Anda di halaman 1dari 4

10/28/2017 Belajar Komunikasi HART | Instrument | INFO-ELEKTRO

Home Daftar Isi Privacy Policy Disclaimer

Tenaga Listrik Instrument Kontrol Telekomunikasi Mekatronika Lain

LABELS Home Teknologi Belajar Komunikasi HART | Instrument SUBSCRIBE INFO-ELEKTRO DI YOUTUBE

Elektro Info-Elektro
Belajar Komunikasi HART | Instrument
Elektronika YouTube 5
16:39 / Budis / Elektro, Instrument, Teknologi,
Fisika SEARCH THIS BLOG | CARI ARTIKEL
Informatika Sobat, postingan kali ini akan dibahas mengenai dasar teori komunikasi
Search
instalasi HART.
POPULAR POSTS
instrument
Contoh Proposal Tugas Akhir Teknik Elektro
jaringan_listrik

Kendali Cara Menentukan Kaki Dioda


Apa itu HART?
Komputer
HART adalah singkatan dari “Highway Addressable Remote Transducer”,
Lain
yang bisa diartikan sebagai Jalur komunikasi jarak jauh dengan transducer.
mesin_listrik
HART protocol dibuat berdasarkan standar komunikasi Bell 202.  HART Cara Kerja Mesin Pres Hidrolik
motor
mempunyai dua modulasi sekaligus dalam komunikasinya yaitu menggunakan
Pembangkit Listrik
analog (4-20mA) dan Digital yaitu FSK (Frequency Shift Keying).
PLC

Power
Prinsip Kerja Sensor Induktif |
Rangkaian Proximity

Rangkaian Elektronik

SCADA

Teknologi
Prinsip dan Cara Kerja Mesin
Telekomunikasi Fotocopy

valve

CORETAN HARI INI :

Mampu mensyukuri Anugerah


dari Allah SWT merupakan
Prinsip Kerja Alat Ukur Kumparan Putar
kebahagian yang tak ternilai
harganya. Komutator Motor Listrik | Teknik
Mesin Listrik
INFO :

Bagi anda yang ingin


berlangganan artikel via
email, silahkan submit email
anda di bagian bawah blog ini. Hal ini memungkinkan komunikasi dua arah yang memungkinkan informasi

Terimakasih tambahan di luar variabel proses untuk dikomunikasikan ke/ dari smart field FOLLOW ME

======================== instrument.  Hart protokol berkomunikasi pada 1200 bps tanpa mengganggu sinyal
=========
Tempat sharing, belajar
4-20 mA dan memungkinkan Aplikasi Host (Master)   untuk mendapatkan dua atau
bersama semua tentang Teknik lebih update digital per detik dari smart filed device. Sinyal digital FSK adalah fase
Elektro, meliputi Tenaga Listrik,
Elektronika, Kontrol dan kontinyu, sehingga tidak menggangu sinyal 4-20mA.
Instrumentasi, Informatika,
Telekomunikasi, Robotika,
Teknologi and more...
Teknologi HART adalah master/ slave protokol, yang berarti bahwa smart field
========================
========
(slave) device hanya berkomunikasi jika ada perintah komunikasi dari master. Hart
502.
protokol dapat digunakan dalam berbagai mode komunikasi seperti Point to Point
BLOG ARCHIVE
ataupun Multidrop untuk mengkomunikasikan informasi ke/ dari Smart Field
► 2017 (35)
Instrument dan Sistem Kontrol. Komunikasi HART terjadi antara dua perangkat yang
support HART. BIasanya Smart Field Instrument dan Sistem KOntrol.Komunikasi ▼ 2016 (32)
terjadi menggunakan standar kabel instrument. ► December (4)

► November (10)

► August (3)
Hart Protokol menyediakan dua saluran komunikasi secara simultan, sinyal analog
► June (3)
4-20mA dan sinyal digital. Sinyal 4-20mA mengkomunikasikan Nilai utama yang
► April (1)
diukur (Dalam hal ini adalah perangkat instrument di lapangan) menggunakan loop

http://www.info-elektro.com/2016/01/belajar-komunikasi-hart.html 1/5
10/28/2017 Belajar Komunikasi HART | Instrument | INFO-ELEKTRO
sinyal 4-20mA. Informasi tambahan dari perangkat dikomunikasikan menggunakan ► March (4)
sinyal digital yang ditumpangkan pada sinyal analog. ► February (5)

