Anda di halaman 1dari 6

HUKUM ARCHIMIDES DAN HUKUM PASCAL

Hukum Archimedes

Hukum Archimedes
Hukum Archimedes berbunyi “apabila sebuah benda dicelupkan ke dalam zat cair
(baik sebagian atau seluruhnya), akan mendapat gaya ke atas sebesar berat zat cair
yang dipindahkan benda tersebut”. Besarnya gaya ke atas tersebut sering
dinamakan gaya Archimedes.

Sebuah benda yang dimasukkan ke dalam zat cair akan menglami peristiwa terapung,
melayang, tenggelam:
Penerapan hukum Archimedes dalam kehidupan sehari-hari pada alat-alat teknik
antara lain kapal laut/selam, galangan kapal, hidrometer, dan balon udara.

CONTOH SOAL
1. Berat sebuah benda ketika ditimbang di udara adalah 500 N. Jika beratnya di
air hanya 400 N, maka berapakah massa jenis benda tersebut ?
a. 1.000 kg/m3 b. 2.000 kg/m3 c. 3.000 kg/m3
d. 4.000 kg/m3 e. 5.000 kg/m3

1. Massa jenis air laut 1025 kg/m3 , hitunglah volume batu yang tercelup ke dalam
air laut jika berat air laut yang dipindahkan oleh batu sebesar 2 Newton !
Diketahui :
ρ air laut = 1025 kg/m3
W air laut = 2 N
g = 9.8 m/s2
ditanya :
V batu . . . ?
Jawab :
Berat air laut :
W = m.g
Gaya apung :
Fa = ρ . g. V
Dimana berat air yang tumpah sama dengan gaya apung batu sehingga dapat ditulis
W = Fa
W = ρ.g.Volume
2 = 1025(9,8) V
2 = 10.045.v
V = 10.045 / 2
V = 1.991 x 10-4 m3 = 199.1 cm3
Jadi volume batu yang tercelup 199.1 cm3
Tentukan massa jenis gabus jika 75 % voume gabus tercelup ke dalam air dan massa
jenis air 1 gram/cm3 !
Diketahui :
ρa = 1 gr/cm3
Va = 0.75 vg
Ditanya :
ρg . . . ?
jawab :
ρg.Vg = ρa.Va
ρg.Vg = 1 gr/cm3(0.75Vg)
ρg = 0.75 gr/cm3
jadi massa jenis gabus adalah 0.75 gr/cm3

4. Sebuah balok massa jenisnya 2.500 kg/m3 dan ketika di udara beratnya 25
Newton. Tentukan berat balok di dalam air jika massa jenis air 1000 kg/m3 dan
percepatan gravitasi bumi 10 m/s2 !
Diketahui :
ρb = 2.500 kg/m3
Wu = 25 N
ρa = 1000 kg/m3
ditanya :
Wa . . . ?
Jawab :
ρb / ρa = Wu / Fa
(2500 kg/m3) / (1000 kg/m3) = 25 N/ Fa
2.5 Fa = 25 N
Fa = 25 / 2.5
Fa = 10 N
Fa = Wu – Wa
10 N = 25 N – Wa
Wa = 25 N- 10 N
Wa = 15 N
Jadi berat balok di dalam air 15 Newton.

2. Sebuah gabus dimasukkan dalam air ternyata 75% volume gabus tercelup
dalam air. Maka massa jenis gabus adalah ......
a. 1,75 gr/cm3 b. 1,00 gr/cm3 c. 0,75 gr/cm3
d. 0,50 gr/cm3 e. 0,25 gr/cm3
3. Sepotong kaca di udara memiliki berat 25 N dan massa jenis 2,5 × 10
pangkat 3 kg/m3. Apabila massa jenis air 1 × 10 pangkat3 kg/m3 dan percepatan
gravitasinya 10 m/s2 maka berat kaca di dalam air adalah.....
a. 10 N
b. 15 N
c. 20 N
d. 25 N
e. 30 N

4. Sebuah balok kayu yang tingginya 20 cm dan massa jenisnya 0,85 × 10


pangkat 3 kg/m3 mengapung pada air yang massa jenisnya 1.000 kg/m pangkat 3.
Berapakah tinggi balok yang muncul di permukaan cairan?
a. 14 b. 15 c. 16 d. 17 e. 18

2. Sebuah benda tercelup sebagian (terapung) dalam cairan dengan massa jenis 0,20 g/cm3. Jika
volume benda yang tercelup adalah 1,5 dari volume totalnya, tentukan massa jenis benda
tersebut?

Penyelasaian :

Diketahui : ρf = 0,20 g/cm3


Vf = 1,5 Vb

Ditanya : Massa jenis benda tersebut?

Jawab :

Massa jenis benda tersebut :

Fb = Ff

ρb gVb = ρf gVf

ρb Vb = ρf Vf

ρb Vb = (0,20 g/cm3) (1,5) Vb

ρb = 0,3 g/cm3

HUKUM PASCAL

F1 = gaya pada tabung pertama


F2 = gaya pada tabung kedua
A1 = luas penampang tabung pertama
A2 = luas penampang tabung kedua

Ada dua buah tabung yang berbeda luas penampangnya saling berhubungan satu sama lain.
Tabung ini diisi dengan air dan masing-masing permukaan tabung ditutup dengan pengisap. Luas
pengisap A1 = 50 cm2 sedangakan luas pengisap A2 adalah 250 cm2. Apabila pada pngisap A1
diberi beban seberat 100 N. Berpakah besar gaya minimal yang harus bekerja pada pada A 2 agar
beban tersebut dapat diangkat?

Jawab

Diketahui
A1 = 50 cm2
A2 = 250 cm2
F1 = 100 N
Ditanya F2 = … ?
Jawab
F1/A1 = F2/A2
100/50 = F2/100
F2 = 100. 100 /50 = 200 N
Mesing pengankat mobil hidrolik pada gambar disamping memiliki luas penampang masing-
masing 10 cm2 dan 100 cm2. Pada pengisap kecil diberi gaya 500 N maka berapa berat beban
maksimal yang dapat diangkat pada pengisap besar?

Diketahui
A1 = 10 cm2
A2 = 100 cm2
F1 = 500 N
Ditanya F2 = …?
Jawab
F2 = A2/A1 x F1
F2 = 100/10 x 500 = 5000 N

Soal No.8 IPA Fisika SMP/MTs Tipe-2


Perhatikan skema pipa Pascal berikut!

Jika gaya tekan F1 = 300 N. Besar gaya F2 agar terjadi keseimbangan adalah….
A. 72 N
B. 1250 N
C. 1500 N
D. 3600 N

Pembahasan
Diketahui :
Luas permukaan tabung kecil (A1) = 12 cm2
Luas permukaan tabung besar (A2) = 50 cm2
Besar gaya tekan pada tabung kecil (F1) = 300 Newton
Ditanya : Besar gaya tekan pada tabung besar (F2)
Jawab : Tekanan zat cair dalam tabung kecil (P1) sama dengan tekanan zat cair dalam tabung
besar (P2).
P1 = P2
F1 / A1 = F2 / A2
300 N / 12 cm2 = F2 / 50 cm2
300 N / 12 = F2 / 50
25 N = F2 / 50
F2 = (50)(25) N
F2 = 1250 N

Anda mungkin juga menyukai