Anda di halaman 1dari 2

Pemeriksaan dan kunjungan lapangan

pemeriksaan lapangan sangat penting untuk mengidentifikasi pekerjaan yang telah


dalam paket sebelumnya dalam hal hasil pemeriksaan lapangan jika memerlukan adanya
perubahan kontrak maka pihak bersama sama dapat melakukan pembahasan untuk
menyusun perubahan kontrak
1. Dilaksanakan untuk apakah terdapat perbedaan kondisi lapangan antara gambar
perencanaan dan gambar saat ini
2. Dalam hal ini jika terjadi perbadaan dapat dilakukan perubahan kontrak
3. Pemeriksaan lapangan juga bisa digunakan sebagai sarana review ulang gambar
perencanaan dengan kondisi lapangan sebenarya .

pertanyaan: haruskah mengangamati urusan keselamatan dilaporkan dalam laporan langangan ?


jawaban: tetentu saja kita sebagai insinyur tidak bertanggung jawab untuk keaman di lapangan
atau program keamanan tapi keselamatan dan keamanan harus kita amati sesuatu yang berbahaya
dan mengancam keselamatan jiwa dilokasi proyek . kita wajib untuk melaporkan hal tersebut
kepada pengawas atau meneger proyek . kita tidak harus menulisnya di laporan tapi secara
langsung di laporkan ke pengawas
pertanyaan :
Bagaimana Anda menangani ketika pemilik mengarahkan Anda untuk memasukkan informasi
ke dalam laporan pengamatan ada yang menyesatkan atau tidak benar????
Jawaban : aku tidak mau melakukanya . kerena tidak mau melakukan arahanya klien mungkin
akan tidak senang tapi kita semua bekerja keras untuk profesi kita aku pikir ketika ada sesuatu
yang trelihat tidak benar kita tidak memiliki alasan untuk melakukanya

Pertanyaan : mengenai pencantuman foto dan laporan


Jawaban : iya menggunakan foto merupakan hal yang sangat penting , tapi anda harus
mengetahui setiap gambar yang anda tangkap di dalam foto tersebut

laporan pemeriksaan lapangan


1. Rekaman dari pengamatan lapangan berisi log harian dan dokomen komunikasi
2. Penggunaan alat perekam dan memiliki rekaman terakhir sangat membantu
3. Laporan harus segera dibuat dan di sebarkan sesuai dengan ketentuan spesifikasi
4. Menjadi objektif dan berdasarkan fakta dalam membuat laporan
5. Laporan tidak seharusnya tidak menyertakan anggapan informasi yang asing, dugaan atau
penilaian tidak faktual
6. Laporan harus menyertakan beberapa tambahan seperti dibawah ini :
a.work performed , start or completion
b. delivery products
c.masalah dalam konstruksi
d. dukumentasi
e. pengamatan pekerjaan yang tidak sesuai dan tindaklanjutnya
f. infection performed, test taken
g. signature dan dating of report

Laporan pengamatan lapangan harian


1. Catatan yang akan kita ajukan ke pada mereka harus tidak ada kesenjangan . akhir
pekan dicatat sebagai hari libur
2. Lebih lanjut “rangkuman laporan” mungkin di perlukan untuk didistribusikan pada
informasi yang di catat ini mungkin “ mingguan /bulanan “ laporan perkembangan .
3. Laporan tambahan ini memberikan gambaran dari aktivitas konstruksi
4. Laporan lain membantu mendokumentasikan kegiatan yang meliputi catatan kumunikasi ,
dokumentasi pertukaran pendapat secara langsung atau memo

Anda mungkin juga menyukai