▼ January (2)
Elemen Pada Sistem Kendali | Kontrol

Belajar Komunikasi HART | Instrument


Sinyal digital berisi informasi dari perangkat (device) termasuk status perangkat,
diagnostik, nilai-nilai pengukuran tambahan atau hasil perhitungan (calculated
► 2015 (31)
value), dll. Penggunaan dua saluran komunikasi tersebut menyediakan solusi hemat
► 2014 (138)
biaya, dan solusi komunikasi yang lengkap dan kuat yang mudah digunakan dan
► 2013 (481)
dikonfigurasi.
► 2012 (93)

Gambar Komunikasi 2 Chanel

HART Protokol menyediakan sampai dua Master (Primary dan Secondary). Hal ini
memungkinkan Master Secondary seperti HART Communicator genggam untuk
dapat digunkaan tanpa mengganggu komunikasi ke/ dari Master Primary, yaitu
SIstem Kontrol/Pengawasan.

 Pada komunikasi HART, Frekuensi yang digunakan adalah 2200 Hz dan 1200Hz.
frekuensi 2200Hz diterjemahkan sebagai ‘0’ dan 1200Hz diterjemahkan sebagai ‘1’.

2200 Hz = '0'
1200 Hz = '1'

HART Protocol memungkinkan semua komunikasi digital dengan field device baik
point-to-point atau konfigurasi jaringan multidrop. 

http://www.info-elektro.com/2016/01/belajar-komunikasi-hart.html 2/5
10/28/2017 Belajar Komunikasi HART | Instrument | INFO-ELEKTRO

Pada saat HART digunakan untuk Point-to-Point maka sinyal analog dan digital
dikirimkan pada saat yang sama, master dapat mengambil data analog ataupun data
digital pada waktu yang sama. Sedangkan pada saat digunakan untuk multi-drop
atau multi point, maka data yang digunakan hanyalah data digital. Jadi pada saat
HART digunakan dengan mode multidrop maka data yang digunakan adalah data
digital sedangkan I akan tetap pada 4mA. dan HART hanya dapat digunakan untuk
15 Slave address.

Keunggulan komunikasi HART:

http://www.info-elektro.com/2016/01/belajar-komunikasi-hart.html 3/5
10/28/2017 Belajar Komunikasi HART | Instrument | INFO-ELEKTRO
> Data dapat di transmisikan melalui kabel eksisting (yang sudah ada) bisa berupa
kabel power.
> HART dapat mengambil data secara analog ataupun digital
> Panjang kabel yang digunakan dapat lebih dari 3000 meter (3Km)
> Bidirectional & multidrop

Kekurangan:

> Komunikasi digital nya cukup lambat yaitu 1200Bps (dibandingkan dengan
modbus)
> Maksimum slave yang dapat digunakan hanya 15

Semoga bermanfaat,

Referensi :

http://en.hartcomm.org/
http://www.rifqion.com/menulis/apa-itu-hart-communication/

Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg LintasMe

Related Articles :

Sistem Udara dan Gas Pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap (


PLTU )
1. Sirkit UdaraUdara berfungsi untuk proses pembakaran bahan
bakar sehingga disebut udara pembakaran. Udara berasal dari
atmosfir yang ...

3D Scanning Dengan Microsoft Kinect


Sedikit info bagi penggemar 3D, Microsoft Kinect untuk Xbox
mengungkapkan bahwa Kinect sebagai scanner yang sangat baik,
yang dap ...

Cara Penggunaan Remote RotorK Untuk Seting Valve


Masih tentang Motor Operational Valve (MOV), kali ini akan dibahas
cara penggunaan remote pada MOV RotorK. 1. Memasuki prosedur
s ...

Proses Sirkulasi LP Steam Drum Pada HRSG


HRSG ( Heat Recovery Steam Generator ) merupakan salah satu
sistem penting pada PLTGU. Pada proses combyne cycle, HRSG
berfungsi sebag ...

Pengertian dan Fungsi TSI Pada Steam Turbine | Pembangkit


Listrik
Turbine Supervisory Instrument (TSI) adalah perangkat yang
berfungsi untuk pemantauan mesin, perlindungan, diagnostik mesin
dan diagno ...

No comments:

Post a Comment

Newer Post Older Post

Berlangganan Via Email

Email address... Submit

http://www.info-elektro.com/2016/01/belajar-komunikasi-hart.html 4/5

Anda mungkin juga menyukai