Anda di halaman 1dari 1

28 February 2018

Pasar Mixed Negatif. Dow Jones turun 1.2% pada level 25,410. Bursa regional dibuka menurun pagi ini. Dalam rapat dengar pendapat Kongres,
Gubernur the Fed Jerome Powell menjelaskan perlunya kenaikan suku bunga untuk menjaga tingkat inflasi. Powell memperkirakan the Fed
dapat menaikkan suku bunga lebih dari tiga kali tahun ini untuk mencegah ekonomi dari potensi overheating. Candlestick IHSG membentuk pola
bullish harami kemarin sehingga berpotensi mengalami teknikal rebound. Namun sentimen pasar cukup negatif setelah mendengar komentar
Jerome Powell. Kami memperkirakan IHSG bergerak mixed cenderung turun hari ini.
35,000 6,750
6,500 IDR/US$ 14,800
140 140
30,000 IDX & Trading 6,250 Coal, US$/Ton Oil, US$/Barrel
Volume 6,000 14,400
25,000
Daily News Summary

5,750
5,500 14,000 100 100
20,000 5,250
13,600
15,000 5,000
4,750 13,200
4,500 60 60
10,000
4,250 12,800
5,000 4,000
3,750 12,400
0 3,500 20 20
2015 2016 2017 2018 12,000 2015 2016 2017 2018
2015 2016 2017 2018

ASII - Kinerja FY 2017 Market Statistics 27-Feb (+/-) (%)


