Anda di halaman 1dari 11

Universitas Jenderal Achmad Yani

Fakultas Ekonomi dan Bisnis


Program Studi Akuntansi
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
MATA RUMPUN MATA
KODE BOBOT (SKS) SEMESTER TANGGAL PENYUSUNAN
KULIAH KULIAH
Sistem Inti Keilmuan 3 SKS VI 26 Januari 2018
Pengendalian
Manajemen Ketua Kelompok Bidang Keahlian Ketua Program Studi

Dr. Heni Nurani Nunung Aini Rahmah


NID 4121 199 60 NID 4121 661 72
Capaian
CPL- Prodi
Pembelajaran
S6 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan

S9 Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri 

S 11 Menginternalisasi prinsip-prinsip etika bisnis dan profesi akuntan. 

KU 1 Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau
implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang
sesuai dengan bidang keahliannya
KU 5 Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya,
berdasarkan hasil analisis informasi dan data
KU 10 Mampu mengkombinasikan kompetensi teknikal dan keahlian profesional untuk menyelesaikan penugasan
kerja 

KU11 Mampu mempresentasikan informasi dan mengemukakan ide dengan jelas, baik secara lisan maupun tertulis,
kepada pemangku kepentingan
PP 2 E Menguasai konsep teoritis secara mendalam tentang Analisa Laporan Keuangan

1
PP 3 B Menguasai konsep teoritis secara mendalam tentang Perencanaan dan penganggaran
PP 3 D Menguasai konsep teoritis secara mendalam tentang pengukuran dan pengendalian kinerja
PP 8 Menguasai konsep teoritis secara mendalam tentang kebutuhan informasi untuk pengambilan 
keputusan 

PP 11 E Menguasai konsep dan prinsip tentang pengendalian internal
PP 11 F Menguasai konsep dan prinsip tentang lingkungan bisnis
CP-MK
M1 Mahasiswa mendapatkan pengetahuan mendasar mengenai SPM (KU 1)
M2 Mahasiswa mampu menganalisis segala hal yang berkaitan dengan perencanaan Sistem Pengendalian
Manajemen termasuk di dalamnya lingkungan pengendalian dan pusat pertanggungjawaban (S 11, PP 11 E,
PP 11 F)
M3 Mahasiswa mampu mengimplementasikan dan menggunakan system perencanaan (S 9, KU 5, KU 10, KU 11)
M4 Mahasiswa mampu memahami dan merancang anggaran perusahaan (S 9, S 11, PP 3B)
M5 Mahasiswa mampu menilai kinerja perusahaan dengan menggunakan metode tertentu sehingga mampu untuk
menilai kompensasi manajemen (S 11, KU 11)
M6 Mahasiswa memahami keterkaitan antara penggunaan system perencanaan dan pengendalian sebagai sarana
dalam mengimplementasikan strategi perusahaan (S 9,PP 2E, PP 8, PP11 E)

Sub CP-MK
L1 Mahasiswa mampu menjelaskan (C1) dan mengidentifikasi (C2) karakteristik Sistem Pengendalian Manajemen (M1)
L2 Mahasiswa mampu mengidentifikasi (C1) serta mengaitkan (C3) faktor-faktor yang mempengaruhi goal congruence
serta bekerja sama (A3) dalam menyelesaikan masalah (P4) berbentuk kasus (M2)
L3 Mahasiswa mampu menjelaskan (C2) dan mensimulasikan (C2) berbagai jenis kompensasi manajemen (M5)
Mahasiswa mampu menguraikan (C2), menghitung (C3), menjelaskan (C2) dan melatih (P2) kemampuan dalam
L4
menentukan transfer pricing (M2)
L5 Mahasiswa mampu mengidentifikasi (C1) serta melatih (P2) kemampuannya dalam menyusun (C3) anggaran
perusahaan (M4)
L6 Mahasiswa mampu mengidentifikasi (C1) lingkungan pengendalian, menjelaskan (C2) pusat-pusat pertanggungjawaban
serta melatih (P2) dan menilai (C3) kinerja pusat laba dan pusat investasi (M2)
L7 Mahasiswa mampu menguraikan (C2) dan menjelaskan (C2) cara mengukur dan mengendalikan pusat investasi secara
tepat (M2)
L8 Mahasiswa mampu menguraikan (C2), menjelaskan (C2) konsep&kerangka kerja internal control, serta
L9 menggabungkan (A3) konsep tersebut dalam proses pengendalian manajemen di perusahaan lokal dan MNC (M6)
Mahasiswa mampu menganalisa (C4) laporan keuangan dan mengukur (C4) kinerja (M5)

