Anda di halaman 1dari 16

Analisis

Laporan
Keuangan
Analisis Common Size &
Analisis Indeks
Analisis Rasio

Analisis Lap. keuangan

proses penelitian laporan keuangan beserta unsur-


unsurnya yang bertujuan untuk mengevaluasi dan
memprediksi kondisi keuangan dan juga
mengevaluasi hasil-hasil yang telah dicapai pada
masa lalu dan sekarang.

Analisis Ukur
an sama
(common
size) dan
indeks 

Tingkat keuntungan? tingkat risiko? tingkat


kesehatan perusahaan ?
Apa
itu
Analisis presentase
laporan keuangan, yang

Analis
membagi semua bagian
dari laporan posisi
keuangan dengan total

is aset dan semua bagian


laba rugi dengan

Comm penjualan neto/


pendapatan

on analisis ini termasuk dengan metode vertical

Size ?
. Informasi hasil analisis bermanfaat untuk menilai
tepat tidaknya kebijakan (operasi, investasi, dan
pendanaan) yang diambil oleh perusahaan di masa
lalu, serta kemungkinan pengaruhnya terhadap posisi
dan kinerja keuangan perusahaan di masa yang akan
datang
Apa itu Analisis
Indeks?
Evaluasi tingkat dan tren presentase laporan keuangan pada
periode berjalan, disebut dengan analisa indeks, dapat
memberikan pandangan tentang penyebab terjadinya
penurunan atau peningkatan kondisi keuangan dan kinerja
perusahaan

. Analisis ini juga dengan metode Horizontal


Untuk menetapkan indeks ini maka perlu menetapkan tahun dasar. Tahun
dasar ini dipilih menurut kriteria tertentu misalnya dipilih tahun pendirian
sebagai tahun dasar atau tahun tertentu yang bisa dijadikan sebagai suatu
moment penting agar kita lebih mudah dan lebih cepat melakukan
perbandingan dengan indeks tahun lainnya.
Contoh soal common size 1

Managing goals can give


returns in all areas of
personal life.
Contoh soal common size

Menurut Laporan Posisi Keuangan diatas, dinyatakan bahwa Vandania


Company dari tahun 2008 hingga 2009, persentase dari aset lancar mengalami
penurunan, hal ini dapat dilihat persediaan mengalami peningkatan
sedengankan kas dan piutang persentasenya menurun.Bagi sisi pasiva di
laporan posisi keuangan, total pasiva perusahaan menurun secara relatif untuk
tahun 2008 hingga tahun 2009, terutama karena penurunan utang lancar atau
utang jangka pendek.Dari neraca yang disusun dalam persentase
perkomponen tersebut, tampak bahwa selama dua tahun, telah terjadi
perubahan pada komposisi, baik aktiva maupun pasiva.

Managing goals can give


returns in all areas of
personal life.
Contoh soal common size

Managing goals can give


returns in all areas of
personal life.
Contoh soal common size

Laporan laba rugi common size diatas menunjukkan


margin laba ruto yang berfluktuasi dari tahun 2008 ke
tahun 2009. Margin laba bruto yang lebih baik pada tahun
2009, bersama dengan pengendalian yang relatif lebih
baik dalam hal biaya penjualan, pemasaran, dan
administrasi menyebabkan profitabilitas pada tahun 2009
meningkat tajam.

Managing goals can give


returns in all areas of
personal life.
Contoh soal Common Size 2
Contoh soal Common Size 2

Menurut Laporan Posisi Keuangan tersebut dinyatakan bahwa


Harley Company dari tahun 20X0 hingga 20X2, persentase dari
aset lancar mengalami peningkatan, hal ini dapat dilihat
peningkatan relatif pada piutang usaha dan kas.

Bagi sisi pasiva (liabilitas dan ekuitas) di laporan posisi keuangan,


total pasiva perusahaan menurun secara relatif untuk tahun 20X0
hingga tahun 20X1, terutama karena penurunan wesel bayar dan
utang usaha juga menurun.Akan tetapi pada tahun 20X1 hingga
20X2 rasio utang meningkat tampak jelas pada utang uasaha. Dari
neraca yang disusun dalam persentase perkomponen tersebut,
tampak bahwa selama dua tahun, telah terjadi perubahan pada
komposisi, baik aktiva maupun pasiva.
Contoh soal Common Size 2
Contoh soal Common Size 2

Laporan laba rugi common size tersebut


menunjukkan margin laba ruto yang berfluktuasi
dari tahun 20X0 ke tahun 20X2. Margin laba bruto
yang lebih baik pada tahun 2009, bersama dengan
pengendalian yang relatif lebih baik dalam hal
biaya penjualan, umum, dan administrasi
menyebabkan profitabilitas pada tahun 20X2
meningkat tajam jika dibandingkan dengan tahun-
tahun sebelumnya.
Contoh soal Indeks
Contoh Soal Indeks
Contoh Soal Indeks
thank
you!
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Anda mungkin juga menyukai