Anda di halaman 1dari 52

Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

KECAMATAN BONTONOMPO SELATAN


DALAM ANGKA
TAHUN 2016

Katalog : 1102001.7306.011

Nomor Publikasi : 73.06.011.1614

Naskah : Koord. Stat. Kec. Bontonompo Selatan


Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa

Penyunting : Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa

Gambar Kulit : Koord. Stat. Kec. Bontonompo Selatan


Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa

Diterbitkan oleh : Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa

Boleh dikutip dengan menyebutkan sumbernya

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa iv


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa v


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

SAMBUTAN
CAMAT BONTONOMPO SELATAN KABUPATEN GOWA

Buku Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

merupakan informasi statistik dari berbagai insatnsi/kantor di wilayah


Kecamatan Bontonompo Selatan Kabupaten Gowa. Dengan terbitnya
buku ini, berarti kebutuhan informasi statistik yang akurat dan terpercaya
untuk lingkup kecamatan diharapkan dapat terpenuhi.

Terbitnya publikasi ini, mencerminkan suatu bentuk perwujudan


kerjasama yang baik diantara semua instansi, dinas, kantor, dan jawatan.
Disamping itu, buku ini juga sangat bermanfaat terutama untuk
mengetahui sejauhmana perkembangan kegiatan pembangunan yang
telah dicapai dan sebagai bahan perencanaan, analisis serta evaluasi
kegiatan pembangunan.

Demi kesempurnaan dan kelancaran penerbitan selanjunya, maka


kepada seluruh instansi terkait sangat diharapkan peran sertanya untuk
memberikan data yang diperlukan tepat pada waktunya.

Kami mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah


berpartisipasi sehingga publikasi ini dapat diterbitkan. Akhirnya, semoga
publikasi ini bermanfaat.

Bontoramba, Agustus 2016

CAMAT BONTONOMPO SELATAN,

M.YASIN MALINGKAI,SS,M.Si
NIP.19690922 2006 04 1 007

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa vi


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

KATA PENGANTAR
Syukur alhamdulillah kami panjatkan kepada Allah SWT, karena berkat
limpahan rahmat dan karunia-Nya publikasi Kecamatan Bontonompo Selatan
Dalam Angka Tahun 2016 dapat diterbitkan.

Publikasi ini disusun guna memenuhi sebagian kebutuhan data di


daerah ini, terutama sebagai acuan dalam perencanaan dan arah kebijakan
pembangunan di segala bidang dan sebagai bahan evaluasi kegiatan
pembangunan yang telah dilaksanakan.

Publikasi ini terwujud berkat bantuan dan kerjasama dari berbagai


pihak, terutama Bapak Camat Bontonompo Selatan beserta jajarannya. Kami
menyadari bahwa publikasi ini masih terdapat banyak kekurangan. Oleh
sebab itu, kritik dan saran yang konstruktif sangat kami harapkan untuk
penyempurnaan publikasi ini di masa mendatang.

Akhirnya semoga publikasi ini bermanfaat.

Bontoramba, Juli 2016

Koordinator Statistik
Kecamatan Bontonompo Selatan

ANDI HAERIL, AP.Stat


NIP. 19811001 200604 1 020

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa vii


Daftar isi

DAFTAR ISI

Uraian Halaman

Peta Kecamatan Bontonompo Selatan i

Sambutan Camat Bontonompo Selatan ii

Kata Pengantar Mitra KSK Kecamatan Bontonompo Selatan iii

Daftar Isi iv

Daftar Tabel v

Ulasan Singkat 1

Tabel-Tabel 3

Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016 iv


Daftar Tabel

DAFTAR TABEL

Nomor Judul Tabel Halaman

Tabel 1.1 Letak dan Status Desa/Kelurahan di Kecamatan


Bontonompo Selatan Tahun 2015……………………........ 1
Tabel 1.2 Luas dan Ketinggian Dari Permukaan laut di Rinci per
Desa di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan
Akhir Tahun 2015 …………………………………………… 2
Tabel 1.3 Klasifikasi Tingkat Perkembangan Desa di Kecamatan
Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015
…………………………………………………………………. 3
Tabel 1.4 Banyaknya RT, RK/RW dan Blok Sensus di Kecamatan
Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015
………………………………………………………………… 4

Tabel 1.5 Jarak Desa Ke Ibukota Kecamatan Bontonompo Selatan


Keadaan Akhir Tahun 2015 ………………………………... 5
Tabel 2.1 Luas Desa Dirinci Menurut Penggunaan di Kecamatan
Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015
…………………………………………………………………. 7
Tabel 2.2 Lokasi Desa/Kelurahan Terhadap Kawasan Hutan di
Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan akhir Tahun
2015 ………………………………………………………… 9
Tabel 2.3 Lokasi Desa Berdasarkan Kemiringan lahan Dirinci Per
Desa di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan
Tahun 2015 …………………………………………………. 10
Tabel 2.4 Sumber penghasilan Utama Sebagian Penduduk
Menurut Sektor Pertanian Dirinci Per Desa di Kecamatan
Bontonompo Selatan Keadaan Tahun 2015 …………….. 11

