Anda di halaman 1dari 6

1.

Penyuluhan Anemia Pada Remaja Putri dan Gizi Seimbang

a. Nama Kegiatan :

Penyuluhan Anemia Pada Remaja Putri dan Gizi Seimbang

b. Tujuan dan Hasil yang diharapkan :

1) Siswa dapat memahami pengertian anemia.

2) Siswa dapat memahami penyebab anemia.

3) Siswa dapat memahami tanda dan gejala anemia.

4) Siswa dapat memahami dampak anemia pada remaja.

5) Siswa dapat memahami cara pencegahan anemia.

6) Siswa dapat memahami apa itu gizi seimbang

7) Siswa dapat mengetahui jenis makanan sumber karbohidrat,protein,lemak

8) Siswa dapat mengetahui akibat dari gizi kurang dan gizi lebih

9) Siswa dapat menyebutkan 10 pesan gizi seimbang

c. Sasaran Kegiatan :

Remaja Putri Desa Sungai Raya

d. Tempat :

SMP Negeri 5 Dusun Peresak

e. Waktu :

Selasa, 07 november 2017,pukul 08.00-11.00

f. Bahan/Alat :

1) LCD/Flipchart

2) Infocus

3) Power Point

4) Leaflet
5) Layar

6) Laptop

g. Biaya :

1) Doorprize 3 buah x @Rp. 10.000,- = Rp. 30.000,-

2) Leaflet = Rp. 50.000,-

3) Air minum 1 kotak = Rp 17.000,-

h. Penanggung Jawab :

Nasiha

i. Tahap Pelaksanaan :

- Persiapan

1) Meminta izin kepada kepala sekolah dan mengkoordinasikan kepada

pihak sekolah.

2) Menyiapkan tempat atau ruangan untuk melaksanakan penyuluhan

anemia pada remaja putri.

3) Menyediakan alat penunjang penyuluhan seperti LCD, PPT dan leaflet.

- Pelaksanaan

1) Mengucapkan salam dan memperkenalkan diri

2) Menjelaskan tujuan penyuluhan

3) Menggali pengetahuan awal audiens tentang anemia dengan

memberikan pretest.

4) Menjelaskan tentang anemia, penyebab, tanda dan gejala, serta cara

pencegahannya.

5) Mengadakan sesi tanya jawab kepada responden.

- Evaluasi

1) Evaluasi dengan memberikan postest


2) Memberikan pertanyaan kepada audiens dan memberikan hadiah

kepada audiens yang dapat menjawab pertanyaan

3) Memberikan kesimpulan

4) Menutup dengan mengucapkan terima kasih dan salam.

j. Pembahasan

Penyuluhan anemia remaja putri dilaksanakan pada tanggal 7

november 2017 di SMP dasar negri 5 persak yang diikuti 26 siswa SMP yang

terdiri dari siswa kelas 7, 8, dan 9. Sebelum pelaksanaan kegiatan dilakukan

permohonan izin dari kepala desa dan mengkoordinasikan kepada pihak

sekolah terkait kegitan penyuluhan yang akan dilaksanakan.

Setelah permohonan izin diterima kami menyiapkan alat yang akan

digunakan seperti pemasangan infocus dan penyiapan materi yang akan

disampaikan kemudian guru mengumpulkan peserta penyuluhan kedalam

rungan kelas tempat penyuluhan akan diselenggarakan. Setelah siswa

terkumpul kami menyampaiakn materi terkait anemia remaja putri

menyampaikan materi tentang anemia, penyebab anemia, tanda dan gejala

anemia, dampak anemia pada remaja, cara mencegah anemia. Setelah

penyampaian materi anemia dilanutan dengan gizi seimbang, 10 pesan gizi

seimbang, sumber makanan kaya karbohidrat, protein, dan lemak, akibat dari

kurang gizi dan gizi lebih, dan pemenuhan cairan tubuh dengan konsumsi air

putih minimal 8 gelas setiap hari kepada siswa, disela penyampaian materi

kami membuka sesi tanya jawab terkait materi yang disampaikan apakah

sudah jelas atau belum. Setelah penyampaian materi kami mengadakan sesi
tanya jawab berhadiah kepada siswa, siswa yang lebih dulu mengacungkan

tangan dan menjawab pertanyaan dengan benar mendapatkan hadiah.

Diakhir acara penyuluhan kami memperagakan tata cara 6 langkah cuci

tangan yang benar, kemudian menutup acara dan mengucapkan terima

kasih.

Dari penyuluhan yang dilakukan terlihat bahwa siswa yang awalnya

tidak tahu menjadi mengerti tentang apa anemia dan gizi simbang dan dapat

mengetahui apa itu anemia, penyebab anemia, tanda dan gejala

anemia,dampak anemia pada remaja, cara mencegah anemia. Gizi seimbang

sumber karbohidrat protein, dan lemak, menyebutkan manfaat sarapan pagi

dan apa dampak tidak sarapan, selain itu siswa juga dapat menyebutkan

salah satu dari 10 pesan gizi seimbang ini terlihat dari antusias siswa untuk

ingin tau dan menjawab pertanyaan yang diajukan.

2. Pemberian Tablet Fe Pada Remaja Putri

a. Nama Kegiatan :

Pemberian tablet Fe pada remaja putri di Desa Sungai Raya

b. Tujuan/hasil yang diharapkan :

Untuk pencegahan dan penanggulangan anemia pada remaja putri

c. Sasaran :

Remaja putri yang beresiko anemia

d. Tempat :

Ruangan kelas

e. Waktu :

Selasa, 07 november 2017,pukul 11.00-selesai


f. Bahan /Alat :

Tablet Fe

g. Biaya :

Tablet sangabion 30 buah = Rp 42.000,-

h. Penanggung Jawab :

Nasiha

i. Pelaksanaan

- Persiapan

1) Perizinan kepada kepala sekolah tentang pengadaan pemberian tablet Fe

kepada remaja putri disekolah

2) Menyiapkan tempat untuk pelaksanan

- Pelaksanaan

1) Mengucapkan salam dan memperkenalkan diri

2) Memberikan informasi tanda dan gejala anemia

3) Menyampaikan tujuan pemberian tablet Fe dan manfaat konsumsi tablet Fe

4) Menyampaikan makanan apa saja yang menunjang penyerapan Fe dalam

tubuh dalam pencegahan anemia

5) Pemberian tablet Fe kepada remaja putri

j. Pembahasan

Setelah penyuluhan anemia di lanjudkan dengan pemberian tablet fe k

siswa dan minum bersama. Pemberian tablet tambah darah dilaksanakan

pada tanggal 7 november 2017 di SMP dasar negri 5 persak yang diikuti 26

siswa SMP yang terdiri dari siswa kelas 7, 8, dan 9. Sebelum pelaksanaan

kegiatan dilakukan permohonan izin dari kepala desa dan mengkoordinasikan

kepada pihak sekolah terkait kegitan penyuluhan yang akan dilaksanakan.

Anda mungkin juga menyukai