Anda di halaman 1dari 7

Soal UTS

1. Jelaskan yang dimaksud dengan MANAJEMEN


Jawab
a. Menurut Koonz Manajemen adalah terlaksananya pekerjaan melalui orang-orang lain.
b. Menurut Millet Manajemen adalah proses memimpin dan melancarkan pekerjaan dari orang-
orang yang terorgasisir secara formal sebagai kelompok untuk memperoleh tujuan yang diinginkan.
c. Menurut Davis Manajemen adalah manajemen adalah fungsi dari setiap kepemimpinan eksecutif
dimanapun.
d. Menurut Kimball and Kimball Manajemen adalah manajemen terdiri dari semua tugas dan fungsi
yang meliputi penyusunan sebuah perusahaan, pembiayaan, penetapan garis-garis besar
kebijaksanaa,penyediaan semua peralatan yang diperlukan dan penyusunan kerangka organisasi
serta pemilihan para pejabat terasnya.

sehingga dapat disimpulkan bahwa manajemen mutlak diperlukan dalam setiap bidang kegiatan
usaha yang melibatkan 2 orang atau lebih untuk mencapai tujuan tertentu dengan melalui kerja
sama serta dengan memanfaatkan sumber-sumber lain.

2.kenapa managemen itu peting?


Jawab:
Karena umumnya kemampuan mahkluk hidup sangat terbatas sedangkan kebutuhan tidak terbatas
maka perlu adanya managemen dengan membagi bagikan tugas kebutuhan dan kemampuan
seseorang dapat terpenuhi,maka terbentuk lah sebuah kerja sama pada suatu oraganisasi
didalamnya, kerja sama suatu oraganissi tersebut sehingga dapat meringankan perkerjaan yang
berat dan mampu menyeselsaikan dalam proses mencapai tujuan pengorganisasian.

3.sebutkan proses yang di lakukan dalam pengambilan keputusan?


Jawab:
Evaluasi keputusan mengukur strategi yang akan di pakai untuk mencapai sautu tujuan yang di
inginkan.implementasi keputusan kebijakan yang di arahkan untuk merealisasikan program yang
telah di tentukan.memformulasikan bentuk untuk bersama sama menggabungkan komponen dalam
hubungan.mendefenisikan masalah mengetahui mengkontrol bagaimana untuk bergerak dari kondisi
awal ke kondisi yang akan di tuju.identifikasi masalah mencatat data informasi yang ada dalam
kebutuhan lapangan untuk mengetahui berbagai masalah atau kebutuhan yang di inginkan.

4.berikan sudut padang pengorganisasian menurut anda?


Jawab:
Pengorganisasian sebagai tempat wadah kegiatan kegiatan tertentu atau proses antara orang orang
di dalam organisasi

5.mengapa perlu pengorganisasian?


Jawab:
Untuk mencapai tujuan yang akan di capai secara efektif ,pimpinan memiliki keterbataan,harus
memiliki alat atau wadah untuk mencapai tujuan
6. Jelaskan fungsi-fungsi manajemen!
Jawab
- Planning (Perencanaan), meliputi pemilihan misi dan tujuan organisasi serta cara terbaik untuk
mencapainya.
- Organizing (Pengorganisasian), adalah proses membagi pekerjaan, mengalokasikan sumber daya,
dan pengaturan serta koordinasi aktivitas anggota organisasi untuk melaksanakan rencana.
- Actuating. adalah suatu tindakan untuk menggerakan atau mempengaruhi anggotanya agar mereka
memberikan kontribusi terhadap tujuan kelompok atau organisasi.
- Controlling ( Pengendalian), adalah pengukuran dan pengkoreksian unjuk kerja individu dan
organisasi.

. 7. Jelaskan pengertian dari istilah-istilah berikut:


a. Keputusan
b. Pengambilan keputusan
c. Teori pengambilan keputusan
Jawaban:
a. Keputusan
Adalah tahap akhir dalam pemecahan masalah dan menjadi solusi dalam suatu permasalahan.
Keputusan yang tepat berasal dari pemilihan alternatif-alternatif yang dipertimbangkan secara
matang baik dari dampak negatif maupun manfaatnya.
b. Pengambilan Keputusan
Adalah pemilihan diantara alternatif mengenai suatu cara bertindak yaitu inti dari perencanaan,
suatu rencana tidak dapat dikatakan tidak ada jika tidak ada keputusan, suatu sumber yang dapat
dipercaya, petunjuk atau reputasi yang telah dibuat.
c. Teori Pengambilan Keputusan
Teori pengambilan keputusan merupakan ilmu yang mempelajari tentang cara memilih
alternatif yang tepat yang akan dijadikan sebuah keputusan.

