Anda di halaman 1dari 2

KONTRAK BELAJAR KEPERAWATAN ANAK

DI RUANG ANAK LANTAI DASAR RSUP Dr. KARIADI SEMARANG

NAMA MAHASISWA : YUNITA KURNIASARI


NIM : P.1337420115021
RUANG : ANAK LANTAI DASAR RSUP Dr. KARIADI SEMARANG
WAKTU : 30 JANUARI s/d 4 FEBUARI 2017
MATERI BELAJAR : MEGACOLON

SUMBER HASIL YANG


TUJUAN STRATEGI EVALUASI DIRI
PEMBELAJARAN DIHARAPKAN
Setelah menjalankan praktek Dalam pencapaian tujuan Ball, J.W., & Blindler. R.C. Selama pembelajaran praktek 1. Menyerahkan kontrak belajar
klinik di ruang anak lantai tersebut dan mendapatkan (2003). Pediatric klinik, saya akan menunjukkan 2. Mencari pasien yang relevan dengan
dasar selama 6 hari, saya hasil yang maksimal, maka nursing: Caring for kemampuan dalam mengelola tujuan
mampu melakukan tindakan saya akan: children (3rd ed) New keperawatan anak dengan 3. Melakukan pengkajian
yang berkaitan dengan Jersey: Pearson megacolon kongenital 4. Membantu melakukan tindakan
eliminasi : 1. Mencari, membaca dan Education Inc. (kolostomi), dengan bukti: wash out atau huknah
1. Mengkaji riwayat mendalami berbagai Nanda-Internasional, (2009). 1. Tersusunnya hasil 5. Mengetahui standar operasional
kesehatan pada anak macam buku, serta Nursing Diagnoses: pengkajian anak dengan praktek wash out atau huknah yang
2. Membantu dokter sumber-sumber yang Definition & megacolon kongenital
Classification. First tepat dengan teknik aseptik
melakukan tindakan wash relevan yang terkait (kolostomi) yang meliputi 6. Memonitor tanda infeksi
dengan keberhasilan Edition, United
out atau huknah identitas, riwayat 7. Melakukan pemberian NaCl 40 ml
Kingdom.
3. Monitor tanda infeksi pencapaian tujuan. kesehatan, melalui sonde tiap jam
Wong, D.L., Hockenberry,
4. Melakukan pemberian 2. Konsultasi dan
E.M., Wilson, D., 2. Membantu dan mengamati 8. Menyerahkan hasil resume
NaCl melalui sonde tiap berdiskusi serta Winkelstein, M.L., & tindakan wash out atau
jam. bertanya tentang segala Schwartz, P. (2009). huknah untuk
sesuatu yang Buku ajar: meningkatkan defekasi
berhubungan dengan Keperawatan pediatrik. dengan merangsang
pencapaian tujuan Edisi 2. (Alih bahasa:
peristaltik
kepada CI, Perawat Hartono. A.,
Kurnianingsih. S., &
Ruang, Dokter, dan Setiawan). Jakarta:
Dosen Pembimbing EGC.
Akademik.
Semarang, 29 Mei 2017
Pembimbing Akademik, Pembimbing Klinik, Mahasiswa

(..........................................................) (..........................................................) Yunita Kurniasari


NIM. P1337420115021

Anda mungkin juga menyukai