Anda di halaman 1dari 1

2.6.

Landasan Teori

Undang-undang nomor 25 tahun 2000 tentang Program Pembangunan


Nasional (Propenas) dan di dalam visi Indonesia Sehat 2010 menetapkan
bahwa 80% keluarga menjadi Keluarga Mandiri Sadar Gizi (Kadarzi)

Keluarga Sadar Gizi (KADARZI) adalah suatu keluarga yang mampu


mengenal, mencegah dan mengatasi masalah gizi setiap anggotanya.

Gizi adalah sebuah proses dalam tubuh mahkluk hidup untuk memanfaatkan
makanan guna pembentukan energy, tumbuh-kembang dan pemeliharaan
tubuh. 6 (dr.Andry Hartono, SpGK. Terapi Gizi & Diet Rumah Saki. Ed-2. Jakarta: EGC,2006. Hal:3.

Pengaruh zat gizi: Kurang energi, Kelebihan energi, Komposisi tubuh


pada keadaan obesitas, Komposisi tubuh pada keadaan kurang gizi,
Pengaruh - aktivitas lain.10 (Departemen Gizi dan Kesehatan Masyarakat. Gizi dan Kesehatan
Masyarakat. Edisi Revisi. Depok: Universitas Indonesia, 2007. Hal: 9-12.

Perilaku adalah aksi dari individu terhadap reaksi dari hubungan dengan
lingkungannya. Dengan kata lain, perilaku baru terjadi bila ada sesuatu yang
diperlukan untuk menimbulkan reaksi. Sesuatu tersebut disebut rangsangan. Jadi
suatu rangsangan tertentu akan menghasilkan reaksi berupa perilaku tertentu itu. 11
(Ircham Machfoedz & Eko Suryani. Pendidikan Kesehatan Bagian Dari Promosi Kesehatan. Yogyakarta: Penerbit
Fitramaya,2009. Hal: 19-20.)

Agar sikap dan perilaku mendasar pada prinsip-prinsip sehat atau kesehatan,
maka diperlukan adanya pengetahuan tentang kesehatan yang bertujuan
mengubah perilaku yang belum sehat menjadi perilaku sehat. 11 (Ircham Machfoedz &
Eko Suryani. Pendidikan Kesehatan Bagian Dari Promosi Kesehatan. Yogyakarta: Penerbit Fitramaya,2009. Hal: 19-20.)

Status Keluarga Sadar Gizi

Anda mungkin juga menyukai