Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
oleh
Mukhlish Nur Rahman
NIM 152310101263
Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Keperawatan Bedah dengan dosen
penanggung jawab: Ns. Mulia Hakam., M.Kep., Sp.Kep.MB
oleh
Mukhlish Nur Rahman
NIM 152310101263
5. Waktu
1 x 30 menit
6. Bahan/Alat yang diperlukan
a. Materi (Lembar Balik)
b. Leaflet
7. Model Pembelajaran
a. Jenis model penyuluhan: Diskusi
b. Langkah pokok:
1) Menciptakan suasana ruangan yang baik
2) Mengajukan masalah
3) Membuat keputusan nilai personal
4) Mengidentifikasi pilihan tindakan
5) Memberi komentar
6) Menetapkan tindak lanjut
8. Setting Tempat
Keterangan:
= Klien
= Pemateri
= Rekan Pemateri
9. Persiapan
Mahasiswa menyiapkan materi tentang Hip Fracture kemudian membuat
media pembelajaran yaitu lembar balik dan leaflet.
10. Kegiatan Pendidikan Kesehatan
Tindakan
Proses Waktu
Kegiatan Pemateri Kegiatan Peserta
Pendahuluan a. Salam pembuka Memperhatikan 2 menit
b. Memperkenalkan diri
c. Menjelaskan tujuan umum
dan tujuan khusus
Penyajian 1. Menjelaskan tentang: Memperhatikan dan 25 menit
a. Pengertian Hip Fracture memberi tanggapan
b. Etiologi Hip Fracture
c. Tanda dan gejala Hip
Fracture
d. Penatalaksanaan Hip
Fracture
e. Pencegahan Hip Fracture
2. Memberikan kesempatan
kepada klien untuk bertanya
3. Menjawab pertanyaan
Penutup a. Menyimpulkan materi yang Memperhatikan dan 3 menit
telah diberikan menanggapi
b. Mengevaluasi hasil
pendidikan kesehatan
c. Memberikan leaflet tentang
Hip Fracture
d. Salam penutup
11. Evaluasi
1. Evaluasi Struktur
a. Materi terkait Hip Fracture telah siap disajikan
b. Tempat yang akan digunakan untuk penyuluhan kesehatan terkait Hip
Fracture telah siap digunakan
c. Persiapan mahasiswa telah dilakukan
d. Persiapan klien telah dilakukan
2. Evaluasi Proses
a. Proses penyuluhan Hip Fracture berjalan dengan lancar mulai dari
awal hingga akhir sesuai dengan yang diharapkan
b. Klien kooperatif selama dilakukan pendidikan kesehatan tentang Hip
Fracture
c. Tujuan umum dan tujuan khusus tercapai setelah penyuluhan
kesehatan dilakukan
3. Evaluasi Hasil
Setelah mendapatkan asuhan keperawatan klien mampu:
a. Menjelaskan pengertian, etiologi, tanda dan gejala, penatalaksanaan,
dan pencegahan Hip Fracture
b. Melakukan konseling untuk membantu klien dalam mengemukakan
masalah yang dihadapi
Lampiran 2: Materi (Lembar Balik)
Lampiran 3: Media Leaflet