Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
BAB I
KINETIKA (TEORI KINETIK GAS)
Reaktivitas kimia suatu reaksi kimia sangat tergantung pada gerakan dan energi
kinetiknya. Untuk memulai pembahasan ini terlebih dahulu dibahas materi berikut.
pi n
i i pi = tekanan parsial komponen i (1.3)
p tot ntot
Contoh : Jawab :
Hitung tekanan parsial He di dalam tangki Di dalam 100 g campuran terdapat 50 g
penyelaman yang merupakan campuran He – O 2, He. 50/4 = 12,5 mol He dan 50/32 = 1,6
dimana terdapat 50 % berat He, Ptot = 100 kPa. mol O2, mol total 12,5 + 1,6 = 14,1 mol;
p(He) = (12,5/14,1) x 100 = 89 kPa dan
p(O2) = 11 kPa.
mv
momentum = massa x kecepatan
sebelum
perubahan momentum = 2 mv
perubahan momentum per detik = {2 mv
x (tumbukan perdetik)}
sesudah
- mv
z
C z
y
Vz
Vy i
i y
i
Vx x x
Catatan :
Untuk kasus tersebut Vx = Vy = Vz; sehingga c 3 ( Vx ) atau c2 = 3 (Vx)2
Tumbukan pada dinding y-z, Vx (sebelum) = -Vx (sesudah. Pemindahan momentum = 2
(m Vx). Dalam satu (1) detik molekul akan berpindah sejauh Vx meter pada sumbu x.
Oleh karena itu akan ada tumbukan (Vx/2 ) dengan dinding y-z dalam satu detik.
2mv x ( v x ) mv x 2
Pemindahan momentum gaya pada dinding y-z. Dan tekanan
2
2 2
mv x mv x
yang dihasilkan oleh molekul tunggal = gaya/area . Dengan sejumlah N
3 V
2
molekul dalam kotak, kita harus menganggap nilai rata-rata dari v x dengan lambang
2
sebagai vx . Tekanan yang dihasilkan oleh “N” molekul pada dinding z-y adalah :
2 2
Nm v x Nm v y
P sama juga untuk bidang x-z P
V V
2 2 2
Oleh karena molekul bergerak secara random (sembarang), maka v x v y v z ,
2 1/ 2 2 1/ 2 2 1/ 2
sehingga nilai c 3 vx 3 vy 3 vz . Nilai “c” disebut akar
N mc2
p (1.4)
3V
RT 1
3
( N avo .mc 2 ) 1
3
( Mc 2 ) (1.6)
kT = 2
3 Ekinetik Ekinetik = 3
2 (kT) (1.8)
Dengan kata lain bahwa temperatur berhubungan energi kinetik dari massa molekul
secara individu dan akar kecepatan rata-rata kuadrat c, k adalah faktor yang proporsional
antara energi kinetik dan temperatur, konstanta yang sangat mendasar (fundamental).
Contoh : Jawab :
Hitung akar kecepatan rata-rata dari atom He Untuk He, M = 4 g atau m = 4 (6,02 x 10 23) atau 4 x
pada 30oC. 10-3 kg / (6,02 x 1023). Dengan menggunakan
persamaan(1.6). 8,314 x 303 = 1/3 (0,004 x c2)
c = 1,374 m/s
Catatan bahwa c dapat dalam bentuk m1/2 atau M1/2 , semuanya akan menghasilkan
perhitungan yang sama. Contoh untuk N2 menghasilkan c = 519 m/s, untuk UF6 c =
18,8 m/s ; tetapi emua gas akan menggunakan tekanan yang sama. Hubungan antara
temperatur dan energi kinetik juga memperlihatkan kepada kita bahwa ketika T = 0,
maka mc2 = 0,; maka molekul memiliki nol energi kinetik, artinya molekul-molekul tetap
pada tempatnya (standing still).