PT Astra International (ASII) membukukan kenaikan laba bersih sebesar 24.6%Yoy IDX 6,598.9 44.3 0.7%
menjadi Rp 18.88 Triliun tahun lalu Vs Rp 15.16 Triliun pada tahun 2016. Naiknya Volume (Mn Shares) 10,710.0 932.1 9.5%
kinerja didukung kenaikan pendapatan sebesar 13.8%Yoy menjadi Rp 206.06 Value (IDR Mn) 7,100.4 353.7 5.2%
Foreign Net (IDR Bn) -411.7 11.5 -2.7%
Triliun tahun lalu Vs Rp 181.08 Triliun pada tahun 2016. Laba kotor AALI naik
16.3%Yoy menjadi Rp 42.37 Triliun tahun lalu. Regional Indices 27-Feb (+/-) (%)
BSDE - Kinerja FY 2017 Dow Jones 25,410.0 -299.2 -1.2%
PT Bumi Serpong Damai (BSDE) membukukan kenaikan laba bersih FY 2017 sebesar Shanghai 3,292.1 -37.5 -1.1%
173.9%Yoy menjadi Rp 4.9 Triliun Vs Rp 1.8 Triliun pada FY 2016. Naiknya kinerja Nikkei 22,389.9 236.2 1.1%
didukung oleh kenaikan pendapatan usaha sebesar 56.7%Yoy menjadi Rp 10.4 Hang Seng 31,268.7 -229.9 -0.7%
Triliun pada FY 2017. Laba usaha tercatat naik 106.9%Yoy menjadi Rp 5.1 Triliun Strait Times 3,540.4 -15.5 -0.4%
pada FY 2017.
Commodity 27-Feb (+/-) (%)
INCO - Kinerja FY 2017
Crude Oil ($/bbl) 62.84 -1.17 -1.8%
PT Vale Indonesia (INCO) membukukan rugi bersih FY 2017 senilai US$ 15.27 Juta
Nickel ($/Ton) 13,885 -25 -0.2%
Vs laba US$ 1.91 Juta pada tahun 2016. Pendapatan INCO naik 7.7%Yoy menjadi Tin ($/Ton) 21,750 40 0.2%
US$ 629.3 Juta tahun lalu Vs US$ 584.1 Juta pada 2016 namun beban pokok CPO (RM/Ton) 2,542 2 0.1%
pendapatan naik 13.2%Yoy menjadi US$ 622.78 Juta. Hal tersebut menekan kinerja Coal (US$/Ton) 104.30 -0.30 -0.3%
laba kotor yang turun 80.8%Yoy menjadi US$ 6.55 Juta tahun lalu dari US$ 34.12
Juta pada tahun 2016. Biaya bahan bakar dan batubara INCO tahun lalu naik Top Gainers (+/-) (%)
masing-masing sebesar 36% dan 39%. AHAP 208 38 22.4%
KLBF - Pabrik Biosimilar IBFN 92 16 21.1%
PSDN 466 74 18.9%
PT Kalbe Farma (KLBF) telah menyelesaikan pembangunan pabrik bahan baku obat
Top Losers (+/-) (%)
dan produk biologi tahap I di Kawasan Industri Delta Silicon Cikarang senilai Rp 500 240 -60
TRUS -20.0%
Miliar berkapasitas 10 juta syringe per tahun dan Rp 200 Miliar untuk pusat SDRA 700 -160 -18.6%
penelitian dan pengembangan dengan kerjasa sama perusahaan Tiongkok dan BINA 675 -115 -14.6%
Korea Selatan. KLBF melalui anak usaha, PT Kalbio Global Medika (KGM) berencana Most Active by Frequency (+/-) (%)
investasi Rp 1-2 Triliun dalam lima tahun ke depan untuk memproduksi beberapa BRMS 96 8 9.1%
bahan baku obat dan biologi. KLBF juga berecana menggunakan sistem robotik ESSA 372 34 10.1%
dalam memproduksi bahan baku obat untuk menghindari kontaminasi. KGM akan AISA 695 0 0.0%
mengkomersialkan produksinya pada tahun akhir tahun 2018. Most Active by Volume (+/-) (%)
BRMS 96 8 9.1%
SKYB- Ekspansi perkebunan sawit
MYRX 159 7 4.6%
PT Skybee (SKYB) berniat ekspansi bisnis ke sektor perkebunan kelapa sawit DEWA 60 0 0.0%
dengan rencana akuisisi sebanyak 99.99% saham PT Meta Epsi Agro dengan nilai Most Active by Value (+/-) (%)
sebesar Rp 171.09 Miliar. Selama ini, SKYB dikenal sebagai perusahaan BBCA 23,550 25 0.1%
perdagangan telepon seluler dan produk penunjangnya. Guna merealisasikan BMRI 8,425 125 1.5%
rencana tersebut perseroan berniat mengambil pinjaman dari PT Northcliff TLKM 4,020 -10 -0.2%
Indonesia dengan bunga 4% per tahun selama lima tahun. Namun perseroan aakan Foreign Net Buy by Value (+/-) (%)
mengadakan RUPSLB untuk mendapatkan persetujuan shareholder untuk BMRI 8,425 125 1.5%
mengambil pinjaman dari Northcliff Indonesia dan merealisasikan akuisisi MEA. ADRO 2,400 10 0.4%
BBNI 9,825 0 0.0%
UNTR - Kinerja FY 2017
Foreign Net Sell by Value (+/-) (%)
PT United Tractors (UNTR) membukukan kenaikan laba bersih sebesar 48%Yoy TLKM 4,020 -10 -0.2%
menjadi Rp 7.4 Triliun tahun lalu Vs Rp 5 Triliun pada tahun 2016. Naiknya kinerja BBCA 23,550 25 0.1%
didukung kenaikan pendapatan sebesar 41.8%Yoy menjadi Rp 64.56 Triliun Vs Rp JSMR 5,250 -25 -0.5%
45.54 Triliun pada tahun 2016. Laba kotor UNTR naik 49.9%Yoy menjadi Rp 14.48
Triliun tahun lalu.
Corporate Action Jadw al Rapat Um um Pem egang Saham
Em iten Cum Reg Keterangan Em iten Tanggal Status Agenda
RBMS 28-Feb RUPSLB Transaksi Afiliasi & Transaksi Material
SMBR 28-Feb RUPS
MEGA 28-Feb RUPSLB Perubahan Anggaran Dasar Perseroan
MIKA 28-Feb RUPSLB Buy Back Maksimum 5% Saham
*) Tentative BJBR 28-Feb RUPS Pengesahan Laporan Keuangan Tahun 2017

