Anda di halaman 1dari 7

Bangunan Pelindung Pantai Bagian 2 | Operator IT - Teknik Android http://operator-it.blogspot.co.id/2013/11/bangunan-pelindung-pantai-b...

November 29, 2017 01:55:59 PM About Us Disclaimer Contact Us

Text to search...

Home » Kelautan » Perkapalan » Sipil » Bangunan Pelindung Pantai


Bagian 2

17
Nov
2013

Like 4 Tweet Share 2

Tipe-tipe Pemecah Gelombang

Dari jenis PGLP maupun PGSP, terdapat tiga tipe pemecah gelombang
yakni pemecah gelombang sisi miring, pemecah gelombang sisi tegak
dan campuran keduanya.

a. Pemecah Gelombang Sisi Miring (PGSM)

PGSM biasanya terbuat dari tumpukan batu alam, blok beton,


gabungan antara blok beton dengan batu pecah, serta batu buatan
dari beton dengan bentuk khusus seperti Tetrapod, Quadripod, Tribars, ► 2016 (10)
Dolos, dan sebagainya. Pemecah gelombang jenis ini banyak
► 2014 (78)
digunakan di Indonesia sebab sebagian besar dasar laut di perairan
Indonesia terdiri dari tanah lunak (soft clay) serta tersedianya batu ▼ 2013 (31)
alam sebagai bahan utama PGSM. Pada bagian atas PGSM dilengkapi ► December (6)
dengan dinding beton yang berfungsi untuk menahan limpasan air di ▼ November (25)
atas bangunan.
Konstruksi Baja Bagian
1
Ada dua macam PGSM,yaitu :
Anjungan Lepas Pantai
Overtopping Breakwater 2

PSIKOLOGI DALAM
Merupakan pemecah gelombang yang direncanakan dengan
PERKEMBANGAN
memperkenankan air melimpas di atas pemecah gelombang. Pemecah
ARSITEKTUR BAGIAN
gelombang tipe ini biasanya direncanakan apabila di daerah yang 2
dilindungi tidak begitu sensitif terutama terhadap gelombang yang
PSIKOLOGI DALAM
terjadi akibat adanya overtopping.
PERKEMBANGAN
Non-Overtopping Breakwater ARSITEKTUR BAGIAN
1
Merupakan pemecah gelombang yang direncanakan dengan tidak
Perencanaan Pelabuhan
memperkenankan air melintas di atas bangunan tersebut. Pemecah Bagian 2
gelombang ini direncanakan apabila daerah yang dilindungi sensitif
Perencanaan Pelabuhan
terhadap gelombang jika terjadi overtopping.
Bagian 1

b. Pemecah Gelombang Sisi Tegak (PGST) Perlengkapan Jangkar

1 of 7 11/29/2017, 1:56 PM
Bangunan Pelindung Pantai Bagian 2 | Operator IT - Teknik Android http://operator-it.blogspot.co.id/2013/11/bangunan-pelindung-pantai-b...

Kapal
PGST dibuat apabila tanah dasar (seabed) mempunyai daya dukung Bangunan Pelindung
yang besar dan tahan terhadap erosi. Apabila seabed mempunyai Pantai Bagian 2
lapisan atas berupa lumpur atau pasir halus, maka lapisan tersebut
Bangunan Pelindung
harus dikeruk terlebih dahulu kemudian dibuat pondasi dari tumpukan
Pantai Bagian 1
batu untuk menyebarkan beban pada luasan yang lebih besar. Dasar
Kejahatan Cyber
tumpukan batu ini dibuat agak lebar sehingga kaki bangunan dapat
"Ancaman Dunia
lebih aman terhadap penggerusan.
Internet"

PGST dapat dibuat dari blok-blok beton massa yang disusun secara Contoh dan Cara-Cara
Kejahatan Internet
vertikal, kaison beton, turap beton, baja dan sebagainya. Suatu blok
beton mampunyai berat antara 10 sampai 50 ton. Pengantar Dasar
Komputer Bagian 2
Dalam perencanaan pemecah gelombang sisi tegak, perlu Pengantar Dasar
diperhatikan hal-hal sebagai berikut : Komputer Bagian 1

