Anda di halaman 1dari 3

ISNATUL HUSNIAH (150331603335)/OFF B

PRACTICAL WORKSHEET
Judul : Identifikasi penerapan sifat koligatif larutan.
Tujuan : Mengidentifikasi kenaikan titik didih larutan dan penurunan titik beku
pada contoh kehidupan sehari-hari.
Alat :
 Lampu spiritus
 4 buah gelas kimia 50 ml
 Kaki tiga
 Kasa
 Korek api
 Stopwatch
Bahan :
 Air
 Larutan gula
 Es batu
 Minuman susu yang dibekukan
Cara kerja :
1. Kenaikan titik didih
a. Siapkan 2 buah gelas kimia di atas kasa pada kaki tiga.
b. Masukkan air dan larutan gula sebanyak 10 ml pada masing-masing gelas kimia.
c. Didihkan kedua larutan dengan lampu spiritus.
d. Amati dan catat waktu pada saat kedua larutan mendidih.
2. Penurunan titik beku
a. Siapkan 2 buah gelas kimia.
b. Masukkan es batu dan minuman susu yang dibekukan pada masing-masing gelas
kimia.
c. Amati dan catat waktu pada saat keduanya mulai meleleh.
Hasil Pengamatan
1. Kenaikan Titik Didih
Waktu mulai
No Jenis Larutan Hasil pengamatan
mendidih
1. Air
2. Larutan gula

2. Penurunan Titik Beku


Waktu mulai
No Jenis Larutan Hasil pengamatan
meleleh
1. Es Batu

2. Minuman susu yang


dibekukan
Analisis
1) Bagaimana hubungan antara air yang mendidih dan larutan gula yang mendidih?

2) Apa pengaruh interaksi antarmolekul pada perbedaan air mendidih dengan larutan gula
yang mendidih?

3) Bagaimana hubungan antara es batu yang meleleh dan minuman susu dibekukan yang
meleleh?

4) Apa hubungan titik leleh dengan titik beku berdasarkan fenomena di atas?

5) Apa pengaruh interaksi antarmolekul pada perbedaan air mendidih dengan larutan gula
yang mendidih?

Kesimpulan :
Tuliskan kesimpulan yang dapat diperoleh dari kegiatan belajar di atas!

Anda mungkin juga menyukai