Anda di halaman 1dari 3

A.

Deskripsi produk
Tahu balado merupakan masakan lauk nabati yang digunakan dalam menu
Instalasi Gizi RSUD Solok. Tahu balado berada pada menu ke 6 yang disajikan pada
jadwal makan pagi. Rresep ini menggunakan bumbu tumis yang sudah ditentukan di
Instalasi Gizi dan bumbu-bumbu lainnya, menu ini digunakan untuk non diit. Bahan
bumbu utama pada tahu balado yaitu cabe dan tomat merupakan ciri khas yang identik
dengan rasa pedas.
B. Deskripsi Proses
Lokasi : Instalasi Gizi Jenis Diet : Non Diet
Unit Kerja : Unit Pengolahan Makanan Tanggal Praktek : 26 Januari 2018
Non Diet
1. Nama Produk Tahu Balado
2. Bagaimana produk ini Sebagai lauk nabati jam makan pagi pada
digunakan? menu VI
3. Tahan lama pada suhu (˚C) Tahan cukup lama pada disimpan pada suhu
27˚C
4. Didistribusikan kemana? Setelah proses pengolahan, tahu balado
didistribusikan secara sentralisasi dan
pembagian makanan dan penyajian alat
dilakukan di ruang distribusi makanan.
Pengambilan dan pembagian makanan
dilakukan oleh pengolahan makanan dan
pendistribusian makanan dilakukan oleh
pramusaji.
5. Pemakai/konsumen? Konsumen tahu balado adalah pasien dan
dokter.
6. Tujuan pemakaian produk? Tahu balado dikonsumsi untuk memenuhi
kebutuhan protein yang berfungsi sebagai
pembangun dan pendorong metabolisme
dalam tubuh.
7. Setelah di produksi, perlukah Perlu, untuk mencegah kontaminasi silang
pengawasan selanjutnya? terhadap produk jadi pada saat pendistribusian
(Bila perlu : Mengapa? Aspek kepada konsumen. Aspek yang perlu diawasi
yang diawasi apa dan adalah peralatan hidangan, peralatan
bagaimana cara transportasi, sanitasi lingkungan, sanitasi
pengawasannya?) lingkungan disekitar makanan serta hygiene
penjamah makanan.
Cara pengawasan yaitu dengan
memperhatikan kebersihan alat hidang, troli
pengangkut makanan, serta perlengkapan
penjamah makanan seperti masker, korpus,
celemek, dan sarung tangan plastik.
C. Diagram alir
Cabe Tomat
Tahu Bumbu giling merah

1 buah tahu dipotong Bawang Bawang Jahe Kunyit Lengkuas


menjadi 4 bagi merah putih
CCP
Di cuci
2

Garam CCP 1 Garam

Di giling/
CCP 1
diblender

Direndam Digoreng Minyak Ditumis


Air
Didistribusikan

Bumbu CCP
2 Dilumuri Tahu balado
meresap Transportasi ke
ruangan distribusi

Pasien Pemorsian

Anda mungkin juga menyukai