8. Pengambilan keputusan sebagai suatu bentuk pemecahan masalah mempunyai atau memiliki
fungsi dan tujuan. Sebutkan dan jelaskan fungsi dan tujuan pengambilan keputusan tersebut!
Jawaban:
a. Fungsi pengambilan keputusan
(1) Pangkal permulaan dari semua aktivitas manusia yang sadar dan terarah baik secara
individual maupun secara kelompok, baik secara institusional maupun secara organisasional.
(2) Sesuatu yang bersifat futuristic, artinya menyangkut dengan hari depan atau masa yang
akan datang, dimana efeknya atau pengaruhnya berlangsung cukup lama.
b. Tujuan pengambilan keputusan
(1) Tujuan yang bersifat tunggal
Tujuan pengambilan keputusan yang bersifat tunggal terjadi apabila keputusan yang
dihasilkan hanya menyangkut satu masalah, artinya bahwa sekali diputuskan, tidak ada
kaitannya dengan masalah lain
(2) Tujuan yang bersifat ganda
Tujuan pengambilan keputusan yang bersifat ganda terjadi apabila keputusan yang
dihasilkan menyangkut lebih dari satu masalah, artinya keputusan yang diambil itu sekaligus
memecahkan dua (atau lebih) masalah yang bersifat kontradiktif atau yang bersifat tidak
kontradiktif.

9.. Ada beberapa unsur atau komponen dari pengambilan keputusan. Sebutkan unsur-unsur
tersebut!
Jawaban:
a. Tujuan dari pengambilan keputusan.
b. Identifikasi alternatif-alternatif keputusan untuk memecahkan masalah.
c. Perhitungan mengenai faktor-faktor yang tidak dapat diketahui sebelumnya atau diluar
jangkauan manusia.
d. Sarana atau alat untuk mengevaluasi atau mengukur hasil dari suatu pengambilan
keputusan.

. Dalam pengambilan keputusan ada beberapa faktor yang mempengaruhinya. Sebutkan dan jelaskan
secara singkat faktor-faktor tersebut!
Jawaban:
a. Dinamika individu dalam organisasi
Proses keputusan harusmempertimbangkan segala kemungkinan yang akan terjadi pada diri
setiap individu, situasi dan kondisi pandangan individu terhadap diri mereka sendiri
mempengaruhi terhadap keputusan organisasi.
b. Dinamika kelompok dalam organisasi
Pemimpin yang ingin melakukan proses pengambilan keputusan harus mempertimbangkan
situasi dan kondisi kepribadian rangkap anggotanya (kepribadian individu dan kepribadian ketika
bersama kelompoknya). Hal ini dilakukan agar proses keputusan dapat mempercepat proses
pendewasaan kelompok kerja dalam organisasi.
c. Dinamika lingkungan organisasi
Semua keputusan organisasi harus memperhitungkan tekanan-tekanan yang bersumber dari
lingkungan. Istilah dinamika digunakan untuk menunjuk bahwa segala sesuatu selalu mengalami
perubahan, dan dinamika tersebut yang menuntut adanya peningkatan kemampuan mengambil
keputusan yang selaras dengan perubahan-perubahan yang sedang dan yang akan terjadi.
10. Apa perbedaan pengambilan keputusan yang dilakukan secara ilmiah dengan pengambilan keputusan
yang dilakukan tidak dengan ilmiah!
Jawaban :
Pengambilan keputusan secara ilimiah mengartikan bahwa keputusan yang diambil dan dijadikan
sebagai hasil, guna pemecahan masalah telah melalui pemikiran secara rasional dimana keputusan
yang diambil masuk akal, sehingga terjangkau oleh penalaran manusia. Empiris berarti cara-cara yang
digunakan untuk pengambilan keputusan tersebut dapat diamati oleh indera manusia, sehingga
orang lain dapat mengerti cara yang digunakan untuk mendapatkan keputusan tersebut. selain itu,
pengambilan keputusan secara ilmiah juga menggunakan langkah-langkah tertentu yang bersifat
logis. Sehingga keputusan yang dihasilkan secara ilmiah dapat menjamin keputusan tersebut layak
digunakan untuk pemecahan masalah.
Sedangkan keputusan tidak dengan ilmiah biasanya keputusan yang dihasilkan hanya berdasar pada
intuisi atau kejadian di masa yang lalu yang dijadikan sebagai landasan dalam pengambilan
keputusan sehingga terkadang keputusan yang dihasilkan kurang relevan dengan kejadian yang
sesungguhnya.

11. Mengapa pengambilan keuptusan amat diperlukan dalam roda kehidupan suatu organisasi? Jelaskan!
Jawaban:
Karena setiap masalah yang muncul dalam organisasi memerlukan suatu keputusan, dimana
keputusan yang diambil melalui proses pengambilan keputusan. Sehingga dapat menghasilkan
keputusan yang layak dapat digunakan sebagai suatu pemecahan masalah dalam organisasi, guna
mencapai tujuan.

