Anda di halaman 1dari 4

I.

Petunjuk:

1. Bacalah petunjuk pengisian LJK dan periksa dokumen soal dari soal pilihan ganda dengan jumlah 25 soal.
2. Tulis nama, nomor peserta,mata pelajaran,dan tanggal ujian pada LJK yang telah tersedia kemudian untuk jawaban
hitamkan pada bulatan yang menurut saudara paling benar menggunakan pensil 2B
3. Apabila jawamabn anda salah dan ingin memperbsikinya, hapuslah dengan karet penghapus sampai bersih kemudian
hitamkan pada jawaban yang dianggap paling benar
4. Lembar jawaban komputer tidak boleh basah,terlipat atau kotor.
5. Selamat bekerja

II. Pilihlah jawaban yang paling tepat menurut anda.


1. KMKE adalah kepanjangan dari kata-kata tersebut kecuali…………….
A. Konversi .
B. Mekanik
C. Mesin
D. Energi
E. Kelistrikan .

2. Kemampuan untuk melakukan usaha adalah pengertian dari…….. .


A. Energi
B. Energi kinetic
C. Energi panas bumi
D. Listrik
E. Energi potensial
3. Energi tidak dapat diciptakan atau dimusnahkan, energi hanya bisa diubah dari satu bentuk energi ke bentuk energi
lainnya pernyatan ini di sebut ………..
A. Arti energy
B. Definisi Energi
C. Prinsif energy
D. Kerakter energy
E. Sifat energi
4. Ssesuatu yang menghasilkan energi kemudian dapat digunakan untuk tujuan tertentu adalah pengertian dari …….
A. Arti energy
B. Definisi Energi
C. Prinsif energy
D. Sumber energy
E. Sifat energi .
5. Energi yang dihasilkan atau ditimbulkan dari fosil adalah yang terdapat pada ………………..
A. Minyak bumi
B. Batu bara
C. Batu kapur
D. Minyak bumi dan batu bara
E. Premium
6. Energi Gradien suhu adalah energy yang dihasilkan oleh ……….
A. Air laut
B. Tenaga air
C. Udara yang bergerak
D. Air yang mengalir
E. Panas bumi .
7. Adalah suatu alat yang mengubah suatu energi menjadi energi yang lain sehingga menghasilkan suatu kerja/usaha
yang dimanfaatkan untuk kepentingan manusia adalah pengertian ……………….
A. Arti energi
B. Mesin konversi energi
C. Prinsif energy
D. Kerakter energy
E. Sumber energi

1
8. Alat untuk mengubah energy panas menjadi energy gerak/mekanik adalah
A. Turbin
B. Generator
C. Mesin uap
D. Engine
E. Motor bakar
9. Motor yang mengubah energy panas menjadi energy gerak terjadi di dalam silinder motor itu sendiri
disebut…………
A. Motor bensin
B. Motor diesel
C. Mesin uap
D. Turbin
E. Motor pembakaran dalam
10. Motor bakar torak, motor bakar turbin gas, dan motor bakar propulsi pancar gas adalah klasifikasi dari ..........
A. Motor pembakaran dalam
B. Motor pembakaran luar
C. Motor turbin
D. Engine
E. Motor bakar
11. Empat gerakan piston atau dua putaran poros engkol adalah kerja dari motor .………..
A. 2 tak
B. Bakar torak
C. 4 WD
D. 4 tak
E. Bakar diesel
12. Pada motor bensin pencampuran antara bensin dan udara adalah pada ..........
A. Silinder
B. Ruang bakar
C. Ruang torak
D. Saat silinder di TMB
E. Karburator .
13. Piston bergerak dari TMB ke TMA. Dalam langkah ini, campuran udara dan bahan bakar
dikompresikan/dimampatkan. Katup isap dan katup buang tertutup.. Akibatnya tekanan dan temperaturnya menjadi
naik, sehingga akan mudah terbakar pernyataan tersebut menjelaskan pada silinder terjadi proses ……………….
A. Isap
B. Kompresi
C. Buang
D. Pembakaran
E. Usaha
14. Piston bergerak dari TMB ke TMA. Dalam langkah ini, gas yang terbakar dibuang dari dalam silinder. Keadaan
katup ……………… piston bergerak dari TMB ke TMA mendorong gas bekas pembakaran ke luar dari silinder.
Ketika torak mencapai TMA, akan mulai bergerak lagi untuk persiapan berikutnya Yaitu katup/klep.
A. Buang Terbuka
B. Buang tertutup
C. Masuk terbuka
D. Masuk tertutup
E. Buang akan membuka
15. Dari pernyataan no 14 adalah menunjukan silinder sedang proses …………
A. Isap
B. Usaha
C. Pembakaran
D. Buang
E. Kompresi
16. Berikut adalah keunggulan Motor 2 Tak Dibanding 4 Tak kecuali …………………
A. Untuk ukuran dan putaran yang sama daya yang dihasilkan lebih besar

2
B. Murah
C. Konstruksinya lebih sederhana
D. Getarannya lebih kecil
E. Knalpot lebih awet
17. Konstruksi Blok Mesin disebut juga……. ……………
A. Mesin
B. Mobil
C. Motor
D. Ruang silinder
E. Enggine
18. Sacara umum komponen utama Blok Mesinadalah sebagai berikut kecuali ………………..
A. Transmisi/perseneling
B. Blok mesin
C. Kepala silinder
D. Ruang karter
E. Ruang oli
19. EFI adalah singkatan dari adalah ………..
A. Electronic Fuel Injection
B. Electroc Fuel Injection
C. Electro Fuel Injection
D. Electronic Force Injection
E. Electric Fuel Injecsi
20. Gasket / paking berada di antara sambungan mesin yang berfungsi untuk …….……..
A. Perapat sambungan
B. Mencegah kebocoran mesin.
C. Menjaga udara masuk
D. Mencegah oli dari pembakaran
E. Perapat blok dengan karter .
21. Saat kedua katup masih tertutup, torak atau piston hampir sampai ke TMA busi memercikan bunga api (mesin diesel
: injektor mengkabutkan bahan bakar solar ) sehingga terjadi ledakan yang mengakibatkan piston terdorong ke TMB
ini adalah langkah ……...
A. Pembakaran
B. Usaha
C. Buang
D. Kompresi
E. Isap
22. Sebuah mesin berputar yang mengambil energi dari aliran fluida adalah ………….
A. Kincir
B. Roda air
C. Traktor
D. Generator
E. Turbin
23. Turbin air adalah alat untuk mengubah energi potensial air menjadi menjadi energi ………………….
A. Putar . .
B. Mekanik
C. Gerak
D. Aliran
E. Listrik .
24. Generator listrik adalah alat untuk mengubah energy ………………. Menjadi energy listrik
A. Mekanik
B. Potensial
C. Aliran
D. Gerak turbin
E. Putar

3
25. Prinsip kerja generator listrik, merupakan pergerakan medan magnet pada …………….. terhadap kumparan tetap pada
stator.
A. Gulungan kawat
B. Rotor
C. Magnit
D. Silinder baja
E. Batang baja

MENDAPAT NILAI KURANG 75 WAJIB REMIDIAL

Anda mungkin juga menyukai