Sehat?
Kenal gak mario teguh? Dia pernah bilang “Orang-orang yang berhenti belajar akan menjadi pemilik
masa lalu. Orang-orang yang masih terus belajar, akan menjadi pemilik masa depan”.
Jadi, sebelum kita mulai belajar, kita awali dulu dengan berdoa ya.. (Ketua kelas memimpin doa)
Nah kemarin kan kita sudah membahas apa itu penyusutan dan jenis2 aktiva tetap apa aja yg
disusutkan.
Penyusutan adalah alokasi sistematis jumlah yang dapat disusutkan dari suatu aset selama umur
manfaatnya.
Berarti, penyusutan aktiva tetap adalah konsekuensi dari penggunaan aktiva tetap dimana aktiva
tetap akan mengalami penurunan fungsi.
1. Bangunan
2. Mesin
3. Kendaraan
Kecuali, Tanah.
Penyampaian materi
Jadi hari ini kita akan belajar. Metode-Metode Penyusutan Aktiva Tetap!
Karna kita hari ini Cuma 1 pertemuan, jadi hari ini kita belajar 2 metode yaitu
1)Metode garis lurus adalah besarnya setiap penyusutan tiap tahun sama hingga habis umur
ekonomisnya.
Nah rumusnya:
Rumusnya... penyusutan= (sisa umur ekonomis/jumlah angka tahun)xjumlah yang harus disusutkan
Pembagian kelompok!
“jadi seperti ini, nanti akan saya bagikan setiap kelompok dengan urutan nomor dari nomor 1 sampai
dengan nomor 5. Jadi setiap orang memegang 1 nomor. Setelah diskusi ini, nanti saya akan
mengundi 1 nomor dimana nomor yang saya panggil akan mewakili kelompok nya, jadi disini saya
akan menilai kelompoknya. Jika yang mewakili tidak bisa menjelaskan, berarti 1 kelompok gagal. Jadi
setiap orang di kelompok harus mengetahui pembahasan kelompoknya. Mengerti?
Baik, bagi yang cepat dan benar akan saya berikan hadiah dan nilai yang lebih baik.
Penutup
Jadi semua sudah mengerti ya tentang 2 metode yang kita pelajari hari ini.
Dimana metode garis lurus itu penyusutannya setiap tahun dari tahun ke tahun tetap sama sampai
umur ekonomisnya habis. Sedangkan jika metode jumlah angka tahun itu penyusutannya....
Jadi, untuk tugas individu, kerjakan dirumah soal tersebut dan minggu depan dikumpul.
Dibaca bukunya, jika sudah mengerti dicoba latihan2nya, nah jika tidak mengerti ditanyakan di
pertemuan selanjutnya.
Baiklah untuk hari ini kita sudahi sampai disini, selamat sore...