. 12. Secara garis besarnya proses pengambilan keputusan terdiri atas 3 tahap. Sebutkan dan jelaskan
tahap-tahap pengambilan keputusan tersebut!
Jawaban:
a. Penemuan masalah
Tahap ini merupakan tahap untuk mendefinisikan masalah dengan jelas, sehingga perbedaan
antara masalah dan bukan bukan masalah (misalnya isu) menjadi jelas. Sehingga masalah yang
dihadapi dapat di cari model dan jalan keluar yang sesuai.
b. Pemecahan masalah
Tahap ini merupakan tahap penyelesaian etrhadap masalah yang sudah ada atau sudah jelas.
Langkah-langkah yang diambil adalah sebagai berikut :
Identifikasi alternatif-alternatif keputusan untuk memecahkan masalah.
Perhitungan mengenai faktor-faktor yang tidak dapat diketahui sebelumnya atau di luar
jangkauan manusia, identifikasi peristiwa-peristiwa di masa datang (state of nature).
Pembuatan alat (sarana) untuk mengevaluasi atau mengukur hasil, biasanya berbentuk
tabel hasil (pay off table).
15. Sebutkan definisi manajemen menurut James A.F. Stoner dan Mary P
Farker Follet emilihan dan
penggunaan model
pengambilan
keputusan.
c. Pengam
bilan keputusan
Keputusan yang
diambil adalah
berdasarkan pada
keadaan
lingkungan atau
kondisi yang ada,
seperti kondisi
pasti, kondisi beresiko, kondisi tidak pasti, dan kondisi konflik.

13. Kemukakan satu contoh pengambilan keputusan dengan menggunakan proses pengambilan
keputusan!
Jawaban:
Dalam suatu perusahaan jika kita mendapatkan suatu masalah maka, kita dalam mengambil sebuah
keputusan untuk menyelesaikannya kita tidak boleh terburu-buru karena dapat menyebabkan kita
mengambil atau memilih keputusan yang salah dan bahkan dapat membuat masalah semakin sulit.
Oleh karena itu kita harus mempertimbangkan dengan baik dengan cara mencari informasi,
memahaminya dengan baik, dan mendiskusikan keputusan kita dengan orang-orang yang ikut dalam
perusahaan itu, agar keputusan yang kita ambil dapat diterima dengan baik dan dapat memecahkan
masalah yang ada.

14. Lingkungan yang mengelilingi bisnis ada yang disebut dengan, Contoh :
- Lingkungan Ekonomi adalah Menjelaskan kondisi ekonomi yang berlangsung dan
terbentangnya resiko maupun manfaat yang dihadapi perusahaan terhadap kondisi
tersebut.
- Lingkungan Industri adalah Menjelaskan pertanyaan dalam industri dan permintaan
secara umum atas produk tersebut dalam industri.
Jawaban
- Menurut James A.F. Stoner :
Manajemen adalaha proses perencanaan, pengorganisasian, pimpinan
dan pengendalian usaha-usaha para anggota organisasi dan
penggunaan sumber daya-sumber daya organisasi lainnya untuk
mencapai tujuan yang telah ditetapkan.
- Menurut Mary Farker Follet :
Manajemen adalah sebagai sebuah seni dalam menyelesaikan suatu
pekerjaan melalui orang lain sebagai perantara.
16. Sebutkan tingkatan manajemen dan beri contoh
Jawaban
- Manajemen Pertama
Mengarah karyawan operasional
Conto : kepala, mandor.
- Manajemen Menengah
Yang mengimplementasikan kebujakan organisasi dan membuat
keseimbangan antara tuntutan atasan dan kemampuan bawahannya
Contoh : kepala bagian dan kepala sub divisi.
- Manajemen Puncak
Bertanggung jawab atas keseluruhan manajemen dari organisasi,
menetapkan kebijakan operasional dan menuntun interaksi organisasi
dengan lingkungan.
Contoh : kepala eksekutif, direktur utama, wakil direktur.
17. Sebutkan peran-peran manajer dalam manajemen sebagai
“Pengambil keputusan”
Jawaban
- Negotiator adalah sebagai perunding baik di dalam organisasi dan
dengan organisasi lain
- Penangkan kesulitan adalah dapat menyelesaikan berbagai masalah
yang sulit dan menelusuri, sampai mengeluarkan keputusan yang tidak
disenangi, serta berfikir secara konseptual dan analitis.

- 18. Sebutkan faktor yang mempengaruhi keputusan pada masalah


kode etik
Jawaban
Faktor yang mempengaruhi pada masalah etika -
a. Hukum
b. Peraturan-peraturan pemerintah
c. Tegangan antara standar perorangan dan kebutuhan organisasi
d. Kode etik industri dan perusahan

Lingkungan Global adalah Menenetukan bagaimana permintaan produk mungkin berubah


dalam reaksi kepada kondisi global yang akan datang.

Anda mungkin juga menyukai