindakan pengobatan
b. Mengurangi proses metabolisme pada sel
c. Memenuhi kebutuhan oksigen pada tubuh
d. Mempercepat terjadinya hipoksia jaringan
e. Mempercepat beban kerja alat nafas dan jantung
6. Seorang anak berusia 8 tahun datang ke RS Y dengan keluhan sesak napas di
tandai RR= 25x/m. Perawat langsung mempersiapan untuk pemberian
oksigen. Apa langkah awal yang harus di lakukan perawat dalam memberikan
oksigen pada pasien….
a. Cuci tangan
b. Cek flowmeter
c. Hidupkan tabung oksigen
d. Catat pemberian dan lakukan observasi
e. Atur pasien pada posisi semifowler atau sesuai dengan kondisi pasien
7. Seorang anak berusia 8 tahun datang ke RS X dengan keluhan batuk sesak
napas dengan hasil pengkajian RR= 25x/m. Perawat melakukan pemberian
oksigen untuk mengatasi permasalahan pada anak. Apa langkah yang harus di
lakukan perawat dalam memberikan oksigen pada pasien setelah perawat
mencuci tangan ….
a. Cuci tangan
b. Melihat Humidifier
c. Mengatur flowmeter
d. Jelaskan prosedur yang akan di lakukan
e. Atur pasien pada posisi semifowler atau sesuai dengan kondisi pasien
8. Seorang lak-laki berusia 64 tahun datang ke RS Z dengan riwayat penyakit
tuberculosis paru. Pasien mengeluhkan batuk sesak napas dengan hasil
pengkajian RR= 25x/m. Perawat melakukan pemberian oksigen untuk
mengatasi permasalahan pada pasien. Apa langkah selanjutnya yang harus di
lakukan perawat setelah memberikan penjelasan tentang prosedur pemberian
oksigen ….
a. Cuci tangan
b. Hidupkan tabung oksigen
c. Menyiapkan spuit untuk aspirasi
d. Melihat Humidifier dan flowmeter
e. Atur pasien pada posisi semifowler atau sesuai dengan kondisi pasien
9. Seorang perempuan berusia 17 tahun datang ke RS X dengan riwayat
penyakit asma. Pasien datang dengan sesak napas dengan hasil pengkajian
RR= 23x/m. Perawat melakukan pemberian oksigen untuk mengatasi
permasalahan pada pasien. Apa langkah selanjutnya yang harus di lakukan
perawat setelah mengecek Humidifier dan flowmeter dalam pelaksanaan
pemberian oksigen pada pasien tersebut…
a. Cuci tangan
b. Hidupkan tabung oksigen
c. Menyiapkan spuit untuk aspirasi
d. Menjelaskan prosedur pemberian oksigen
e. Atur pasien pada posisi semifowler atau sesuai dengan kondisi pasien
10. Seorang perempuan berusia 17 tahun datang ke RS Y dengan riwayat
penyakit asma. Pasien datang dengan sesak napas dengan hasil pengkajian
RR= 23x/m. Perawat melakukan pemberian oksigen untuk mengatasi
permasalahan pada pasien. Apa langka yang harus di lakukan perawat
sebelum menghidupakan tabung oksigen dalam pelaksanaan pemberian
oksigen pada pasien tersebut…
a. Cuci tangan
b. Hidupkan tabung oksigen
c. Menyiapkan spuit untuk aspirasi
d. Melihat Humidifier dan flowmeter
e. Atur pasien pada posisi semifowler atau sesuai dengan kondisi pasien
11. Seorang laki-laki berusia 27 tahun datang ke RS X dengan riwayat penyakt
asma. Pasien datang dengan sesak napas dengan hasil pengkajian RR= 23x/m.
