Anda di halaman 1dari 5

Rencana Pelaksnan Pembelajaran

(RPP)

Satuan Pendidikan : ....


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semestter : I (satu) / 2 (dua)
Tema/Subtema :Tema 8 (peristiwa alam) / Subtema 1 (cuaca)
Alokasi Waktu : 1 x pertemuan ( 2 x 30 menit )

A. Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, dan
membaca) dan bertanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan
disekolah
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya
yang estetik, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar
3.1 Mengenal teks deskriptif tentang anggota tubuh dan pancaindra, wujud dan sifat
benda, serta peristiwa siang dan malam dengan bantuan guru atau teman dalam
bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah
untuk membantu pemahaman

C. Indikator
• Mengidentifikasi suasana berbagai cuaca dari teks deskriptif yang dibaca
• Mengelompokkan kosakata terkait kondisi pada cuaca cerah dan cuaca hujan

D. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan membaca teks deskriptif siswa dapat mengidentifikasi suasana cuaca cerah
dengan benar.
2. Dengan membaca teks deskriptif siswa dapat mengidentifikasi suasana cuaca hujan
dengan benar.
3. Dengan melakukan permainan, siswa dapat mengelompokkan kosakata yang
berkaitan dengan cuaca cerah dengan benar.
4. Dengan melakukan permainan, siswa dapat mengelompokkan kosakata yang
berkaitan dengan cuaca hujan dengan benar.

E. Materi Pembelajaran
- Teks berbagai suasana cuaca

F. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran


Pendekatan : Scientific
Model :
Metode : Ceramah, diskusi, dan tanya jawab
G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Langkah-langkah Alokasi Waktu
Pembukaan 1. Mengkondisikan siswa untuk memulai proses
pembelajaran
2. Berdoa bersama-sama
3. Memberikan motivasi dan menjelaskan tujuan
pembelajaran
4. Mengecek perlengkapan dan kesiapan siswa
untuk belajar
5. Melakukan apersepsi
Inti 1. Guru menyampaikan materi
2. Guru mebentuk kelompok, setiap kelompok
mendapat satu tabel yang berisi perbedaan
cuaca
3. Masing-masing kelompok melakukan diskusi
4. Setelah berdiskusi, guru melakukan game.
Sebelum melakukan game guru menyampaikan
peraturan game nya
6. kelompok yang menang dapat menyusun kata
yang sudah diacak hurufnya dan yag sudah
disediakan oleh guru. Jika benar, maka
kelompok tersebut diberi poin.
7. Begitulah seterusnya
Penutup 1. Siswa kembali ke kelompoknya masing-
masing
2. Guru melakukan evaluasi
3. Guru dan siswa bersama-sama membuat
kesimpulan
4. Merapikan tempat duduk dan alat-alat tulisnya
5. bersama ( akhir belajar )

H. Media dan Sumber Pembelajaran


Media : gamba-ambar dan potongan kata yang diacak
Sumber : Buku tematik kelas 1 SD ( Tema 8 Peristiwa Alam )

I. Penilaian
- Tes tertulis
- Tes lisan
- Tes kinerja ( Selama kegiatan berlangsung )
Nama anggota kelompok :
1.
2.
3.
4.

1. Hari apa aa yang siangnya terjadi hujan?


2. Hari apa aja yang cuacanya mendung pada siang hari?
3. Hari apa aja yang cuacanya cerah pada malam hari?
4. Bagaimana suasana pada saat cuaca cerah?
5. Bagaimana suasana pada saat hujan?

Anda mungkin juga menyukai