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa v


Daftar Tabel
DAFTAR TABEL

Nomor Judul Tabel Halaman

Tabel 3.1 Luas Desa, Banyaknya Kepala Keluarga< Penduduk<


rata rata Kepadatan Penduduk dan Anggota Keluarga
Per Desa di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun
2015 ………………………………………………………….. 13
Tabel 3.2 Banyaknya Penduduk di Kecamatan Bontonompo
Selatan Menurut Desa/Kelurahan dan Jenis Kelamin
Serta Sex Ratio Keadaan Akhir Tahun 2015 ……………. 14
Tabel 3.3 Penduduk dirinci Menurut Kewarganegaraan dan Jenis
Kelamin di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan
Akhir Tahun 2015 …………………………………………… 15
Tabel 3.4 Penduduk Dirinci Menurut Agama/Aliran Kepercayaan
dan Jenis Kelamin di Kecamatan Bontonompo Selatan
Keadaan Akhir Tahun 2015………………………………... 16

Tabel 3.5 Jumlah Sekolah, Murid dan Guru pada Taman kanak
kanak di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
…………………………………………………………………. 17
Tabel 3.6 Jumlah Sekolah, Murid dan Guru pada Sekolah dasar
Negeri di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
………………………………………………………….. 18
Tabel 3.7 Jumlah Sekolah, Murid dan Guru pada Sekolah dasar
Inpres di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
…………………………………………………………………. 19

Tabel 3.8 Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Pada SLTP di


Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
…………………………………………………………………. 20

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa vi


Daftar Tabel
DAFTAR TABEL

Nomor Judul Tabel Halaman

Tabel 3.9 Jumlah Sekolah, Murid dan guru pada MTs di


Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
…………………………………………………………………. 21
Tabel 3.10 Jumlah Sekolah, Murid dan Guru pada Madrasah Aliah
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
…………………………………………………………………. 22
Tabel 3.11 Jumlah Sekolah, Murid dan Guru pada Sekolah
Menengah Umum di Kecamatan Bontonompo Selatan
23
Tahun 2015 ………………………….
Tabel 3.12 Banyaknya Tenaga Kesehatan menurut Jenisnya di
Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun
24
2015 …………………………………………………………..
Tabel 3.13 Banyaknya Penyandang cacat Menurut Jenisnya di
Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan akhir Tahun
2015 ………………………………………………………….. 26
Tabel 3.14 Banyaknya fasilitas Kesehatah Menurut Jenisnya di
Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
…………………………………………………………………. 27
Tabel 3.15 Banyaknya alat Kontrasepsi di Rinci Per Desa di
Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015 ……… 28
Tabel 3.16 Banyaknya Penerima Kartu jamkesmas dan SKTM di
Rinci Per Desa di Kecamatan Bontonompo Selatan
Keadaan Akhir Tahun 2014 ……………………………….. 29
Tabel 3.17 Banyaknya Fasilitas Lapangan Olahraga Menurut
Jenisnya dan Kondisinya di Kecamatan Bontonompo
Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015 ……………………… 30
Tabel 3.18 Banyaknya Fasilitas Ibadah Dirinci Menurut Jenisnya di
Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan akhir Tahun
2015 …………………………………………………………. 32

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa vii


Daftar Tabel
DAFTAR TABEL

Nomor Judul Tabel Halaman

Tabel 3.19 Banyaknya Anggota TNI, POLRI, Hansip dan Kamra di


Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
…………………………………………………………………. 33
Tabel 3.20 Banyaknya Pos Hansip/kambling, polsek dan Pos Polisi
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
…………………………………………………………………. 34
Tabel 4.1 Banyaknya Populasi Ternak di Rinci Menurut jenisnya di
Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
…………………………………………………………………. 35
Tabel 4.2 Banyaknya Populasi Unggas dirinci Menurut Jenisnya di
Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
………………………………………………………….. 36
Tabel 5.1 Banyaknya MiniMarket, Kelontong dan warung di
Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
…………………………………………………………………. 37
Tabel 5.2 Jumlah pasar di Rinci Menurut Bangunan Permanen dan
Tak Permanen di Kecamatan Bontonompo Selatan
Keadaan Akhir Tahun 2015 ………………………… 38
Tabel 5.3 Target dan Realisasi Penerimaan PBB dirinci Per desa
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015….......... 39

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa viii


Ulasan Singkat

ULASAN SINGKAT

Kecamatan Bontonompo Selatan merupakan daerah dataran yang


berbatasan Sebelah Utara Kecamatan Bontonompo, Sebelah Selatan Kabupaten
Takalar, Sebelah Barat dan Sebelah Timur Kabupaten Takalar. Dengan jumlah
desa/kelurahan sebanyak 9 ( sembilan ) desa dan dibentuk berdasarkan PERDA
No. 7 Tahun 2005. Ibukota Kecamatan Bontonompo Selatan adalah Bontoramba
dengan jarak sekitar 30 km dari Sungguminasa.
Jumlah penduduk Kecamatan Bontonompo Selatan sebesar 29.235 jiwa
yang terdiri dari laki-laki sebesar 14.008 jiwa dan perempuan sebesar 15.227 jiwa
dan sekitar 100 persen beragama Islam.
Beberapa fasilitas umum yang terdapat di Kecamatan Bontonompo
Selatan seperti sarana pendidikan antara lain Taman Kanak-Kanak sebanyak 8
buah, Sekolah dasar negeri 8 buah, Sekolah dasar Inpres 12 buah, Sekolah
lanjutan pertama 1 buah, Madrasah Ibtidaiyah 8 buah, Madrasah Tsanawiah 3
buah, madrasah aliyah 2 buah. Disamping itu terdapat beberapa sarana
kesehatan, tempat ibadah (Masjid ), dan pasar.
Penduduk Kecamatan Bontonompo Selatan umumnya berprofesi
sebagai petani utamanya petani padi/palawija sedangkan sektor non pertanian
terutama bergerak pada lapangan usaha perdagangan besar dan eceran.
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan cukup memadai hal ini
terlihat dari konstribusi penerimaan pajak bumi dan bangunan (PBB) yang baru
mencapai 100 persen.

Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016


Ulasan Singkat
GRAFIK 1.1
PERSENTASE PENDUDUK KECAMATAN BONTONOMPO SELATAN
MENURUT DESA
TAHUN 2015

Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 1.1
Letak dan Status Desa/Kelurahan
di Kecamatan Bontonompo Selatan
Tahun 2015

LETAK DESA STATUS DAERAH


KODE DESA/
WILAYAH KELURAHAN
PANTAI B. PANTAI KOTA PEDESAAN

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

001. SALAJANGKI - √ - √

002. BONTOSUNGGU - √ - √

003. PABUNDUKANG - √ - √

004. TINDANG - √ - √

005. TANRARA - √ - √

006. SALAJO - √ - √

007. JIPANG - √ - √

008. SENGKA - √ - √

009. BONTORAMBA - √ - √

JUMLAH - 9 - 9

Sumber : KSK Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 1


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 1.2
Luas dan Ketinggian dari Permukaan Laut Dirinci Per Desa
di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015

LUAS KETINGGIAN DARI PERMUKAAN (Mtr)


KODE DESA/
WILAYAH KELURAHAN
(Km) < 500 500 - 700 > 700

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

001. SALAJANGKI 3.14 √ - -

002. BONTOSUNGGU 2.32 √ - -

003. PABUNDUKANG 2.39 √ - -

004. TINDANG 3.29 √ - -

005. TANRARA 3.95 √ - -

006. SALAJO 1.95 √ - -

007. JIPANG 5.26 √ - -

008. SENGKA 4.31 √ - -

009. BONTORAMBA 2.63 √ - -

JUMLAH 29.24 9 - -

Sumber : KSK Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 2


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 1.3
Klasifikasi Tingkat Perkembangan Desa
di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015

TINGKAT PERKEMBANGAN DESA


KODE DESA/
WILAYAH KELURAHAN
SWADAYA SWAKARYA SWASEMBADA

(1) (2) (3) (4) (5)

001. SALAJANGKI - - √

002. BONTOSUNGGU - - √

003. PABUNDUKANG - - √

004. TINDANG - √ -

005. TANRARA - - √

006. SALAJO - √ -

007. JIPANG - - √

008. SENGKA - - √

009. BONTORAMBA - - √

JUMLAH - 2 7

Sumber : Bandes Kecamatan Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 3


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 1.4
Banyaknya RT, RK/RW, dan Blok Sensus
di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015

DUSUN/ BLOK
KODE
WILAYAH
DESA/ KELURAHAN RT RK/RW LINGKUNGA SENSUS
N BIASA

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

001. SALAJANGKI 18 - 6 6

002. BONTOSUNGGU 11 7 5 6

003. PABUNDUKANG 9 8 4 4

004. TINDANG 27 10 6 10

005. TANRARA 16 16 4 9

006. SALAJO 3 5 3 2

007. JIPANG 28 14 5 10

008. SENGKA 28 12 4 10

009. BONTORAMBA 10 - 4 7

JUMLAH 150 72 41 64

Sumber : KSK Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 4


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 1.5
Jarak Desa ke Ibu Kota
Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015

JARAK DARI DESA KE IBU KOTA KECAMATAN (Km)


KODE DESA/
WILAYAH KELURAHAN
<1 1-2 3-4 5-9 10-14

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

001. SALAJANGKI - - √ - -

002. BONTOSUNGGU - √ - - -

003. PABUNDUKANG - - √ - -

004. TINDANG - - √ - -

005. TANRARA - - - √ -

006. SALAJO - - √ - -

007. JIPANG - - - √ -

008. SENGKA - - - √ -

009. BONTORAMBA - √ - - -

JUMLAH - 2 4 3 -

Sumber : KSK Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 5


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

Lanjutan TABEL 1.5

JARAK DARI DESA KE IBU KOTA KECAMATAN (Km)


KODE DESA/
WILAYAH KELURAHAN
15 - 19 20 - 24 25+ TT

(1) (2) (8) (9) (10) (11)

001. SALAJANGKI √ - - -

002. BONTOSUNGGU √ - - -

003. PABUNDUKANG √ - - -

004. TINDANG √ - - -

005. TANRARA √ - -

006. SALAJO √ - -

007. JIPANG √ - - -

008. SENGKA √ - - -

009. BONTORAMBA √ - - -

JUMLAH 9 - - -

Sumber : KSK Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 6


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 2.1
Luas Desa Dirinci Menurut Penggunaan
di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015