Perawat melakukan pemberian oksigen dengan nasal kanul untuk mengatasi
permasalahan pada pasien. Apa hal penting yang harus di lakukan perawat
ketika pemberian oksigen menggunakan nasal kanul …
a. Ukur jarak hidung dengan telinga
b. Ukur jarak paru-paru dengan hidung
c. Ukur jarak hidung dengan procexus xipoideus
d. Ukur jarak telinga dengan procexus xipoideus
e. Ukur jarak paru-paru dengan procexus xipodeus
12. Seorang laki-laki berusia 29 tahun datang ke RS A dengan sesak napas
dengan hasil pengkajian RR= 24x/m. Perawat melakukan pemberian oksigen
dengan nasal kanul untuk mengatasi permasalahan pada pasien. Apa langkah
yang harus dilakukan sebelum memasang nasal kanul pada pasien tersebut …
a. Fiksasi selang
b. Hidupkan oksigen
c. Beri jeli atau vaselin
d. Aspirasi udara pada selang
e. Mengatur kecepatan aliran
13. Seorang wanita berusia 23 tahun datang ke RS X dengan keluhan sesak napas
di tandai RR= 28x/m. Pasien langsung diberikan pemberian oksigen dengan
pemantauan setiap 15 menit . Posisi tubuh seperti apa yang tepat saat
pemberian oksigen pada pasien?
a. Fowler
b. Litotomi
c. Sim Kiri
d. Sim kanan
e. Semifowler
14. Seorang laki-laki berusia 32 tahun datang dengan keluhan sesak dan berat saat
bernafas karena terlalu lelah saat bekerja tadi. Kondisi apa yang sedang
dialami oleh pasien dari kasus diatas ?
a. Apnea
b. Dispnea
c. Bradipnea
d. Trakipnea
e. Orthopnea
15. Ny. S di rawat di ruang inap dengan penyakit pneumonia. Ny. S di berikan
pemberian oksigen dnegan nasal kanul. Berapa Kecepatan aliran oksigen yang
dapat di berikan pada Ny.S adalah
a. 1-3 L/m
b. 1-6 L/m
c. 4-8 L/m
d. 5-10 L/m
e. 11-16 L/m
16. Ny. S di rawat di ruang inap dengan penyakit pneumonia. Ny. S di berikan
pemberian oksigen dengan kecepatan aliran oksigen sebesar 3 L/m. Jenis
pemberian oksigen apa yang tepat untuk Ny. S?
a. Nasal kanula
b. Masker ventury
c. Masker sederhana
d. Non rebreathing mask
e. Partial rebreathing mask
17. Ny. S di rawat di ruang inap dengan penyakit pneumonia. Ny. S mengalami
kekurangan CO2 di dalam darah. Jenis pemberian oksigen apa yang tepat
untuk Ny. S?
a. Nasal kanula
b. Masker venture
c. Masker sederhana
d. Non rebreathing mask
e. Partial rebreathing mask
18. Ny. A di rawat di ruang inap dengan penyakit PPOK. Dalam melakukan
pemberian oksigen prosedur yang harus dilakukan yakni mengatur kecepatan
aliran pada pemberian oksigen dengan mengatur alat yaitu
a. Flowmeter
b. Humidifier
c. Spirometri
d. Glukometer
e. Spignomanometer
19. Ny. A di rawat di ruang inap dengan penyakit PPOK. Ny. A di berikan
oksigen menggunakan reservoir mask. Berapa Kecepatan aliran oksigen yang
dapat di berikan pada penggunaan reservoir mask adalah
a. 1-6 L/m
b. 4-8 L/m
c. 5-10 L/m
d. 6-15 L/m
e. 11-16 L/m
20. Tn. B datang ke IGD dengan keluhan sesak nafas. Tn. B di berikan oksigen
dengan pemakaian nasal kanul. Namun Kekurangan dari pemakaian nasal
kanul untuk pemberian oksigen pada tn. B meliputi semua ini kecuali
a. Lebih tidak nyaman dari masker
b. Membran mukosa menjadi lembab
c. Dapat mengeringkan membran mukosa
d. Tidak cocok untk pasien obstruksi hidung
e. Konsentrasi oksigen tidak dapat diatas 40%

1 A B C D E 11 A B C D E
2 A B C D E 12 A B C D E
3 A B C D E 13 A B C D E
4 A B C D E 14 A B C D E NILAI :
5 A B C D E 15 A B C D E
6 A B C D E 16 A B C D E
7 A B C D E 17 A B C D E
8 A B C D E 18 A B C D E
9 A B C D E 19 A B C D E
10 A B C D E 20 A B C D E

Anda mungkin juga menyukai