Anda di halaman 1dari 3

Soal

1. jelaskan struktur dari enzim


2. sebutkan sifat khas dari enzim
3. sebutkan dan jelaskan mekanisme kerja enzim
4. sebutkan Faktor – faktor yang Mempengaruhi Enzim
5. bagaimana pengaruh denaturasi pada aktivitas enzim

Jawaban :
1. Apoenzim
Apoenzim sangat menentukan fungsi biokatalisator dari enzim
memiliki sisi yang berhubungan langsung dengan substrat.
1) Sisi aktif, merupakan sisi yang berkaitan dengan substrat
dan terjadilah proses katalis. Sisi ini dapat diganggu oleh
inhibitor kompetetif.
2) Sisi alosterik, merupakan sisi yang berkaitan dengan
kofaktor. Sisi ini dapat dipengaruhi oleh inhibitor
nonkompetetif yang berstruktur sama dengan kofaktor
Kofaktor
Kofaktor dapat mengubah-ubah bentuk sisi aktif sehingga dapat
ditempeli substrat tertentu.Kofaktor memiliki dua komponen
merupakan :
1)Koenzim berupa senyawa organic (vitamin) yang berikatan
secara non-kovalen dengan enzim
2) Gugus prostetik, merupakan kofaktor senyawa organic
(mineral) yang berikatan secara kovalen dengan enzim

2. 1) Sebagai katalisator
2) Enzim bekerja secara spesifik dan selektif
3) Enzim bersifat bolak-balik
4) Seperti protein
5) Enzim bersifat termolabil
6) Hanya diperlukan dalam jumlah sedikit
Merupakan koloid

3. a) Teori Lock and Key

cara kerja enzim mirip dengan mekanisme kerja kunci dan gembok.
Enzim diibaratkan sebagai kunci yang memiliki sisi aktif, sedangkan
substratnya diibaratkan sebagai gembok. Substrat memasuki sisi aktif
dari enzim seperti halnya kunci memasuki gembok. Substrat tersebut
kemudian diubah menjadi produk tertentu. Produk inilah yang
kemudian dilepaskan dari sisi aktif enzim untuk kemudian enzim siap
menerima substrat baru.

b) Teori Induced Fit

Cara kerja enzim menurut teori ketetapan induksi (induced fit theory)
bahwa sisi aktif enzim bersifat fleksibel dalam menyesuaikan struktur
substrat sehingga ikatan antara enzim dan substrat dapat berubah
menyesuaikan substrat.
4.
1. Konsentrasi substrat
2. pH
3. Suhu
4. Pengaruh aktifator
5. Pengaruh inhibitor

5. Jika struktur enzim berubah sehingga substrat tidak dapat lagi


berikatan, maka aktivitas katalisis enzim akan hilang. Beberapa faktor
yang menyebabkan perubahan seperti itu yang dengan perkataan lain
menyebabkan denaturasi. Pada banyak keadaan denaturasi tidak dapat
balik. Suhu yang tinggi mudah memututskan ikatan hidrogen dan
menyebabkan denaturasi yang tidak dapat balik. Pemanasan ekstrem
menyebabkan terbentuknya ikatan-ikatan kovalen baru antara rantai-
rantai polipeptida atau anatara bagian ranti yang sama dan ikatan-ikatan
ini sangat stabil.

Anda mungkin juga menyukai