Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR WAWANCARA SISWA

Hari/ tanggal observasi :

Sekolah :

Kelas observasi :

Narasumber :

Observer :

No. Pertanyaan Jawaban


1. Menurut anda, Apakah kimia adalah mapel paling sulit?
2. Kesulitan apa yang dialami dalam belajar kimia?
3. Menurut pendapat anda, materi kelas XI yang paling susah
apa? Asam-basa, penyangga, hidrolisis, kelarutan dan hasil
kelarutan, koloid?
Alasannya?
4. Menurut pendapat anda, apa yang harus dilakukan untuk
mengatasi kesulitan itu?
Apakah harus diperbaiki pada metode/ model
pembelajarannya?
5. Menurut anda, bagaimana cara mengajar guru?
Membosankan apa menyenangkan?
6. Apakah guru selalu mengajak siswa aktif dalam
pembelajaran di kelas?
7. Apakah guru sering melakukan model/ metode mengajar
yang sama/ tanpa variasi?
8 Media apa yang sering digunakan guru dalam mengajar?
9. Bahan ajar/ sumber belajar apa saja yang digunakan untuk
belajar di kelas?
10. Apakah anda aktif dalam pembelajaran di kelas dan senang
berdiskusi?
Demak, Januari 2015

Mengetahui

Kepala Madrasah Observer

MA Futuhiyyah 2

( ) ( )

NIP. NIM.

Narasumber 1 Narasumber 2

( ) ( )

Narasumber 3

( )

Anda mungkin juga menyukai