Anda di halaman 1dari 2

PELAKSANAAN SURVEI MAWAS DIRI

No. Dokumensi : 445/ /UKM/V/2017


No Revisi :
SOP
Tanggal terbit :
Halaman :

PUSKESMAS M.HADORI, SKM, M.Epid


PAGAR GUNUNG NIP 197407131999012002

1. Pengertian Masyarakat yang ada disuatu lingkungan dalam pelaksanaan kegiatan upaya kesehatan
masyarakat.
2. Tujuan Agar masyarakat mengetahui dan berperan aktif dalam kegiatan untuk meningkatkan
upaya kesehatan masyarakat di lingkungannya.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Pagar Gunung Nomor 445/ /KES/2017 Tentang Pelaksanaan
Survei Mawas Diri
4. Referensi a. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan;
b. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014 Tentang
Pusat Kesehatan Masyarakat;
c. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2016 Tentang
Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;
d. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2016 Tentang
Manajemen Kesehatan;
5. Prosedur a. Penanggung jawab program merencanakan kegiatan yang berhubungan peran serta
masyarakat melalui pertemuan Survei Mawas Diri (SMD).
b. Penanggung jawab program dan pelaksana program menyusun rencana kerangka
acuan yang berisi maksud dan tujuan dilaksanakan kegiatan tersebut .
c. Dalam pelaksanaan kegiatan SMD tersebut penanggung jawab program menerima
permasalahan-permasalahan kesehatan yang ada, kemudian membuat skala
prioritas terhadap permasalan yang ditemui, dan pemecahannya.
d. Hasil SMD didokumentasikan dan diinformasikan ke masyarakat
6. Unit terkait Pokja UKM

7. Rekaman histori perubahan


No Yang dirubah Isi perubahan Tanggal Diberlakukan

PELAKSANAAN SURVEI MAWAS DIRI


DT No. Dokumen : 445 / / UKM/ V / 2017
No Revisi :
Tanggal terbit :
Halaman :

Unit :
Nama Petugas :
Tempat Pelaksanaan :

No Langkah Kerja Ya Tidak


1 Apakah Penanggung jawab program merencanakan kegiatan yang berhubungan peran
serta masyarakat melalui pertemuan Survei Mawas Diri (SMD)?
2 Apakah Penanggung jawab program dan pelaksana program menyusun rencana
kerangka acuan yang berisi maksud dan tujuan dilaksanakan kegiatan tersebut?
3 Apakah Dalam pelaksanaan kegiatan SMD tersebut penanggung jawab program
menerima permasalahan-permasalahan kesehatan yang ada, kemudian membuat skala
prioritas terhadap permasalan yang ditemui, dan pemecahannya?
4 Apakah Hasil SMD didokumentasikan dan diinformasikan ke masyarakat?
Total Ya/tidak

Compliance Rate ( CR ) : % Pagar Gunung, 2017


Pelaksana / auditor

Anda mungkin juga menyukai