Anjungan Lepas Pantai


Tinggi gelombang maksimum yang direncanakan harus
ditentukan dengan baik, karena stabilitas PGST terhadap MENGENAL DASAR-
penggulingan merupakan faktor penting. DASAR OPERASI
Tinggi dinding harus cukup untuk memungkinkan terjadinya MATLAB
Clapotis, yaitu superposisi antara gelombang datang dan Mengenal Teknologi
gelombang pantul menjadi gelombang stasioner. Seluler CDMA dan
Pondasi bangunan harus dibuat sedemikian rupa sehingga tidak GSM
terjadi erosi pada kaki bangunan yang dapat membahayakan Teknologi Produksi
stabilitas bangunan. Bangunan Lepas
Pantai Bagian 3...
c. Pemecah Gelombang Campuran (PGC)
Teknologi Produksi
Bangunan Lepas
Pada dasarnya, terdapat tiga Pemecah gelombang campuran terdiri
Pantai Bagian 2...
dari PGST yang dibuat di atas pemecah gelombang tumpukan batu
(rubble mound). Bangunan ini dibuat apabila kedalaman air macam Teknologi Produksi
PGC, yaitu : Bangunan Lepas
Pantai Bagian 1...
Tumpukan batu dibuat sampai setinggi muka air tertinggi, PROSPEK
sedangkan bangunan sisi tegak hanya sebagai penutup bagian NANOTEKNOLOGI
atas. SEBAGAI TEKNOLOGI
Tumpukan batu dibuat setinggi muka air terendah sedangkan MASA DEPAN...
bangunan tegak harus menahan air tertinggi (pasang).
MENGENAL APA ITU
NANO TEKNOLOGI ..?

REVETMENT Mengenal Dasar


Teknologi Robot
Revetment atau didinding pantai adalah bangunan yang memisahkan Mengenal Konsep Dasar
daratan dan perairan pantai, yang terutama berfungsi sebagai Web
pelindung pantai terhadap erosi dan limpasan gelombang Mengenal Konsep Dasar
(overtopping) ke darat. Daerah yang dilindungi adalah daratan tepat Protokol TCP/IP
di belakang bangunan. Permukaan bangunan yang mengahadap arah
Mengenal Teknologi
datangnya gelombang dapat berupa sisi vertikal atau miring. Dinding
Broadband ADSL
pantai biasanya berbentuk dinding vertikal, sedang revetment
mempunyai sisi miring. Bangunan ini ditempatkan sejajar atau hampir
sejajar dengan garis pantai dan bisa terbuat dari pasangan batu,
beton, tumpukan pipa (buis) beton, turap, kayu, atau tumpukan batu.
Gambar 2.5 menunjukkan penempatan revetment dan bentuk
tampang lintangnya. Bangunan tersebut terbuat dari tumpukan batu

2 of 7 11/29/2017, 1:56 PM
Bangunan Pelindung Pantai Bagian 2 | Operator IT - Teknik Android http://operator-it.blogspot.co.id/2013/11/bangunan-pelindung-pantai-b...

dengan lapis luarnya terdiri dari batu dengan ukuran yang lebih besar.
Pengikut (7)

Revetment

Dalam perencanaan revetment, perlu ditinjau fungsi dan bentuk


bangunan, lokasi, panjang, tinggi, stabilitas bangunan, dan tanah
fondasi, elevasi muka air baik di depan maupun di belakang
bangunan, ketersediaan bahan bangunan, dan sebagainya.

Fungsi bangunan akan menentukan pilihan bentuk. Permukaan


bangunan dapat berbentuk sisi tegak, miring, lengkung atau
bertangga. Bangunan sisi tegak dapat juga digunakansebagai
dermaga atau tempat penambatan kapal. Tetapi sisi tegak kurang
efektif terhadap serangan gelombang terutama terhadap limpasan
dibanding dengan bentuk lengkung (konkaf). Pemakaian sisi tegak
dapat mengakibatkan erosi yang cukup besar atau dasar bangunan
berada di air dangkal. Untuk mencegah erosi tersebut, diperlukan
perlindungan didasar bangunan yang berupa batu dengan ukuran dan
gradasi tertentu. Untuk mencegah keluarnya butir-butir tanah halus
melalui sela-sela batuan yang dapat berakibat terjadinya penurunan
bangunan, pada dasar fondasi diberi lapis geotextile. Sisi miring dan
kasar dapat menghancurkan dan menyerap energi gelombang,
mengurangi kenaikan gelombang, (wave runup), limpasan gelombang
dan erosi dasar. Bangunan dengan sisi lengkung konkaf adalah yang
paling efektif untuk mengurangi limpasan gelombang. Apabila puncak
bangunan digunakan untuk jalan atau maksud lain, bentuk ini
merupakan yang paling baik untuk perlindungan puncak bangunan.

Seperti telah dijelaskan bahwa salah satu fungsi utama revetment


adalah menahan terjadinya limpasan gelombang. Air yang melimpas
di belakang bangunan akan terinfiltrasi melalui permukaan tanah dan
mengalir kembali ke laut. Apabila perbedaan elevasi muka air di
belakang dan di depan bangunan cukup besar dapat menimbulkan
kecepatan aliran cukup besar yang dapat menarik butiran tanah di
belakang dan pada fondasi bangunan (piping). Keadaan ini dapat
mengakibatkan rusak/runtuhnya bangunan. Penaggulangan dari
keadaan tersebut dapat dilakukan dengan 1) membuat elevasi puncak
bangunan cukup tinggi sehingga tidak terjadi limpasan, 2) di belakang
bangunan dilindungi dengan lantai beton atau aspal dan dilengkapi

3 of 7 11/29/2017, 1:56 PM
Bangunan Pelindung Pantai Bagian 2 | Operator IT - Teknik Android http://operator-it.blogspot.co.id/2013/11/bangunan-pelindung-pantai-b...

dengan saluran drainase, atau 3) dengan membuat konstruksi yang


dapat menahan terangkutnya butiran tanah/pasir, misalnya dengan
menggunakan geotextile yang berfungsi sebagai saringan.