2
L10 Mahasiswa mampu menguraikan (C2), menjelaskan (C2) konsep strategi terdiferensiasi dan mendemonstrasikan (C3)
bagaimana melakukan pengendalian yang tepat (M6)
L11 Mahasiswa mampu menguraikan (C2), menjelaskan (C2) dan bekerja sama (A3) dalam memecahkan masalah (P4)
berbentuk kasus mengenai proses pengendalian manajemen khususnya dalam proses penyusunan perencanaan strategis
(M3)
Mahasiswa mampu menguraikan (C2) dan menjelaskan (C2) konsep dan kerangka kerja ERM serta menangkap (C3)
L12 pentingnya pengelolaan risiko (M6)
Mahasiswa mampu mengemukakan (C2) berbagai strategi perusahaan dan mampu menganalisis (C4) strategi yang
L13 diimplementasikan dalam suatu perusahaan serta memecahkan masalah (P4) dalam suatu kasus (M1)
Deskripsi Dengan mempelajari mata kuliah ini, mahasiswa mampu mengenalkan diri sebagai calon akuntan tingkat pertama di entitas
Singkat Mata bisnis, yang kompeten dalam merancang dan mengimplementasikan system pengendalian manajemen yang tepat bagi
Kuliah organisasi/perusahaan
Materi 1. Gambaran umum Sistem Pengendalian Manajemen
Pembelajaran 2. Faktor-faktor yang mempengaruhi goal congruence
3. Kompensasi manajemen
4. Transfer pricing
5. Penganggaran
6. Lingkungan pengendalian dan pusat-pusat pertanggungjawaban
7. Internal control system
8. Variasi pengendalian manajemen (Pengendalian pada MNC)
9. Analisis laporan keuangan dan pengukuran kinerja
10. Karakteristik Pengendalian
11. Perencanaan strategis
12. Enterprise risk management
13. Pengukuran dan proses pengendalian
Pustaka Utama:
[1] Robert N. Anthony and Vijay Govindarajan, Management Control System, 12th edition, Irwin McGraw-Hill, 2006.
Pendukung:
[2] Real world case
[3] Jurnal-jurnal terkait
[4] COSO, Internal control- integrated framework
[5] COSO, Enterprise Risk Management- integrated framework
[6] David, F. R. (2011). Strategic Management: Concepts and Cases. (S. Yagan, Ed.) (13th Edition). New Jersey: Prentice Hall.

3
[7] Video
Media Perangkat lunak: power point dan google search engine Perangkat keras: LCD & White board
Pembelajaran
Tim Pengajar Dr. Ibnu Rahman
Dwi Indah Lestari SE., M.Com., Ak., CA
Purwanto SE., M.Si., Ak.
Mata Kuliah Akuntansi Manajemen
Prasyarat

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


Minggu Kemampuan Akhir Materi Pembelajaran Bentuk Waktu Pengalaman Kriteria Penilaian Bobot Referensi
ke yang Diharapkan Pembelajaran Belajar dan Indikator Nilai
Mahasiswa
1 Mahasiswa mampu - Pra-perkuliahan, Kuliah, focus 1X 50‘ Membaca dan Ketepatan Buku [1] chapter
menjelaskan dan menjelaskan RPS group kuliah membuat menjelaskan dan 1
mengidentifikasi - Gambaran umum discussion 1 x 50’ FGD kesimpulan mengidentifikasi
karakteristik Sistem SPM dan small 1 x 50’ SGD untuk karakteristik SPM
Pengendalian - Karakteristik SPM group 3 X 60’ didiskusikan di
Manajemen (M1)
- Batasan discussion tugas W2
pengendalian mandiri
manajemen
2 Mahasiswa mampu - Faktor-faktor formal Kuliah, small 1X 50’ Membaca dan Ketepatan 5% - Buku [1]
mengidentifikasi serta - Faktor-faktor group kuliah mengaitkan mengidentifi-kasi chapter 3
mengaitkan faktor- informal discussion 2x50’ teori dengan faktor-faktor yang - Pendukung
faktor yang - Fungsi controller dan diskusi kasus. mempengaruhi [7]
mempengaruhi goal dalam Sistem collaborative 3 X 60’ goal congruence (tambahan)
congruence serta
Pengendalian learning tugas https://www
bekerja sama dalam
menyelesaikan Manajemen terstruktur .ted.com/tal
masalah berbentuk - Video tentang tujuan 3 X 60’ ks/bel_pesce
kasus (M2) tugas _5_ways_to
mandiri _kill_your_d
reams?referr
4
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
Minggu Kemampuan Akhir Materi Pembelajaran Bentuk Waktu Pengalaman Kriteria Penilaian Bobot Referensi
ke yang Diharapkan Pembelajaran Belajar dan Indikator Nilai
Mahasiswa
er=playlist-
goals#t-
193830
- Kasus 3-1
Southwest
Airlines
Corp.
3 Mahasiswa mampu - Karakteristik insentif Kuliah, small 1X 50’ Membaca dan Ketepatan dalam 7% - Buku [1]
menjelaskan dan - Perencanaan group kuliah mengaitkan menjelaskan chapter 12
mensimulasikan kompensasi discussion 1X 50’ teori dengan berbagai jenis - Pendukung [2]
berbagai jenis manajemen dan diskusi kasus. kompensasi - https://www.yo
kompensasi - Pengendalian collaborative 1X 50’ manajemen utube.com/watc
manajemen
- Video learning pembahasan h?v=iNgB-j4-
tugas 5HY
3 X 60’ - Kasus 12.3
tugas (Worthington
terstruktur Industries)
3 X 60’
tugas
mandiri