s s
Distribusi Maxwell-Boltzmann untuk laju (kecepatan) molekular dituliskan sebagai
berikut :
3
f(s) = 4s 2 M 2 Ms 2 /( 2 RT )
e (1.9)
2RT
3/ 2
M
kecepatan yang sama), dan sebagai faktor normalisasi. Catatan bahwa f(s)
2RT
e dx 1
2 x e dx 1
4 3
0 a 0 a
1 1
4 ax 2 2
2n ax 2 1 . 3 . 5 . . .( 2n 1 ) 2
x e dx 3
5 x e dx
0
8
a 0 2 n 1 a n a
ax 2 3 ax 2
xe dx 1
2a x e dx 1
2a 2
0 0
n! 1
2 n 1 ax 2 n ax n!
x e dx x e dx
0 2 a n 1 0 a n 1
Cm
f(s) _
C
C rms
Sebelum membahas bagaimana mendapatkan nilai-nilai tersebut dari distribusi M-B, terlebih
dahulu kita mengerti bagaimana menghitung rata-rata. Untuk itu kita mulai dengan contoh yang sederhana
di bawah ini. (sepuluh molekul dengan distribusi kecepatan)
f(x) adalah fungsi yang ternormalisasi, sehingga f ( x ) dx 1 , tetapi jika bukan fungsi
normal, maka.
x
x g( x )dx
(1.11)
g( x )dx
dimana g(x) merupakan distribusi yang tidak ternormalisasi. Untuk kasus ini molekul
g(x) akan menggambarkan sejumlah molekul dengan kecepatan antara x dan x + dx,
hanya sebagai gambaran f(x), fraksi molekul dengan kecepatan antara x dan x + dx, dan
dengan cara yang sama akan diperoleh pula : (buktikan sendiri !!!)
1/ 2 1/ 2
1/ 2 3RT 2 RT
c2 dan cm (1.13)
M M
1/ 2
Latihan: Tunjukkan bahwa c m c c 2
1/ 2
Menarik untuk dicatat bahwa persamaan 13 di atas untuk c2 adalah sama dengan
hasil pada persamaan 6 yang merupakan bukti distribusi M-B pada persamaan 9. Arti
1/ 2
2 RT
nilai c m di atas adalah kecepatan molekul yang paling mungkin dengan
M
Jelaslah bahwa kT dapat disamakan dengan energi kinetik molekul dengan kecepatan yang paling
mungkin. kT sering digunakan sebagai pengukuran energi secara kualitatif dan pendekatan pada temperatur
tertentu.
Contoh : Jawab :
Hitung fraksi molekul gas yang 3/2 Mcm
1
2
kecepatannya 10 kali dari cm. 2 � M � -( )
f(c m )= 4πc m � �e
RT
�2πRT �
3/2
� M � -M 10cm 2 /(2RT)
f(10c m )=4π(10cm )2 � �c
�2πRT �
2
Mc m M(10c m )2
sehingga: =1 =100 dan
2RT 2RT
f(10c m ) e -100
=100 -1 =100 e-99 =10-41
f(c m ) e
hanya sedikit sekali fraksi dengan kecepatan tinggi atau
kecepatannya sama dengan 10 kali c m, dengan kata lain
fungsi f(s) cenderung mendekati nol.
Catatan: degenerasi bertambah karena c2, tetapi distribusi Boltzman menurun dengan
M
sangat cepat karena e c 2 untuk c2 2 RT .
c v 1
, maka (1.15)
Z N 2
untuk penurunan persamaan (14), molekul dengan diameter “d” dengan kecepatan rata-
rata “c” di dalam volume yang terisi molekul-molekul yang berdiameter sama.
lu p u t
1 /2 d
d
1 /2 d
Molekul akan menabrak semua molekul yang lain dalam selinder dengan panjang c t
dan diameter d 2 . Molekul ini akan memberikan sejumlah tumbukan Z ' d 2 c t
N N
, d 2 , maka Z
'
c t atau untuk persatuan waktu Z ' c . Ada
v v
koreksi lebih lanjut yang akan kita berikan pada persamaan di atas tanpa bukti. Dengan
menganggap molekul bergerak dengan baik, Jumlah tumbukan molekul akan bertambah
dengan faktor 2 , sehingga hasil akhirnya adalah :
N
Z 2 c
v
pV nRT
n n R NkT n p
p RT T maka persamaan 14 menjadi
V V N avo V V kT '
2 c p
Z (1.17)
kT
Jika ada sejumlah Z tumbukan perdetik, kemudian waktu antara tumbukan sama dengan
1/Z, dan jarak (rata-rata) pergerakan dalam waktu = kecepatan x waktu.