DI TANAMI PADI
No PENGGUNAAN LAHAN JUMLAH
TIGA KALI DUA KALI SATU KALI

1.1 LAHAN SAWAH

a Irigasi teknis
b Irigasi setengah
teknis 232 232

c Irigasi sederhana 330 330


d
Irigasi desa/non PU

e Tadah hujan 1556 1556

f Pasang surut

g Lebak

h Lainnya

JUMLAH 562 1556 2118

Sumber : Data SP Lahan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 7


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

Lanjutan TABEL 2.1

NO PENGGUNAAN LAHAN JUMLAH

1.2 LAHAN BUKAN SAWAH

a. Tegal/ kebun 65
b. Ladang/ huma
c. Perkebunan
d. Ditanami pohon/ hutan rakyat
e. Tambak
f. Kolam/ tebat/ empang 115
g. Padang penggembalaan/ rumput
h. Sementara tidak diusahakan
i. Lainnya ( pekarangan dll )

JUMLAH 180

1.3 LAHAN BUKAN PERTANIAN


a. Rumah, bangunan dan halaman sekitarnya 299
b. Hutan negara
c. Rawa-rawa
d. Lainnya ( jalan, sungai, danau,. Dll ) 327
JUMLAH 626

Sumber : Data SP Lahan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 8


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 2.2
Lokasi Desa/ Kelurahan Terhadap Kawasan Hutan
di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015

KODE DESA/
WILAYAH
DALAM HUTAN TEPI HUTAN LUAR HUTAN
KELURAHAN

(1) (2) (3) (4) (5)

001. SALAJANGKI - - √

002. BONTOSUNGGU - - √

003. PABUNDUKANG - - √

004. TINDANG - - √

005. TANRARA - - √

006. SALAJO - - √

007. JIPANG - - √

008. SENGKA - - √

009. BONTORAMBA - - √

JUMLAH - - 9

Sumber : Podes 2015

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 9


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 2.3
Lokasi Desa Berdasarkan Kemiringan Lahan Dirinci Perdesa
Di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Tahun 2015

KODE DESA/
WILAYAH LANDAI SEDANG CURAM
KELURAHAN

(1) (2) (3) (4) (5)

001. SALAJANGKI √ - -

002. BONTOSUNGGU √ - -

003. PABUNDUKANG √ - -

004. TINDANG √ - -

005. TANRARA √ - -

006. SALAJO √ - -

007. JIPANG √ - -

008. SENGKA √ - -

009. BONTORAMBA √ - -

JUMLAH 9 0 0

Sumber : Podes 2015

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 10


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 2.4
Sumber Penghasilan Utama Sebagian Penduduk
Menurut Sektor Pertanian Dirinci Perdesa
Di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Tahun 2015

KODE DESA/
WILAYAH PADI PALAWIJA HORTIKULTURA
KELURAHAN

(1) (2) (3) (4) (5)

001. SALAJANGKI √ - -

002. BONTOSUNGGU √ - -

003. PABUNDUKANG √ - -

004. TINDANG √ - -

005. TANRARA √ - -

006. SALAJO √ - -

007. JIPANG √ - -

008. SENGKA √ - -

009. BONTORAMBA √ - -

JUMLAH 9 0 0

Sumber : Podes 2015

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 11


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

Lanjutan TABEL 2.4

KODE DESA/
WILAYAH PERKEBUNAN PERIKANAN KEHUTANAN
KELURAHAN

(1) (2) (3) (4) (5)

001. SALAJANGKI - √ -

002. BONTOSUNGGU - - -

003. PABUNDUKANG - - -
004. TINDANG - - -

005. TANRARA - - -

006. SALAJO - √ -

007. JIPANG - - -
008. SENGKA - - -

009. BONTORAMBA - - -

JUMLAH 0 2 0

Sumber : Podes 2015

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 12


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.1
Luas Desa, Banyaknya Kepala Keluarga, Penduduk, Rata-rata
Kepadatan Penduduk Per Desa
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015
RATA –
BANYAKNYA
LUAS RATA
KODE DESA/ KEPADATAN
PENDUDUK
WILAYAH KELURAHAN KEPALA PENDUDUK
2 KELUARGA
(Km ) L P JML (7)/(3)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

001. SALAJANGKI 3.14 737 1,464 1,665 3,129 996.50

002. BONTOSUNGGU 2.32 615 1,310 1,475 2,785 1,200.43

003. PABUNDUKANG 2.39 465 976 1,082 2,058 861.09

004. TINDANG 3.29 932 1,947 2,055 4,002 1,216.41

005. TANRARA 3.95 881 1,882 1,895 3,777 956.20

006. SALAJO 1.95 174 358 372 730 374.36

007. JIPANG 5.26 1,212 2,444 2,634 5,078 965.40

008. SENGKA 4.31 1,180 2,403 2,644 5,047 1,171.00

009. BONTORAMBA 2.63 692 1,453 1,567 3,020 1,148.29

JUMLAH 29.24 6,888 14,237 15,389 29,626 1,013.20

Sumber : Registrasi Penduduk

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 13


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.2
Banyaknya Penduduk di Kecamatan Bontonompo Selatan Menurut
Desa/Kelurahan dan Jenis Kelamin Serta Sex Ratio
Keadaan Akhir Tahun 2015