4 Mahasiswa mampu - Pengertian transfer Kuliah dan 1X 50’ Menyelesaikan Ketepatan dalam 4% - Buku [1]
menguraikan, pricing tutorial kuliah soal hitungan memahami dan chapter 6
menghitung, - Tujuan transfer 1X 50’ transfer menghitung
menjelaskan dan pricing pembahasan pricing yang transfer pricing - Pendukung
melatih kemampuan - Metode transfer tugas dikemas dalam [7]
dalam menentukan
transfer pricing
pricing 1x50’ bentuk kasus https://www.
- Perhitungan transfer tutorial youtube.com/
pricing 3 X 60’ watch?v=IvX

5
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
Minggu Kemampuan Akhir Materi Pembelajaran Bentuk Waktu Pengalaman Kriteria Penilaian Bobot Referensi
ke yang Diharapkan Pembelajaran Belajar dan Indikator Nilai
Mahasiswa
- Video tugas Q0QwbyII
terstruktur - Kasus 6-1
3 X 60’ Transfer
tugas Pricing
mandiri
5 Mahasiswa mampu - Konsep anggaran Kuliah, 2X 50’ Menyusun Ketepatan dalam Buku [1] chapter
mengidentifikasi serta - Proses penyusunan tutorial dan kuliah anggaran membuat anggaran 9
melatih anggaran small group 1X 50’ perusahaan
kemampuannya dalam discussion tutorial
menyusun anggaran 3 X 60’
perusahaan
tugas
mandiri
6 Mahasiswa mampu - Lingkungan Kuliah dan 2X 50’ Membaca dan Ketepatan dalam Buku [1] chapter
mengidentifikasi pengendalian forum group kuliah membuat mengidentifikasi 4
lingkungan - Konsep pusat-pusat discussion 1x50’ kesimpulan lingkungan
pengendalian, pertanggungjawaban diskusi sebagai bahan pengendalian dan
menjelaskan pusat - Pusat pendapatan 3 X 60’ diskusi untuk menjelaskan pusat
pertanggungjawaban - Pusat biaya tugas W7 pertanggungjawa-
pendapatan dan mandiri ban pendapatan
biaya dan biaya
7 Mahasiswa mampu - Pusat Kuliah dan 2X 50’ Menyelesaikan - Ketepatan 4% - Buku [1]
menguraikan dan pertanggungjawaban tutorial kuliah soal hitungan dalam chapter 7
menjelaskan cara laba 1x50’ pengukuran menjelaskan - Kasus 5-4,
mengukur dan - Pusat tutorial kinerja asset pusat Abrams
mengendalikan pusat pertanggungjawaban 3 X 60’ (ROA dan pertanggungja- Company
investasi secara tepat
investasi tugas EVA) yang waban laba dan
- Mengukur kinerja terstruktur dikemas dalam investasi
asset (ROI dan EVA) 3 X 60’ bentuk kasus - Ketepatan
tugas dalam