c kT
(1.18)
Z 2p
Contoh : Jawab:
Cs dimasukkan ke dalam oven 500ºC. Tekanan MCs = 132,9 g.mol1
uap Cs(l) pada 500ºC adalah 80 Torr, diameter 8 x 8 ,314 x 737
tumbukan atom Cs = 540 pm. a. c = 3 ,14 x 132 ,9 .10 3 = 351 ms1
a. Hitung kecepatan rata-rata yang dilakukan satu b. Penampang lintang tumbukan = = .d2
atom Cs per detik = 3,14 x (540.1012)2 = 9,16 x 1019 m2
b. Hitung jumlah total tumbukan di dalam oven Tekanan 80 torr = 1,07 x 10 4 Pa. Dengan
per detik jika volume oven 50 cm3. demikian:
c. Hitung jalan bebas rata-rata atom Cs. 2 cp 2 x 9 ,16.10 19 x 351 x 1,07 .10 4
z kT
( 8 ,314 / 6.02 x 10 23 ) 737
19 2
z = 4,6 x 10 m
z p
Z = 2 kT
2 ,3 x 1032 s 1m 3 Jadi
3
dalam wadah 50 cm , frekuensi tumbukan total
adalah 1,1 x 1028 s1
kT
c. c
z
770 nm
2 p
Soal-soal Bab I:
1. Kerapatan oleh suatu zat; gas, cair, atau padat adalah massa/volum. Tunjukan bahwa
d = (pMr)/RT (soal ulangan).
2. Satu (1) atmosfir didefinisikan sebagai tekanan normal di atas permukaan laut 76 cm
Hg. Berat jenis Hg adalah 13,6 g/cm 3. Tunjukan bahwa 1 atm sama dengan 101.325
Pa. (1 Pa = 1 Nm-2) dan g = 9,806 ms-2.
Jawab: 1 atm = 101.300 Pa
1/ 2 1/ 2
1/ 2 3RT 2 RT
3. Buktikan pada persamaan 1.13 c 2
dan cm
M M
4. Anggap molekul-molekul teradsorpsi di atas permukaan, kadang-kadang disebut
sebagai “gas dua dimensi”. Ajukan suatu ekspresi f(s) untuk kasus ini dan tentukan
nilai-nilai c m , c , dan c rms. Faktor degenerasi untuk kasus ini adalah 2πs ds; faktor
8. Pada interval kecepatan tertentu, f(s)ds dapat diganti dengan f(s)s sepanjang
interval s adalah kecil. Gunakan pendekatan ini untuk memperkirakan fraksi
molekul N2 pada 300K yang memiliki kecepatan antara 500 dan 510 m/s
Jawab: f(s) = 0,0952 atau 9,52% (sangat sedikit yang mencapai kec antara 500 – 510 m/s)
9. Hitunglah fraksi molekul gas yang memiliki kecepatan 5 kali dari kecepatan yang
paling mungkin.
Jawab: 9,439x1010
10. Hitunglah c m , c , c rms , Z dan λ untuk gas N2 dalam atmosfer bumi pada ketinggian 20
km, dimana T = 217 K dan pN2 = 0,05 atm. (1 atm = 101,325 Pa, Navo = 6.02 x 1023;
R = 8,314 J/mol.K)
Jawab : 411 m/s
11. Hitunglah jalan bebas rata-rata molekul CO2 pada 298 K dan 1 atm ? (A)
Jawab : 55 nm
12. Padatan A dipanaskan pada 1000 K. Uapnya dibiarkan berefusi melalui lubang kecil
berjari-jari 4 mm, dan jumlah uapnya yang terkumpul adalah 1,7.10-4 kg dalam 40
menit. Hitung tekanan uapnya bila MA = 24 gram/mol ! (D, Latihan 8.40)
Jawab : 2,05.10-5 atm
13. Hitunglah jumlah tumbukan yang dilakukan satu atom Cs per detik. Jika volume
ruang sebesar 25 cm3, berapakah jumlah tumbukan di dalam ruang per detik?
