Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KOTA BANDA ACEH

D I NAS K E S E HATAN
UPTD PUSKESMAS BANDA RAYA
JL. TGK DI LHONG I DESA LHONG RAYA KEC. BANDA RAYA BANDA ACEH

KEPUTUSAN
KEPALA UPTD PUSKESMAS BANDARAYA
NOMOR :800 / /PKM-BR /2017

TENTANG
PENETAPAN INDIKATOR MUTU DAN KINERJA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,


KEPALA UPTD PUSKESMAS BANDA RAYA,

Menimbang : a. bahwa pelayanan yang bermutu menjadi kebutuhan yang mendesak dan
di utamakan;
b. bahwa untuk meningkatkan mutu pelayanan kesehatan di Puskesmas
harus dilakukan secara terpadu, terukur dan terpantau;
c. bahwa sehubungan yang dimaksud pada huruf a dan b di atas perlukan
adanya indikator mutu dan kinerja puskesmas pelayanan yang
berkesinambungan sesuai dengan peraturan yang berlaku;

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang


Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor
144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1691 Tahun
2011 tentang Keselamatan Pasien Rumah Sakit;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2015
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
4. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 741 /
MENKES TAHUN 2008 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan di Kabupaten/ kota;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : SURAT KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS BANDA RAYA


TENTANG PENETAPAN INDIKATOR MUTU DAN KINERJA UPTD
PUSKESMAS BANDA RAYA

Kesatu : Indikator mutu dan kinerja Di UPTD Puskesmas Banda Raya sebagaimana
tercantum dalam Lampiran merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari
surat keputusan ini.
Kedua : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian hari
terdapat kesalahan dalam keputusan ini akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Banda Aceh


pada tanggal : April 2017
KEPALA UPTD PUSKESMAS
BANDA RAYA,

Suriatu Laila
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS
NOMOR........../............/............/2017
TENTANG : KEBIJAKAN MUTU DAN
KESELAMATAN PASIEN DI UPTD PUSKEMAS
BANDA RAYA

BAGIAN INDIKATOR MUTU TARGET FREKWENSI

Apotik 1. Pemberianobatkepadapasiensesuaidengan 100% Triwulan


resep
Imunisasi 1. CakupanImunisasidasartercapai 80% 80% Triwulan

Poli KIA 1. CakupanIbuHamilresikotinggi yang 100% Triwulan


ditangani 95%
2. Cakupan K4
Poli KB 1. Cakupanpeserta KB aktif 70% Triwulan

Laboratorium 1. Penyelesaianpemeriksaanlaboratorium 100% Triwulan


yang masuk< jam 10.00
wibmaksimalselesai jam 13.00 wibdan
yang masuk ≥ jam 10.00 wibmaksimal
H+1 jam 10.00 wibhariberikutnya
Loket 1. Waktutunggupasiendalamantriansejakpeng 100% Triwulan
Pendaftaran ambilannomorantriandiloketolehpetugas
s/d diberikanKartuIndeksBerobat (KIB)
maksimal 10 menit
PoliAnak 1. Pemeriksaansetiappasiensesuaidengandiag 100% Triwulan
nosadanakurasi yang akurat

PoliUmum 1. Pemeriksaan setiap pasien sesuai dengan 100% Triwulan


diagnosa dan terapi yang akurat

PoliLansia 1. Pemeriksaansetiappasiensesuaidengandiag 100% Triwulan


nosadanakurasi yang akurat
Poli Gigi 1. Tidak terjadi komplikasi pada pencabutan 100% Triwulan
gigi permanen
PTB 1. Penangananklasifikasidan type penyakit 100% Triwulan
TB yang tepat,
termonitordenganbaikdanberhasilsembuh 100%
2. Penangananklasifikasidan type
penyakitkusta yang tepat dan termonitor
dengan baik dan berhasil sembuh
Tata Usaha 1. Penyelesaianpermintaansuratketeranganm 100% Triwulan
aksimal 1 x 24 jam 100%
2. Pelatihanpegawai minimal 5 orang / tahun 100%
3. Evaluasipascapelatiahanmaksimal 3 100%
bulansejakpelatihanselesai
4. Penanganansuratmasukmaksimal 4 jam
sudahdidistribusikan
Unit Gawat 1. Terlaksananya Triage 100% Triwulan
Darurat danpenangananpasiendenganbaik
Fisioterapi 1. Pasien yang dilakukan fisioterapi 100% Triwulan
berdasarkan jenis keluhan pasien
Gizi 1. Terpenuhinyadistribusi vitamin A 100% Triwulan
padaanak PAUD di 100%
wilayahkerjaPuskesmas Banda Raya
2. PenanganankonsultasiPoliGizidapatterlaya
nidenganbaik
Poli Haji 1. CakupanJamaah haji yang melakukan 100% Triwulan
keberangkatan pada tahun berjalan
Poli Jiwa 1. Cakupan pasien halusinasi yang dating ke 100% Triwulan
puskesmas dapat termonitor dengan baik
Promkes 1. Cakupan Desa Siaga 100% Triwulan
2. Cakupan Posyandu berstrata Purnama 100%
Kesling 1. Cakupan TPM yang memenuhi syarat 100% Triwulan
kesehatan Triwulan
2. Cakupan TTU yang memenuhi syarat 100 %
kesehatan
Survelens 1. Cakupan Desa/Kelurahan mengalami KLB 100% Triwulan
yang dilakukan penyelidikan epidemiologi
kurang dari 24 jam
2. Penderita DBD yang di tangani 100% Triwulan
Pustu 1. Pemeriksaan setiap pasien sesuai dengan 100% Triwulan
diagnosa dan terapi yang akurat
Polindes 2. Pemeriksaan setiap pasien sesuai dengan 100% Triwulan
diagnosa dan terapi yang akurat

Ditetapkan di : Banda Aceh


pada tanggal : 03 April 2017
KEPALA UPTD PUSKESMAS
BANDA RAYA,

Suriatu Laila

Anda mungkin juga menyukai