6
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
Minggu Kemampuan Akhir Materi Pembelajaran Bentuk Waktu Pengalaman Kriteria Penilaian Bobot Referensi
ke yang Diharapkan Pembelajaran Belajar dan Indikator Nilai
Mahasiswa
mandiri menguraikan
dan
menjelaskan
pengukuran
pusat investasi
UTS (20%)
9 Mahasiswa mampu - Konsep Pengendalian Kuliah, small 2X 50’ Mengaitkan Ketepatan dalam 4% - Pendukung [2]
menguraikan, internal group kuliah kasus dengan menjelaskan (kasus)
menjelaskan - Implementasi discussion 1x50’ teori internal control https://www.exc
konsep&kerangka Pengendalian internal dan pembahasan eed.co.za/news/t
kerja internal control, dalam perusahaan collaborative tugas he-importance-
serta menggabungkan
- Audit Internal learning 3 X 60’ of-internal-
konsep tersebut dalam
proses pengendalian tugas controls-a-case-
manajemen di terstruktur study/?id=12&e
perusahaan lokal 3 X 60’ ntryId=228
tugas
mandiri - Pendukung [3]
10 Mahasiswa mampu - Ciri-ciri MNC Kuliah, small 1X 50’ Mengaitkan Ketepatan dalam 7% - Buku [1]
menguraikan, - Pengendalian pada group kuliah kasus dengan memahami dan chapter 15
menjelaskan MNC discussion 1X 50’ teori menjelaskan - Kasus 15-3
konsep&kerangka dan pembahasan konsep Lincoln
kerja internal control, collaborative tugas pengendalian pada Electric
serta menggabungkan
learning 1x50’ MNC Company
konsep tersebut dalam
proses pengendalian diskusi
manajemen di MNC 3 X 60’
tugas
terstruktur
3 X 60’
tugas

7
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
Minggu Kemampuan Akhir Materi Pembelajaran Bentuk Waktu Pengalaman Kriteria Penilaian Bobot Referensi
ke yang Diharapkan Pembelajaran Belajar dan Indikator Nilai
Mahasiswa
mandiri
11 Mahasiswa mampu - Konsep penilaian Kuliah, small 2X 50’ Menyelesaikan Ketepatan dalam 4% - Buku [1]
menganalisq, laporan kinerja group kuliah soal analisa menjelaskan chapter 10
keuangan dan - Perhitungan variance discussion 1X 50’ variance analisis laporan dan 11
mengukur kinerja dan limitasi dalam dan pembahasan dalam bentuk keuangan dan - Kasus 10-1
analisis variance collaborative tugas kasus mengukur kinerja (Part A)
- Sistem pengukuran learning 3 X 60’
kinerja tugas
terstruktur
3 X 60’
tugas
mandiri
12 Mahasiswa mampu Pengendalian strategi Kuliah, small 1X 50’ Mengaitkan Ketepatan dalam 7% - Buku [1]
menguraikan, diferensiasi group kuliah kasus dengan memahami dan chapter 13
menjelaskan konsep discussion 1X 50’ teori menjelaskan - Kasus
strategi terdiferensiasi dan pembahasan konsep strategi 13-2, 3M
dan collaborative tugas terdiferensiasi Corp.
mendemonstrasikan
learning 1x50’ dalam bentuk
bagaimana melakukan
pengendalian yang diskusi kasus
tepat 3 X 60’
tugas
terstruktur
3 X 60’
tugas
mandiri
13 Mahasiswa mampu - Pegenalan konsep Kuliah, small 1X 50’ Mengaitkan Ketepatan dalam 7% - Buku [1]
menguraikan , perencanaan strategis group kuliah kasus dengan memahami dan chapter 8
menjelaskan dan - Manfaat dan discussion 1X 50’ teori menjelaskan - Pendukung [2]
bekerja sama dalam keterbatasan dan pembahasan proses (kasus)