Di dalam perencanaan revetement perlu diperhatikan kemungkinan


terjadinya erosi di kaki bangunan. Kedalaman erosi yang terjadi
tergantung pada bentuk sisi bangunan, kondisi gelombang dan sifat
tanah dasar. Untuk melindungi erosi tersebut maka pada kaki
bangunan ditempatkan batu pelindung. Selain itu pada bangunan sisi
tegak harus dibuat turap yang terpancang di bawah sisi depan
bangunan yang berfungsi untuk mencegah gerusan di bawah
bangunan.Kedalaman erosi maksimum terhadap tanah dasar asli
adalah sama dengan tinggi gelombang maksimum yang mungkin
terjadi di depan bangunan.

Beberapa bentuk dinding pantai/Revetment


Gambar di atas adalah dinding pantai, yang bisa terbuat dari beton
atau pasangan batu. Bangunan masif ini digunakan untuk menahan
gelombang besar dan tanah dasar relatif kuat. Apabila tanah dasar
relatif lunak, maka diperlukan fondasi tiang.

Gambar di samping adalah dinding pantai dengan sisi tegak yang bisa
terbuat dari turap baja, kayu atau bambu. Bangunan ini dapat juga
dimanfaatkan sebagai dermaga untuk merapat atau bertambatnya
perahu-perahu/kapal kecil pada saat laut tenang. Untuk menahan
tekanan tanah di belakangnya, turap tersebut diperkuat dengan
angker. Kaki bangunan harus dilindungi dengan batu pelindung.

4 of 7 11/29/2017, 1:56 PM
Bangunan Pelindung Pantai Bagian 2 | Operator IT - Teknik Android http://operator-it.blogspot.co.id/2013/11/bangunan-pelindung-pantai-b...

Beberapa bentuk dinding pantai/Revetment

Beberapa bentuk dinding pantai/Revetment


Gambar di samping adalah contoh dinding pantai yang terbuat dari
tumpukan bronjong. Bronjong adalah anyaman kawat berbentuk kotak
yang didalamnya diiisi batu.. Bangunan ini bisa menyerap energi
gelombang, sehingga elevasi puncak bangunan bisa rendah (runup
kecil). Kelemahan bronjong adalah korosi dari kawat anyaman, yang
merupakan faktor pembatas dari umur bangunan. Supaya bisa lebih
awet, kawat anyaman dilapisi dengan plastik.

5 of 7 11/29/2017, 1:56 PM
Bangunan Pelindung Pantai Bagian 2 | Operator IT - Teknik Android http://operator-it.blogspot.co.id/2013/11/bangunan-pelindung-pantai-b...

Beberapa bentuk dinding pantai/Revetment


Gambar di atas adalah revetment dari tumpukan batu pecah yang
dibuat dalam beberapa lapis. Lapis terluar merupakan lapis pelindung
terbuat dari batu dengan ukuran besar yang direncanakan mampu
menahan seranggan gelombang. Lapis di bawanya terdiri dari
tumpukan batu dengan ukuran yang lebih kecil. Bangunan ini
merupakan konstruksi fleksibel yang dapat mengikuti penurunan atau
konsolidasi tanah dasar. Kerusakan yang terjadi seperti longsornya
batu pelindung, mudah diperbaiki dengan menambah batu pelindung
tersebut. Oleh karena itu diperlukan persediaan baut pelindung di
lokasi bangunan.

Beberapa bentuk dinding pantai/Revetment


Gambar di atas dalah revetment yang terbuat dari tumpukan pipa
(buis) beton. Bangunan pelindung pantai dari susunan pipa beton
telah banyak digunakan di Indonesia, seperti beberapa pantai di
Manado, Pangandaran, Pekalongan, Tuban, Bali, dan beberapa daerah
lainnya. Bangunan ini terbuat dari pipa beton yang berbentuk bulat,

6 of 7 11/29/2017, 1:56 PM
Bangunan Pelindung Pantai Bagian 2 | Operator IT - Teknik Android http://operator-it.blogspot.co.id/2013/11/bangunan-pelindung-pantai-b...

yang banyak dijumpai di pasaran dan biasanya digunakan untuk


membuat gorong-gorong

Posted by waode sulfia ningsi


Labels: Kelautan, Perkapalan, Sipil

Fitri Hady Amrullah 28 May 2017 at 01:38

terima kasih infonya

Reply

Click to see the code!


To insert emoticon you must added at least one space before the code.

Comment as:

Publish Notify me

Copyright © 2016. Operator IT - Teknik Android All Rights Reserved. Comment RSS

7 of 7 11/29/2017, 1:56 PM

Anda mungkin juga menyukai