KODE DESA/ PEREM


WILAYAH
LAKI-LAKI JUMLAH SEX RATIO
KELURAHAN PUAN

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

001. SALAJANGKI 1,464 1,665 3,129 87.93

002. BONTOSUNGGU 1,310 1,475 2,785 88.81

003. PABUNDUKANG 976 1,082 2,058 90.20

004. TINDANG 1,947 2,055 4,002 94.74

005. TANRARA 1,882 1,895 3,777 99.31

006. SALAJO 358 372 730 96.24

007. JIPANG 2,444 2,634 5,078 92.79

008. SENGKA 2,403 2,644 5,047 90.89

009. BONTORAMBA 1,453 1,567 3,020 92.72

JUMLAH 14,237 15,389 29,626 92.51

Sumber : Registrasi Penduduk

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 14


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.3
Luas Desa, Banyaknya Kepala Keluarga, Penduduk, Rata-rata
Anggota Rumah Tangga Per Desa
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015

RATA-
BANYAKNYA
RATA
KODE DESA/ LUAS
ANGGOTA
WILAYAH PENDUDUK
KELURAHAN KEPALA KELUARGA
KELUARGA
(Km2) L P JML (7)/(4)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

001. SALAJANGKI 3.14 737 1,464 1,665 3,129 4

002. BONTOSUNGGU 2.32 615 1,310 1,475 2,785 5

003. PABUNDUKANG 2.39 465 976 1,082 2,058 4

004. TINDANG 3.29 932 1,947 2,055 4,002 4

005. TANRARA 3.95 881 1,882 1,895 3,777 4

006. SALAJO 1.95 174 358 372 730 4

007. JIPANG 5.26 1,212 2,444 2,634 5,078 4

008. SENGKA 4.31 1,180 2,403 2,644 5,047 4

009. BONTORAMBA 2.63 692 1,453 1,567 3,020 4

JUMLAH 29.24 6,888 14,237 15,389 29,626 4

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 15


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.4
Penduduk Dirinci Menurut Agama/ Aliran Kepercayaan
dan Jenis Kelamin di Kecamatan Bontonompo Selatan
Keadaan Akhir Tahun 2015

ISLAM
KODE DESA/
WILAYAH KELURAHAN LAKI-LAKI PEREMPUAN JUMLAH

(1) (2) (2) (3) (4)

001. SALAJANGKI 1,464 1,665 3,129

002. BONTOSUNGGU 1,310 1,475 2,785

003. PABUNDUKANG 976 1,082 2,058

004. TINDANG 1,947 2,055 4,002

005. TANRARA 1,882 1,895 3,777

006. SALAJO 358 372 730

007. JIPANG 2,444 2,634 5,078

008. SENGKA 2,403 2,644 5,047

009. BONTORAMBA 1,453 1,567 3,020

JUMLAH 14,237 15,389 29,626

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 16


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.5
Jumlah Sekolah, Kelas, Murid dan Guru pada Taman Kanak-kanak
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun Ajaran 2014/2015

TAMAN KANAK - KANAK


KODE
WILAYAH
DESA/ KELURAHAN SEKOLA MURID GURU TETAP
H
L P J L P J
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

001. SALAJANGKI

002. BONTOSUNGGU 1 10 28 38 4 4

003. PABUNDUKANG 1 24 25 49 4 4

004. TINDANG 1 10 20 30 4 4

005. TANRARA 1 34 32 66 4 4

006. SALAJO

007. JIPANG 3 43 34 77 1 11 12

008. SENGKA

009. BONTORAMBA

JUMLAH 7 121 139 260 1 27 28

Sumber : Diknascam Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 17


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.6
Jumlah Sekolah, Kelas, Murid dan Guru pada Sekolah Dasar Negeri
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun Ajaran 2014/2015

SEKOLAH DASAR NEGERI


KODE DESA/
WILAYAH SEKO MURID GURU
KELURAHAN KELAS
LAH L P J L P J
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

001. SALAJANGKI 1 6 35 32 67 5 3 8

002. BONTOSUNGGU 1 6 30 22 52 2 6 8

003. PABUNDUKANG - - - - - - - -

004. TINDANG 1 6 91 86 177 1 8 9

005. TANRARA 1 6 91 90 181 1 11 12

006. SALAJO 1 6 60 41 101 1 9 10

007. JIPANG 1 6 108 84 192 2 7 9

008. SENGKA 1 6 69 82 151 5 9 14

009. BONTORAMBA 1 6 105 115 220 4 10 14

JUMLAH 8 48 589 552 1,141 21 63 84

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 18


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.7
Jumlah Sekolah, Kelas, Murid dan Guru pada Sekolah Dasar Impres
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun Ajaran 2014/2015

SEKOLAH DASAR INPRES


KODE DESA/
WILAYAH SEKO MURID GURU
KELURAHAN KELAS
LAH L P J L P J
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

001. SALAJANGKI 2 12 150 120 270 9 12 21

002. BONTOSUNGGU 2 12 90 88 178 6 14 20

003. PABUNDUKANG 1 6 99 82 181 3 8 11

004. TINDANG 2 12 148 136 284 5 19 24

005. TANRARA 2 12 141 118 259 5 16 21

006. SALAJO - - - - - - - -

007. JIPANG 2 12 158 114 272 7 14 21

008. SENGKA 1 6 118 83 201 4 10 14

009. BONTORAMBA

JUMLAH 12 72 904 741 1,645 39 93 132

Sumber : Diknascam Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 19


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.8
Jumlah Sekolah, Kelas, Murid dan Guru pada SLTP Negeri
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun Ajaran 2014/2015