Tekanan Cs(l) pada 500oC adalah 80 torr; diameter tumbukan atom Cs = 540 pm ! (A,
Contoh 24.4)
Jawab : Z = 1,087.1014/s
14. Untuk oksigen pada 25oC, hitung banyaknya tumbukan Z per detik per molekul pada
tekanan 1 atm. Diameter tumbukan oksigen adalah 0,361 nm !(F, Contoh 14.5)
Jawab : 6,32.109/s
15. Hitung tumbukan gas klor (σ = 0,496 nm2) pada 0,1 Pa, 25oC pada wadah 50 m3!
Jawab : 2,52.1014/s
16. Ruang-ruang vakum yang besar telah disiapkan untuk menguji kendaraan luar
angkasa pada 10-6Pa. Hitunglah jalan bebas rata-rata nitrogen pada tekanan ini (F,
14.10)
Jawab: = 651,06 nm
17. Bila diameter molekul gas sama dengan 0,4 nm dan masing-masing diandaikan dalam
kubus terpisah, berapa panjang sisi kubus dalam diameter molecular pada 0oC dan
tekanan pada (a) 1 atm, dan (b) 1 Pa (F, 14.1)
Jawab : (a) 8,3 diameter molekul, (b) 389 diameter molekul
18. Diketahui suatu wadah berisikan 1 L gas argon dengan suhu standar (25 oC).
Hitunglah Crmsnya
Jawab : 431,336 m/s
19. Pada tekanan berapakah jalan bebas rata-rata argon pada 25oC mendekati ukuran
bejana 1 L yang ditempatinya ? Apabila σ ≈ 0,36 nm2.
Jawab: 7,98x107 atm
20. Pada tekanan berapa jalan bebas rata-rata argon pada 25oC mendekati diameter atom
itu sendiri ?
Jawab: p = 133 atm
21. Berapa tumbukan yang dilakukan suatu atom Ar dalam 1,0 detik, jika temperatur
25oC dan tekana 1 atm ?
Jawab: Z = 4,985x1010/s
3
22. Buktikan bahwa Ek kT
2
23. Hitunglah energi kinetic dari satu mol gas pada suhu 300 K
Jawab: 6,2145x1021J
24. Hitunglah kecepatan yang paling mungkin pada molekul oksigen dengan molekul
karbon dioksida pada suhu 20oC
Jawab: Cm(O2) = 390,19 m/s dan Cm(CO2) = 417,13 m/s
25. Dibawah ini berikan hubungan antara variable-variabel untuk dua macam gas pada
laju reaksi kiri. Apakah yang dapat disimpulkan dengan memperhatikan variable-
variabel pada laju sebelah kanan ? isi dengan tanda (>, <, =)
a. p, V, T sama M1>M2 c 1 ....... c 2 b. p, V, T sama M1>M2 N1 ............ N2
c. p, V, T sama N1>N2 T1 ............T2
Jawab: a. c 1 < c 2 b. N1 < N2 c. T1 < T2
26. Hitunglah koefisien viskositas metana pada 27oC dengan menggunakan teori kinetika
gas. σ untuk metana = 4,14x10-10 m
Jawab: = 1,1x103 Nsm- 1
27. Viskositas N2 adalah 1,78x10-4 poise. Hitung diameter tumbukan bila temperatur 27oC
Jawab: = 3,74 x 1010 m
28. Turunkanlah ungkapan yang menunjukkan bervariasinya tekanan gas sempurna yang
berfungsi terhadap waktu ?
1
k T 2 Ao
Jawab: p = po
2 m
V t
e