Anda di halaman 1dari 1

Patofisiologi Bersihan jalan nafas

Infeksi kuman TB sering terjadi melalui udara ( airbone ) yang cara

penularannya dengan droplet yang mengandung kuman dari orang yang terinfeksi

sebelumnya .( Sylvia.A.Price.2008). Penyebaran kuman Mikrobacterium

tuberkolusis masuk melalui saluran pernafasan. Setelah kuman masuk lewat jalan

nafas bersarang serta berkembang biak di paru-paru. Pada permulaan penyebaran

akan terjadi beberapa kemungkinan yang bisa muncul yaitu penyebaran limfo

hematogen yang dapat menyebar melewati getah bening atau pembuluh darah.

Pertahanan primer tidak adekuat menyebabkan pembentukan tuberkel, yang akan

memicu kerusakan membran alveolar sehingga produksi sputum akan berlebih

dan mengakibatkan ketidakefektifan bersihan pada jalan nafas.

Anda mungkin juga menyukai