SLTP NEGRI
KODE DESA/
WILAYAH SEKOLA MURID GURU
KELURAHAN
H L P J L P J
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

001. SALAJANGKI - - - - - - -

002. BONTOSUNGGU - - - - - - -

003. PABUNDUKANG - - - - - - -

004. TINDANG - - - - - - -

005. TANRARA - - - - - - -

006. SALAJO 1 19 12 31 1 6 7

007. JIPANG - - - - - - -

008. SENGKA 1 380 368 748 10 13 23

009. BONTORAMBA 1 118 185 303 18 12 30

JUMLAH 3 517 565 1,051 29 31 60

Sumber : Diknascam Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 20


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.9
Jumlah Sekolah, Kelas, Murid dan Guru pada MTs Negeri
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun Ajaran 2014/2015

MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI


KODE DESA/
WILAYAH
MURID GURU
KELURAHAN SEKOLAH
L P J L P J
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

001. SALAJANGKI - - - - - - -

002. BONTOSUNGGU 1 179 129 308 14 13 27

003. PABUNDUKANG - - - - - - -

004. TINDANG - - - - - - -

005. TANRARA - - - - - - -

006. SALAJO - - - - - - -

007. JIPANG - - - - - - -

008. SENGKA 2 131 120 251 13 14 27

009. BONTORAMBA - - - - - - -

JUMLAH 3 310 249 559 27 27 54

Sumber : Diknas Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 21


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.10
Jumlah Sekolah, Kelas, Murid dan Guru pada
Sekolah Madrasah Aliah di Kecamatan Bontonompo Selatan
Tahun Ajaran 2014/2015

SEKOLAH MADRASAH ALIAH


KODE
WILAYAH
DESA/ KELURAHAN MURID GURU
SEKOLAH
L P J L P J
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

001. SALAJANGKI - - - - - - -

002. BONTOSUNGGU 1 62 47 109 11 7 18

003. PABUNDUKANG - - - - - - -

004. TINDANG - - - - - - -

005. TANRARA - - - - - - -

006. SALAJO - - - - - - -

007. JIPANG - - - - - - -

008. SENGKA 1 85 88 173 7 8 15

009. BONTORAMBA - - - - - - -

JUMLAH 2 147 135 282 18 15 33

Sumber : Diknascam Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 22


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.11
Jumlah Sekolah, Kelas, Murid dan Guru pada
Sekolah Menengah Umum di Kecamatan Bontonompo Selatan
Tahun Ajaran 2014/2015

SEKOLAH MENENGAH UMUM


KODE
WILAYAH
DESA/ KELURAHAN MURID GURU
SEKOLAH
L P J L P J
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

001. SALAJANGKI - - - - - - -

002. BONTOSUNGGU - - - - - - -

003. PABUNDUKANG - - - - - - -

004. TINDANG - - - - - - -

005. TANRARA - - - - - - -

006. SALAJO - - - - - - -

007. JIPANG - - - - - - -

008. SENGKA - - - - - - -

009. BONTORAMBA 1 144 174 318 12 17 29

JUMLAH 1 144 174 318 12 17 29

Sumber : Diknascam Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 23


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.12
Banyaknya Tenaga Kesehatan Menurut Jenisnya
di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015

KODE DESA/ PERAWAT


WILAYAH
UMUM SPESIALIS GIGI BIDAN
KELURAHAN & MANTRI

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

001. SALAJANGKI - - - 1 2

002. BONTOSUNGGU - - - 1 -

003. PABUNDUKANG - - - 1 -

004. TINDANG - - - 1 1

005. TANRARA - - - 1 1

006. SALAJO - - - 1 2

007. JIPANG - - - 1 1

008. SENGKA - - - 2 2

009. BONTORAMBA 2 - 1 8 18

JUMLAH 2 - 1 17 27

Sumber : Podes 2015

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 24


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

Lanjutan TABEL 3.12

KODE DESA/
WILAYAH
DUKUN BAYI DUKUN PIJAT LAINNYA
KELURAHAN

(1) (2) (8) (9) (10)

001. SALAJANGKI 2 - -

002. BONTOSUNGGU 1 - -

003. PABUNDUKANG 2 - -

004. TINDANG 2 - -

005. TANRARA 4 - -

006. SALAJO 2 - -

007. JIPANG 2 - -

008. SENGKA 3 - -

009. BONTORAMBA 3 - -

JUMLAH 21 - -

Sumber : Dinas Kesehatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 25


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.13

Banyaknya Penyandang Cacat Dirinci Menurut Jenisnya


di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015

KODE DESA/
WILAYAH
TUNANETRA TUNARUNGU TUNAWICARA
KELURAHAN

(1) (2) (8) (9) (10)

001. SALAJANGKI 3 - -

002. BONTOSUNGGU 1 7 -

003. PABUNDUKANG 1 - -

004. TINDANG - - -

005. TANRARA 2 - -

006. SALAJO - - -

007. JIPANG 3 4 -

008. SENGKA 1 - -

009. BONTORAMBA - - -

JUMLAH 11 11 0

Sumber : Podes 2015

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 26


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.14
Banyaknya Fasilitas Kesehatan Menurut Jenisnya
di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015

