Anda di halaman 1dari 4

35

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan Praktek Kerja Lapangan (PKL) yang telah dilakukan di

Rumah Sakit Panti Waluyo dapat diperoleh kesimpulan sebagai berikut:

1. Rumah Sakit Panti Waluyo Surakarta merupakan rumah sakit yayasan Kristen

Kesehatan Umum (YAKKUM).

2. Rumah Sakit Panti Waluyo merupakan rumah sakit yang melayani pasien

BPJS/JKN, umum, asuransi dan spesialis serta Jamkes khusus untuk kariawan

di RS itu sendiri.

3. Penyimpanan obat dirumah sakit Panti Waluyo Surakarta berdasarkan FIFO-

FEFO bentuk sediaaan, paten/ generic serta disusun secara alfabetis.

B. Saran

Setelah melaksanakan Praktik Kerja Lapanan (PKL) , maka dapat kami

berikan saran sebagai berikut:

1. Meningkatkan peran tenaga kefarmasian dalam kegiatan distribusi obat baik

rawat jalan dan rawat inap .

2. Menjaga dan meningkatkan keharmonisan antar karyawan dan pasien

3. Meningkatkan kualitas Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit untuk

menunjang pekerjaan kefarmasian.

35
36

N
37

Lampiran 1. Pengambilan obat

Lampiran 2. Tempat Peracikan


38

Lampiran 3. Rak Obat

Lampiran 4. Penyerahan Resep

Anda mungkin juga menyukai