Anda di halaman 1dari 3

Konfigurasi Untuk Menjalankan Program sebagai “Administrator” pada lingkungan

“Standard/Limited User” di Windows 7 dan Windows XP

Tujuan: Membatasi Client/User untuk melakukan Instalasi Software, Akses C:\ Root, Mengubah
konfigurasi PC (spt: IP Address, Registry, dll).

STEP-1 : Pada Win7, aktifkan (“enabled”) built-in account "Administrator"

Ketik “secpol.msc” pada kotak Search atau Run, akan muncul window “Local Security Policy”

 Local Policies  Security Options  Account: Administrator account status: Enabled

Buat “Password” untuk account “Administrator” yang baru diaktifkan tersebut

(Peringatan! : Password account Administrator hanya boleh diketahui oleh EDP RSMK bersangkutan)

STEP - 2 : Logon Windows menggunakan account “Administrator” yang baru dibuat.

Buat account baru untuk User dengan tipe "Standard User" (Win7) atau "Limited" (WinXP)

STEP-3 : Masih di logon “Administrator”, buat “Shortcut” di Desktop untuk program (yang sudah ditentukan)
yang akan dijalankan di Standard atau Limited User dengan hak akses administrator, dengan kode
pengisian:

 runas /user:ComputerName\Administrator /savecred “Program Path”

Contoh untuk program “Mitra.exe”


STEP-4 : Kemudian “Ganti Icon” (sesuai dengan program yang dijalankan) dan ubah kolom Run menjadi
“Minimized”

STEP-5 : Pindahkan atau Copy shortcut yang telah dibuat ke folder “Desktop” pada account
“Standard/Limited User”
STEP-6 : Log on Windows menggunakan Standard/Limited User, kemudian jalankan Program Shortcut yang
sudah di copy pada Desktop. Maka akan muncul window Command Prompt, kemudian isikan
Password untuk account user “Administrator”.

NOTE: Window Command Prompt di atas hanya akan muncul saat pertama kali Shortcut Program
dijalankan.

STEP-7 : Coba kembali jalankan Program Shortcut yang sama, jika window “command prompt” tidak muncul
dan program berjalan lancar maka konfigurasi sudah benar.

---------------------------------------

Anda mungkin juga menyukai