PUSKESMAS/ RUMAH SAKIT


KODE POSKES
WILAYAH
DESA/ KELURAHAN DES
PUSKESMAS BERSALIN POSYANDU
PEMBANTU (B.K.I.A)

(1) (1) (2) (3) (4) (5)

001. SALAJANGKI - 1 - 5

002. BONTOSUNGGU 1 1 - 6

003. PABUNDUKANG - 1 - 4

004. TINDANG - 1 - 6

005. TANRARA - 1 - 4

006. SALAJO - 1 - 2

007. JIPANG 1 1 - 4

008. SENGKA - 1 - 5

009. BONTORAMBA - 1 - 4

JUMLAH 2 9 - 40

Sumber : Dinas Kesehatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 27


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.15
Banyaknya Alat Kontrasepsi Dirinci Per Desa
di Kecamatan Bontonompo Selatan keadaan Akhir Tahun 2015

KODE
DESA/ KELURAHAN IUD MOP WOW IMPL SUNTIK PIL KONDOM
WILAYAH

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

001. SALAJANGKI - - - - 41 10 -

002. BONTOSUNGGU - - - - 38 7 -

003. PABUNDUKANG - - - - 49 6 -

004. TINDANG - - - - 108 12 -

005. TANRARA - - - - 117 8 -

006. SALAJO - - - - 121 11 -

007. JIPANG - - - - 21 3 -

008. SENGKA - - - - 132 10 -

009. BONTORAMBA - - - - 57 6 -

JUMLAH 0 0 0 0 684 73 0

Sumber : PPLKB Kecamatan Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 28


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.16
Banyaknya Penerima Kartu Jamkesmas dan SKTM Dirinci Perdesa
Di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Tahun 2014

KODE DESA/
WILAYAH
JAMKESMAS SKTM
KELURAHAN

(1) (2) (3) (4)

001. SALAJANGKI 1,720 70

002. BONTOSUNGGU 1,480 25

003. PABUNDUKANG 1,172 32

004. TINDANG 1,427 71

005. TANRARA 2,797 30

006. SALAJO 485 25

007. JIPANG 2,604 261

008. SENGKA 2,360 35

009. BONTORAMBA 1,120 20

JUMLAH 15,162 565

Sumber : Podes 2014

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 29


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.17
Banyaknya Fasilitas Lapangan Olah Raga Dirinci Menurut Jenisnya
dan Kondisinya di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir
Tahun 2015

SEPAK BOLA VOLLY BALL TENNIS BALL


KODE DESA/
WILAYAH KELURAHAN TDK TDK TDK
BAIK BAIK BAIK
BAIK BAIK BAIK
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

001. SALAJANGKI - - - - - -

002. BONTOSUNGGU 1 - 1 - - -

003. PABUNDUKANG - - - - - -

004. TINDANG - - - - - -

005. TANRARA - - - - - -

006. SALAJO - - - - - -

007. JIPANG - - - - - -

008. SENGKA 1 - - - - -

009. BONTORAMBA - - - - - -

JUMLAH 2 - 1 - -

Sumber : Podes 2014

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 30


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

Lanjutan TABEL 3.17

BULU TANGKIS TENIS MEJA LAINNYA


KODE DESA/
WILAYAH KELURAHAN TDK TDK TDK
BAIK BAIK BAIK
BAIK BAIK BAIK
(1) (2) (9) (10) (11) (12) (13) (14)

001. SALAJANGKI - - - - - -

002. BONTOSUNGGU - - - - - -

003. PABUNDUKANG - - - - - -

004. TINDANG - - - - - -

005. TANRARA - - - - - -

006. SALAJO - - - - - -

007. JIPANG - - - - - -

008. SENGKA - - - - - -

009. BONTORAMBA - - - - - -

JUMLAH 0 0 0 0 0 0

Sumber : Podes 2014

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 31


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.18
Banyaknya Fasilitas Ibadah Dirinci Menurut Jenisnya dan
Kondisinya
di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015

LANGG
KODE DESA/ MASJI GEREJ WIHAR LAINN JUMLA
WILAYAH
AR/ PURA
KELURAHAN D A A YA H
SURAU

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

001. SALAJANGKI 6 - - - - - 6

002. BONTOSUNGGU 7 - - - - - 7

003. PABUNDUKANG 3 - - - - - 3

004. TINDANG 6 1 - - - - 7

005. TANRARA 5 2 - - - - 7

006. SALAJO 1 - - - - - 1

007. JIPANG 1 5 - - - - 6

008. SENGKA 10 1 - - - - 11

009. BONTORAMBA 6 - - - - - 6

JUMLAH 45 9 0 - - - 54

Sumber : Podes 2014

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 32


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.19
Banyaknya Anggota TNI, POLRI, HANSIP Dan KAMBRA
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015

KODE DESA/
WILAYAH
TNI POLRI HANSIP KAMRA
KELURAHAN

(1) (2) (3) (4) (5)

