Anda di halaman 1dari 3

Jaringan Saraf

 Sel Saraf
Jaringan saraf terbagi menjadi 2, yaitu :
1. Neuron ( Sel Saraf )
 Peran : menerima, mengintegrasikan, & menghantarkan pesan
elektrokimiawi
Jenis-jenis Neuron terbagi menjadi 3, yaitu :
a. Sensorik

Fungsi : Untuk menghantarkan rangsangan ( impuls ) dari organ penerima


impuls (reseptor) ke pusat susunan saraf.
Organ yang berperan : Alat indra yang menyebabkan sek saraf sensorik dikenal
sebagai alat indra
Jalur : Neuron punya badan sel yang bergerombol membentuk ganglion. Akson
pada neuron untuk membawa rangsangan ke jaringan saraf pusat.
Rangsangan dibawa ke otak atau sum-sum tulang belakang.
b. Motorik
Fungsi : Mengirimkan Impuls
Jalur : Dari sistem saraf pusat ( otak dan sumsum tulang belakang ) menuju ke
efektor yaitu otot dan kelenjar yang akan melakukan respon tubuh. Dendrit pada
neuron motorik berhubungan dengan akson neuron lain dan aksonnya
berhubungan dengan efektor berupa otot atau kelenjar.
c. Integrative

Intermediet (Interneuron) adalah neuron multipolar atau berkutub banyak,


neuron ini punya banyak dendrit dan akson.
Fungsi : Untuk meneruskan rangsangan dari sel saraf sensorik ke sel saraf
motorik. Karena fungsinya neuron ini disebut asosiasi

Secara spesifik ada 2 fungsi :


1. Neuron Konektor : Penghubung neuron dengan neuron lainnya
2. Neuron ajustor : Penghubung neuron sensorik dan motorik pada orak dan
sumsum tulang belakang

 Sel Penyokong (Neuroglia)

Fungsi :
- penopang struktural & nutrisional bagi neuron, isolasi
elektrikal, menaikkan konduksi impuls di sepanjang
akson
- Produksi Mielin
- Isolator Listrik
- Aktivitas Terkait imun
- Penyangga Struktural
- Proses Perbaikan sawar darah otak
- Pertukaran metabolik
- Melapisi rongga sistem saraf pusat
Jenis-jenis sel Glia :
a. Sel Glia pada saraf pusat
b. Sel Glia pada saraf tepi
Latar belakang
Rumusan masalah
Pembahasan
simpulan

Anda mungkin juga menyukai