Anda di halaman 1dari 2

Lirik, 24 Nopember 2017

No. 640/EP0173/2017-S0

Perihal : Kerja Praktek Universitas Riau

Yang terhormat,
Universitas Riau- Fakultas Teknik
Kampus Bina Widya KM.12,5, Simpang Baru
Pekanbaru, 28293
Telp. 0761-66595, 66596 Fax. 0761-66595
website: ft.unri.ac.id e-mail: ftek_ur@unri.ac.id

Memenuhi Surat Universitas Riau tanggal 10 November 2017 perihal tersebut diatas,
dengan ini diberitahukan bahwa PT Pertamina EP Asset 1 Lirik Field dapat memberikan
kesempatan kepada

Ricky Puji Rahayu No.Mhs 1407112485 Prodi. S1 Teknik Kimia


Kristin Madelin Simbolon No.Mhs 1407122001 Prodi. S1 Teknik Kimia
Vandhe Melsa Sembiring No.Mhs 1407113201 Prodi. S1 Teknik Kimia
Karfika Ainil Hawa No.Mhs 1407112960 Prodi. S1 Teknik Kimia

untuk melaksanakan Kerja Praktek di PT Pertamina EP Asset 1 Lirik Field dengan


persyaratan sebagai berikut :
A. STATUS
1. Saudara berstatus Siswa/Mahasiswa Kerja Praktek di PT Pertamina EP Asset 1
Lirik Field tegasnya Saudara bukan berstatus sebagai Pekerja di PT Pertamina
EP Asset 1 Lirik Field.
2. Program ini berlaku terhitung mulai tanggal 20 Maret s.d 20 April 2018 kecuali
ditentukan lain oleh perusahaan.
3. Didalam melaksanakan Kerja Praktek ini secara administratif saudara berada di
bawah pengawasan Fungsi L & R PT Pertamina EP Asset 1 Lirik Field

B. HAK-HAK DAN KEWAJIBAN


1. Saudara tidak mendapatkan bantuan akomodasi dan transportasi selama
menjalani Kerja Praktek, maupun bantuan uang saku.
2. Saudara berkewajiban untuk :
a. Melaksanakan Kerja Praktek dengan sungguh-sungguh sesuai dengan
waktu/jam kerja yang telah ditentukan.
b. Mentaati/mematuhi semua perintah/petunjuk yang diberikan oleh
pembimbing yang ditentukan oleh Pimpinan PT Pertamina EP Asset 1
Lirik Field.
Field Lirik
Jl. Raya Lintas Timur Sumatera
Lirik Indragiri Hulu Riau 29353
T+ 62 769 7444106 F+ 62 769 41224
www.pep.pertamina.com
2

640/EP0173/2017-S0

c. Mentaati/mematuhi semua peraturan-peraturan di PT Pertamina EP


Asset 1 Lirik Field yang berlaku di tempat Kerja Praktek.
d. Bertindak sopan dan tertib kepada petugas selama menjalankan Kerja
Praktek.
e. Membuat laporan Kerja Praktek.
f. Mengusahakan sendiri perlengkapan kerja dan alat keselamatan kerja,
kecuali ditentukan lain oleh PT Pertamina EP Asset 1 Lirik Field.
g. Merahasiakan semua data yang diperoleh selama melakukan Kerja
Praktek.

C. SANKSI
Apabila saudara melanggar ketentuan-ketentuan tersebut diatas Maka :
1. Kesempatan untuk melaksanakan Kerja Praktek akan dihentikan seketika.
2. Saudara tidak berhak lagi menggunakan data-data yang di dapat selama
pelaksanaan Kerja Praktek di PT Pertamina EP Asset 1 Lirik Field dalam bentuk
apapun juga.
3. PT Pertamina EP Asset 1 Lirik Field akan mempertimbangkan kembali
siswa/mahasiswa Institusi Saudara untuk melaksanakan Kerja Praktek di
lingkungan kerja PT Pertamina EP Asset 1 Lirik Field.

D. KETENTUAN-KETENTUAN LAIN
1. PT Pertamina EP Asset 1 Lirik Field tidak terikat pada peraturan ataupun janji-
janji yang diberikan secara lisan oleh siapapun yang tidak berdasarkan perjanjian
ini.
2. PT Pertamina EP Asset 1 Lirik Field tidak bertanggung jawab terhadap semua
akibat yang terjadi karena kecelakaan dan atau akibat dari sesuatu penyakit,
sehingga mengakibatkan Saudara cacat selamanya dan atau meninggal dunia.
3. PT Pertamina EP Asset 1 Lirik Field tidak berkewajiban untuk melakukan sesuatu
pembayaran berupa apapun sebagai ganti jasa biaya pemeriksaan perawatan
kesehatan dan biaya-biaya lain akibat melaksanakan Kerja Praktek.
4. Fasilitas-fasilitas lainnya yang berlaku bagi Pekerja PT Pertamina EP Asset 1
Lirik Field tidak berlaku bagi Saudara.

Apabila Saudara menyetujui ketentuan-ketentuan tersebut, harap Saudara


menandatangani surat perjanjian ini dan segera mengembalikan kepada Lirik HR
Assistant Manager.

Menyetujui ketentuan-ketentuan tsb diatas


Dekan,

Dr. Ir. Ari Sandhyavitri, Msc

Field Lirik
Jl. Raya Lintas Timur Sumatera
Lirik Indragiri Hulu Riau 29353
T+ 62 769 7444106 F+ 62 769 41224
www.pep.pertamina.com

Anda mungkin juga menyukai