This report is for informational purposes only. This report is exclusively published for the use of Kiwoom clients, and may not be reproduced or distributed. While the information was collected from secure sources, Kiwoom does not
guarantee the accuracy or reliability of the information. Kiwoom bears no liability for any losses that may occur from investments based on the information provided in this report.
Research Department Tel : 526-1326 Fax : 526-1320 E-mail: research@kiwoom.co.id

Anda mungkin juga menyukai

  • Kiwoom Equity Afternoon 05 July 2018
    Kiwoom Equity Afternoon 05 July 2018
    Dokumen4 halaman
    Kiwoom Equity Afternoon 05 July 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • Equity 23112018
    Equity 23112018
    Dokumen4 halaman
    Equity 23112018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 2019-01-21 Research
    2019-01-21 Research
    Dokumen1 halaman
    2019-01-21 Research
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • Closing 14112018
    Closing 14112018
    Dokumen3 halaman
    Closing 14112018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • Equity 03072018
    Equity 03072018
    Dokumen7 halaman
    Equity 03072018
    Anonymous ODq4qo8Ytv
    Belum ada peringkat
  • 2 April 2018
    2 April 2018
    Dokumen1 halaman
    2 April 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • Equity 12112018
    Equity 12112018
    Dokumen4 halaman
    Equity 12112018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 11 April 2018
    11 April 2018
    Dokumen1 halaman
    11 April 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • Kiwoom Research, 13 November 2018
    Kiwoom Research, 13 November 2018
    Dokumen4 halaman
    Kiwoom Research, 13 November 2018
    Anonymous ODq4qo8Ytv
    Belum ada peringkat
  • Bond30082018 PDF
    Bond30082018 PDF
    Dokumen6 halaman
    Bond30082018 PDF
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 5 April 2018
    5 April 2018
    Dokumen1 halaman
    5 April 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • Bond30082018 PDF
    Bond30082018 PDF
    Dokumen6 halaman
    Bond30082018 PDF
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • Equity
    Equity
    Dokumen7 halaman
    Equity
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 12 April 2018
    12 April 2018
    Dokumen1 halaman
    12 April 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 6 March 2018
    6 March 2018
    Dokumen1 halaman
    6 March 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 4 April 2018
    4 April 2018
    Dokumen1 halaman
    4 April 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 21 March 2018
    21 March 2018
    Dokumen1 halaman
    21 March 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 3 April 2018
    3 April 2018
    Dokumen1 halaman
    3 April 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 22 March 2018
    22 March 2018
    Dokumen1 halaman
    22 March 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 19 March 2018
    19 March 2018
    Dokumen1 halaman
    19 March 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 20 March 2018
    20 March 2018
    Dokumen1 halaman
    20 March 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 15 March 2018
    15 March 2018
    Dokumen1 halaman
    15 March 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 2 March 2018
    2 March 2018
    Dokumen1 halaman
    2 March 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 13 March 2018
    13 March 2018
    Dokumen1 halaman
    13 March 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 16 March 2018
    16 March 2018
    Dokumen1 halaman
    16 March 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 5 March 2018
    5 March 2018
    Dokumen1 halaman
    5 March 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 22 February 2018
    22 February 2018
    Dokumen1 halaman
    22 February 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 26 February 2018
    26 February 2018
    Dokumen1 halaman
    26 February 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat
  • 27 February 2018
    27 February 2018
    Dokumen1 halaman
    27 February 2018
    Ady Hasbullah
    Belum ada peringkat