8
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
Minggu Kemampuan Akhir Materi Pembelajaran Bentuk Waktu Pengalaman Kriteria Penilaian Bobot Referensi
ke yang Diharapkan Pembelajaran Belajar dan Indikator Nilai
Mahasiswa
memecahkan masalah perencanaan strategis collaborative tugas pengendalian https://hbr.org/2
berbentuk kasus - Proses perencanaan learning 1x50’ khususnya 016/07/why-
mengenai proses strategi diskusi perencanaan elon-musks-
pengendalian 3 X 60’ strategis new-strategy-
manajemen khususnya
tugas makes-sense
dalam proses
terstruktur
penyusunan
perencanaan strategis 3 X 60’
tugas
mandiri
14 Mahasiswa mampu - Konsep ERM Kuliah dan 2X 50’ Membaca dan Ketepatan dalam 4% Pendukung [4]
menguraikan dan - Implementasi ERM small group kuliah membuat menjelaskan
menjelaskan konsep dalam perusahaan discussion 1x50’ kesimpulan konsep ERM
dan kerangka kerja diskusi untuk
ERM serta menangkap 3 X 60’ didiskusikan di
pentingnya
tugas W15
pengelolaan risiko
terstruktur
3 X 60’
tugas
mandiri
15 Mahasiswa mampu - Konsep Kuliah, small 2X 50’ Membaca dan - Ketepatan 7% - Buku [1]
mengemukakan - Strategi Perusahaan group kuliah menelaah menjelaskan chapter 2
berbagai strategi - Karakteristik discussion 1x50’ jurnal serta berbagai - Pendukung
perusahaan dan pengendalian dan diskusi mengaitkan strategi [3]
mampu menganalisis - Bentuk organisasi collaborative 3 X 60’ teori dengan isi perusahaan dan jurnal
strategi yang
- Membangun SDM learning tugas artikel implementasi- (Organizational
diimplementasikan
dalam suatu yang mampu terstruktur nya dalam Change: Case
perusahaan serta melaksanakan 3 X 60’ kasus Study of General
memecahkan masalah strategi dengan baik tugas - Kesesuaian Motors )
dalam suatu kasus mandiri bahasan kasus

9
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
Minggu Kemampuan Akhir Materi Pembelajaran Bentuk Waktu Pengalaman Kriteria Penilaian Bobot Referensi
ke yang Diharapkan Pembelajaran Belajar dan Indikator Nilai
Mahasiswa
dengan teori
terkait
UAS (20%)

10
Mampu memahami konsep manajemen strategi

Mahasiswa mampu menguraikan (C2),


Mahasiswa mampu mengemukakan
Mahasiswa mampu menguraikan (C2), menjelaskan (C2) dan bekerja sama (A3)
Mahasiswa mampu menguraikan (C2) dan (C2) berbagai strategi perusahaan dan
Mahasiswa mampu menganalisa (C4) menjelaskan (C2) konsep strategi dalam memecahkan masalah (P4)
menjelaskan (C2) konsep dan kerangka kerja mampu menganalisis (C4) strategi yang
laporan keuangan dan mengukur (C4) kinerja terdiferensiasi dan mendemonstrasikan (C3) berbentuk kasus mengenai proses
ERM serta menangkap (C3) pentingnya diimplementasikan dalam suatu
(M5) bagaimana melakukan pengendalian yang pengendalian manajemen khususnya dalam
pengelolaan risiko (M6) perusahaan serta memecahkan
tepat (M6) proses penyusunan perencanaan strategis
masalah (P4) dalam suatu kasus (M1)
(M3)

Mahasiswa mampu menguraikan (C2),


Mahasiswa mampu mengidentifikasi (C1)
Mahasiswa mampu menguraikan (C2) dan menjelaskan (C2) konsep&kerangka kerja
Mahasiswa mampu menjelaskan (C2) dan lingkungan pengendalian, menjelaskan (C2)
menjelaskan (C2) cara mengukur dan internal control, serta menggabungkan (A3)
mensimulasikan (C2) berbagai jenis pusat-pusat pertanggungjawaban serta
mengendalikan pusat investasi secara tepat konsep tersebut dalam proses pengendalian
kompensasi manajemen (M5) melatih (P2) dan menilai (C3) kinerja pusat
(M2) manajemen di perusahaan lokal dan MNC
laba dan pusat investasi (M2)
(M6)

Mahasiswa mampu mengidentifikasi (C1) serta Mahasiswa mampu menguraikan (C2), menghitung
Mahasiswa mampu mengidentifikasi (C1)
mengaitkan (C3) faktor-faktor yang mempengaruhi (C3) dan menjelaskan (C2) dan melatih (P2)
serta melatih (P2) kemampuannya dalam
goal congruence serta bekerja sama (A3) dalam kemampuan dalam menentukan transfer pricing
menyusun (C3) anggaran perusahaan (M4)
menyelesaikan masalah (P4) berbentuk kasus (M2) (M2)

Mahasiswa mampu menjelaskan (C1) dan


mengidentifikasi (C2) karakteristik Sistem
Pengendalian Manajemen (M1)

11

Anda mungkin juga menyukai