Anda di halaman 1dari 10

ALGORITMA &

PEMROGRAMAN
Pengenalan C

Amalia Nurani Basyarah


UHO, 2018
Elemen Bahasa C++
Contoh program dalam bahasa C++:
/* Hello World program */

#include<stdio.h>
int main()
{ printf("Hello World");
return 0; writeln pada
pascal
}

Catatan:
/* Menandakan komentar. Kalimat yang berada dalam /* tidak
akan muncul dan dieksekusi ketika program dijalankan
Istilah dasar dalam bahasa C

 #include <stdio.h> dan #include<conio.h>


Pernyataan ini disertakan jika dalam program
menggunakan rutin masukan dan keluaran misalkan :
fungsi printf(), scanf(), getchar(), putchar(), puts(),
gets().

 Fungsi Main()
Fungsi ini untuk menandai titik tempat program C
mulai dilaksanakan. Fungsi ini hanya bisa digunakan
satu kali dalam sebuah program.
Istilah dasar dalam bahasa C

 Printf
Sintaks ini digunakan untuk menampilkan argumen teks /tulisan
pada layar.
SYNTAX : printf(“…text..”,NamaVarl1, NamaVar2, dst)
Karakter (%) untuk konversi bilangan.
Contoh:
printf(“Jumlah %d dan %d = %d\n”, x, y, jum);
 Scanf
Sintaks ini dipakai untuk membaca karaker dari alat input.
Karakter yang akan dibaca diberikan kepada variabel.
SYNTAX : scanf(“……text…%..”,&namavariabel);
Contoh:
scanf (“%d %d”,&data1, &data2);
Istilah dasar dalam bahasa C

 Format scanf:
Variabel

Di dalam bahasa C++, semua variabel yang akan


dipakai harus dideklarasikan lebih dahulu. Deklarasi
menyatakan jenis data dan diikuti nama variabelnya.
Contoh:
int panjang, lebar, luas;
float hasilbagi, nilai;
Contoh Penggunaan printf dan scanf

/* Menghitung Luas Segi tiga */


#include<stdio.h>
int main ()
{
int alas,tinggi;
float luas;

alas = 13;
tinggi = 20;
luas = (alas*tinggi)/2;

printf("Luas Segitiga= %f", luas);


return 0;
}
Contoh Penggunaan printf dan scanf

/* Program Konversi Suhu dari celcius ke


fahranheit */
#include<stdio.h>
int main ()
{
float celcius,fahrenheit;
printf("==Konversi Suhu dari Celcius ke
Fahranheit== \n");
printf("Inputkan derajat Celcius: \n");
scanf("%f",&celcius);
fahrenheit= (9*celcius)/5+32;

printf ("%.2f C sama dengan %.2f


F",celcius,fahrenheit);

return 0;
}
Contoh Penggunaan printf dan scanf

Catatan:
 Setiap kali menulis pernyataan harus diakhiri
dengan titik koma.
 Sebaiknya penulisan program menggunakan huruf
kecil.
 Perhatikan urutan pemanggilan variabel.
 Perhatikan pasangan kurung kurawal, tanda
kurung, tanda petik.
 Cocokkan antara jenis data dan format huruf scanf.

Anda mungkin juga menyukai