001. SALAJANGKI 1 1 8 -

002. BONTOSUNGGU 1 1 8 -

003. PABUNDUKANG 1 1 6 -

004. TINDANG 1 1 10 -

005. TANRARA 1 1 10 -

006. SALAJO 1 1 4 -

007. JIPANG 1 - 12 -

008. SENGKA 1 - 14 -

009. BONTORAMBA 1 - 8 -

JUMLAH 9 6 76 0

Sumber : KSK Kecamatan Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 33


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 3.20
Banyaknya Pos Hansip/ Kamling,Polsek dan Pos polisi
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015

KODE Pos Hansip/


WILAYAH
DESA/ KELURAHAN Polsek Pos Polisi
Kamling

(1) (2) (3) (4) (5)

001. SALAJANGKI 1 - -

002. BONTOSUNGGU 1 - -

003. PABUNDUKANG 1 - -

004. TINDANG 1 - -

005. TANRARA 2 - -

006. SALAJO 1 - -

007. JIPANG 1 - -

008. SENGKA 1 - -

009. BONTORAMBA 1 - 1

JUMLAH 10 0 1

Sumber : KSK Kecamatan Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 34


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 4.1
Banyaknya Populasi Ternak Dirinci Menurut Jenis
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015 (Ekor)

KODE DESA/
WILAYAH
SAPI BABI KAMBING KERBAU KUDA
KELURAHAN

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

001. SALAJANGKI 46 - 8 149 -

002. BONTOSUNGGU 161 - 15 149 -

003. PABUNDUKANG 34 - 5 31 -

004. TINDANG 275 - 13 29 -

005. TANRARA 333 - 14 4 1

006. SALAJO 25 - 13 11 -

007. JIPANG 106 - 8 14 -

008. SENGKA 335 - 13 32 -

009. BONTORAMBA 160 - 21 23 -

JUMLAH 1,475 0 110 341 1

Sumber : PPK Kecamatan Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 35


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 4.2
Banyaknya Populasi Unggas Dirinci Menurut Jenisnya
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015

AYAM
KODE DESA/
WILAYAH
ITIK
KELURAHAN
RAS KAMPUNG

(1) (2) (3) (4) (5)

001. SALAJANGKI 2,224 - 414

002. BONTOSUNGGU 2,230 - 683

003. PABUNDUKANG 2,030 - 261

004. TINDANG 722 - 119

005. TANRARA 4,114 - 1,172

006. SALAJO 1,002 - 263

007. JIPANG 2,560 - 208

008. SENGKA 2,307 - 301

009. BONTORAMBA 1,597 - 489

JUMLAH 18,786 0 3,910

Sumber : PPK Kecamatan Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 36


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 5.1
Banyaknya Minimarket, Toko Kelontong, dan Warung
di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015

KODE DESA/ MINI TOKO


WILAYAH
WARUNG
KELURAHAN MARKET KELONTONG

(1) (2) (3) (4) (5)

001. SALAJANGKI - 16 -

002. BONTOSUNGGU - 14 -

003. PABUNDUKANG - 12 -

004. TINDANG - 42 -

005. TANRARA - 41 -

006. SALAJO - 14 -

007. JIPANG - 93 -

008. SENGKA - 14 -

009. BONTORAMBA - 43 3

JUMLAH 0 289 3

Sumber : KSK Kecamatan Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 37


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

TABEL 5.2
Jumlah Pasar Dirinci Menurut Bangunan Permanen dan Tak
Permanen
di Kecamatan Bontonompo Selatan Keadaan Akhir Tahun 2015

PASAR UMUM PASAR HEWAN KEL. PERTOKOAN


KODE DESA/
WILAYAH KELURAHAN TAK TAK TAK
PERMAN PERMAN PERMAN
PERMAN PERMAN PERMAN
EN EN EN
EN EN EN
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

001. SALAJANGKI - - - - - -

002. BONTOSUNGGU - - - - - -

003. PABUNDUKANG - - - - - -

004. TINDANG - - - - - -

005. TANRARA - - - - - -

006. SALAJO - - - - - -

007. JIPANG - - - - - -

008. SENGKA - - - - - -

009. BONTORAMBA - 1 - - - -

JUMLAH - 1 - - - -

Sumber : KSK Kecamatan Bontonompo Selatan

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 38


Kecamatan Bontonompo Selatan Dalam Angka 2016

Tabel 5.3
Target dan Realisasi Penerimaan PBB dirinci perdesa
Di Kecamatan Bontonompo Selatan Tahun 2015

KODE DESA/
WILAYAH
TARGET REALISASI PERSENTASE
KELURAHAN

(1) (2) (7) (8) (9)

001. SALAJANGKI 48.756.471 48.756.471 100.00%

002. BONTOSUNGGU 29.801.801 29.801.801 100.00%


003. PABUNDUKANG 42.515.630 42.515.630 100.00%

004. TINDANG 54.235.743 54.235.743 100.00%

005. TANRARA 79.184.806 79.184.806 100.00%

006. SALAJO 12.277.977 12.277.977 100.00%

007. JIPANG 54.954.169 54.954.169 100.00%


008. SENGKA 52.173.436 52.173.436 100.00%

009. BONTORAMBA 50.256.180 50.256.180 100.00%

JUMLAH 424.156.213 424.156.213 100.00%

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gowa 39

Anda mungkin juga menyukai